Mitos atau Fakta Kopi Menyebabkan Osteoporosis

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Rabu, 24 Oktober 2018 05:39 WIB

Osteoporosis, Penyakit tanpa Tanda

TEMPO.CO, Jakarta - Ada anggapan kopi dapat meningkatkan risiko osteoporosis. Di sisi lain hingga kini, osteoporosis masih jadi ancaman bagi keluarga Indonesia. Data Pusat Penelitian dan Pengembangan Gizi Departemen Kesehatan RI pada 2005 menyebut angka prevalensi osteopenia (osteoporosis dini) di Indonesia mencapai 41,7 persen sementara prevalensi osteoporosis di kisaran 10,3 persen.

Baca juga: Mengenal Penyakit Tulang Osteoporosis dan Osteotritis

Dokter Ade Tobing, SpKO dari Persatuan Osteoporosis Indonesia (PEROSI) menjelaskan kaitan antara kopi dan osteoporosis. "Kopi berpotensi mengeluarkan kalsium yang telah diasup oleh tubuh. Namun bukan berarti kita enggak boleh minum kopi sama sekali. Boleh saja asal sehari dua kali, sebaiknya jangan lebih. Pagi dan sore boleh. Karena ia minuman diuretika yang merangsang kita untuk terus buang air," ujarnya.

ilustrasi kopi (pixabay.com)

Ade melanjutkan, membatasi minum kopi bagian dari gaya hidup sehat. Namun kita tidak bisa hanya mengandalkan pola makan sehat. Selain pola makan, aktivitas fisik sangat penting. Menjaga pola makan tanpa diimbangi aktivitas fisik tak ada gunanya.

Advertising
Advertising

"Sayur dan buah juga mesti diasup. Aktivitas fisik dan olahraga bagaimana pun memegang peran penting dalam menjaga keseimbangan serta kesehatan tubuh. Olahraga merupakan momen untuk memperkuat pembentukan tulang," tambah Ade.

AURA

Artikel lain:
Hindari Kebiasaan Buruk Penyebab Osteoporosis
Kombinasi Olahraga dan Gizi untuk Mencegah Osteoporosis

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

6 jam lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

1 hari lalu

Inilah 5 Minuman yang Bisa Memperlancar BAB

Berikut ini lima minuman kesehatan yang bagus untuk menghilangkan sembelit serta perlancar BAB.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

2 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

9 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

11 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

11 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

11 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

12 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

12 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya