Kata Psikolog Tentang Fase Tersulit dalam Pernikahan

Jumat, 23 November 2018 07:30 WIB

Hingga saat ini Gisella Anastasia dan Gading Marten masih belum menanggapi kabar perceraiaan mereka. Dan dilihat di akun instagram, Gisel masih menyimpan foto-foto kemesraan dirinya dengan Gading Marten. Foto/instagram/gisel_la

TEMPO.CO, Jakarta - Keputusan Gisella Anastasia mengguggat cerai suaminya Gading Marten mengejutkan publik. Selama ini pasangan muda itu terlihat harmonis. Terlebih mereka juga memiliki seorang putri yang lucu dan menggemaskan, Gempita Nora Marten.

Baca juga: Gisella Anastasia-Gading Marten Cerai, Ini Fase Sulit Pernikahan

Pada saat kita melihat film romantis, seringkali cerita selesai dengan adegan pernikahan. Hal tersebut menyatakan kalau pernikahan menandakan akhir yang bahagia untuk setiap pasangan. Padahal, pernikahan adalah fase kehidupan baru yang juga akan memiliki berbagai tantangan tersendiri. Pernikahan membutuhkan perjuangan dari kedua belah pihak untuk mempertahankannya.

Psikolog Kasandra Putranto, menjelaskan ada tahun yang menjadi fase tersulit dalam pernikahan. “Pada kebanyakan orang, lima tahun pertama dianggap sebagai fase tersulit dalam pernikahan karena pasangan biasanya masih dalam proses penyesuaian untuk saling terbuka, menerima kondisi sebenar-benarnya pasangan, dan menjaga ekspektasi agar sesuai dengan realita,” tutur Kasandra Putranto kepada Tempo, Kamis 22 November 2018.

Namun semua pasangan memiliki fase tersulit yang berbeda. Hal tersebut juga tergantung berapa lama pasangan sudah mengenal satu sama lain sebelumnya, atau hubungannya sebelum menikah. “Fase ini tidak selalu sama pada setiap pasangan, bergantung pada tingkat kedewasaan masing-masing pasangan saat melakukan penyesuaian dan penerimaan,” lanjut Kasandra.

Advertising
Advertising

Penyesuaian dan penerimaan ini sangat penting untuk mempertahankan pernikahan. Bila tidak berhasil menyesuaikan diri dan menerima situasi dan perubahan dalam pernikahan, hubungan pernikahan bisa menjadi rentan, atau bahkan menjadi retak. Karena itu, fase tersulit dalam pernikahan semuanya tergantung pada pasangan tersebut dan bagaimana mereka menghadapi tantangan dan perubahan yang ada di dalam pernikahan.



Berita terkait

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

2 jam lalu

Benarkah Belahan Jiwa Sudah Terdeteksi dari Pandangan Pertama?

Jika sudah menjalin hubungan dengan seseorang dan sangat ingin tahu apakah dia adalah belahan jiwa, berikut beberapa tandanya.

Baca Selengkapnya

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

1 hari lalu

Perhatikan Sinyalnya, Siapa Tahu Teman Sendiri adalah Belahan Jiwa Anda

Berikut tujuh sinyal pasangan adalah belahan jiwa, siapa tahu dia teman sendiri yang sudah sering menghabiskan waktu bersama.

Baca Selengkapnya

Perjanjian Pranikah, Perhatikan Ketentuannya

3 hari lalu

Perjanjian Pranikah, Perhatikan Ketentuannya

Perjanjian pranikah atau perjanjian pisah harta dilakukan kedua pasangan memiliki pendapatan atau bisnis sendiri masing-masing.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

4 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

4 hari lalu

Ide Kencan di Luar Ruangan saat Cuaca Cerah

Berikut ragam kegiatan luar ruangan yang bisa dilakukan bersama pasangan, kencan sambil berjemur dan menghirup udara segar.

Baca Selengkapnya

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

6 hari lalu

Merasa Terjebak dalam Hubungan Tak Bahagia? Bulatkan Tekad untuk Pergi

Merasa terjebak dalam hubungan tak bahagia? Berikut tanda Anda harus mengakhiri hubungan karena sudah tak mungkin diperbaiki.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

7 hari lalu

Saran Psikolog buat Pasangan yang akan Menikah, Perhatikan Hal Ini

Perhatikan hal ini sebelum menikah mengingat penyebab perceraian dalam masyarakat biasanya multifaktor.

Baca Selengkapnya

Persoalan yang Bisa Muncul Akibat Menikah karena Dijodohkan

9 hari lalu

Persoalan yang Bisa Muncul Akibat Menikah karena Dijodohkan

Perjodohan memang tak selalu berjalan mulus apalagi bila tanpa cinta. Berikut beberapa persoalan yang bisa muncul bila menikah karena dijodohkan.

Baca Selengkapnya

Ketahui Bahasa Cinta yang Dibutuhkan Keluarga

11 hari lalu

Ketahui Bahasa Cinta yang Dibutuhkan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa cinta atau kasih sayang yang digunakan untuk mengungkapkan perhatian pada orang lain.

Baca Selengkapnya

3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

11 hari lalu

3 Contoh Sambutan Lamaran Pihak Wanita Singkat dan Romantis

Saat momen lamaran, jangan lupa menyiapkan sambutan lamaran pihak wanita yang singkat dan juga romantis. Berikut ini contoh sambutannya.

Baca Selengkapnya