Sambut Asian Games 2018, Miniso Gelar Fun Run Sambil Belanja

Senin, 13 Agustus 2018 12:25 WIB

Miniso run di Car Free Day, Bunderan HI, Jakarta Pusat, Minggu, 12 Agustus 2018. Tempo/Astari P Sarosa

TEMPO.CO, Jakarta - Untuk menyambut Asian Games 2018 yang akan diadakan di Jakarta dan Palembang, pada tanggal 18 Agustus sampai 2 September 2018, fast fashion retail Miniso menggelar acara Fun Run di Car Free day, di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Minggu 12 Agustus 2018.

Baca juga:
Mau Ikut Lomba Lari? Simak Dulu Saran Pakarnya

10 Tips buat Si Penggila Lari

Acara yang bekerja sama dengan Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia untuk mendukung Asian Games 2018 dan Asian Para Games 2018, juga menjadi ajang kumpul penggemar produk Miniso yang meriah untuk pertama kalinya. “Ini ajang kumpul penggemar Miniso, semuanya bisa hadir bareng, sehat bareng, fun-fun bareng. Larinya juga 2,5 kilo saja, jadi tidak banyak,” ujar Vania Damayanti, Brand Manager Miniso Indonesia.

Booth jual produk-produk Miniso di Miniso run di Car Free Day, Bunderan HI, Jakarta Pusat, Minggu, 12 Agustus 2018. Tempo/Astari P Sarosa

Ada 1900 peserta yang mengikuti Fun Run ini dari usia 15 tahun ke atas. Mereka lari dari Bundaran Hotel Indonesia menuju Sarinah dan kembali lagi. Setelah lari mereka mengikuti senan Zumba, menyaksikan penampilan Taiko Perscussion serta Rafael SM*SH.

Advertising
Advertising

Selain itu juga ada booth untuk belaja produk-produk Miniso, seperti headphones, tas, dan lain-lain. Tidak hanya Fun Run, Miniso juga mengajak kampanye #MinisoChariy yang sudah dilakukan di media sosial.

Artikel lain:
5 Pantangan Sebelum Berolahraga Lari

Lari Memang Baik buat Kesehatan, Cek Juga Dampak Buruknya

Kampanye ini mengajak masyarakat untuk foto dengan produk Miniso dan upload di Instagram. Setiap foto akan memberikan donasi sebesar Rp 10 ribu, yang nantinya akan digunakan untuk membuat paket produk. Paket tersebut akan diberikan ke sekolah yang membutuhkan, SDS Nurani Insani, Petamburan, Jakarta Pusat.

Berita terkait

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

22 jam lalu

Olahraga dan Modifikasi Gaya Hidup, Investasi Kesehatan bagi Anak Muda

Olahraga bisa menjadi investasi kesehatan di masa datang dan penting bagi anak muda zaman sekarang mengubah gaya hidup sehat dengan rajin berolahraga.

Baca Selengkapnya

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

1 hari lalu

Dunia Olahraga Berlari: Berikut 4 Tips Lari Cepat yang Aman

Berlari cepat atau sprint ternyata memiliki segudang manfaat bagi kesehatan tubuh. Namun ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar lari cepat aman

Baca Selengkapnya

4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

2 hari lalu

4 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Mengikuti Lari Maraton bagi Pemula

Berikut langkah-langkah yang perlu dipersiapkan sebelum mengikuti lari maraton bagi para pemula.

Baca Selengkapnya

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

2 hari lalu

Mengapa Jarak Lari Maraton Sejauh 42 Kilometer?

Jarak lari maraton sejauh 42 kilometer tidak lepas dari sejarah Yunani Kuno, perhelatan Olimpiade pertama, hingga campur tangan Kerajaan Inggris.

Baca Selengkapnya

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

2 hari lalu

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.

Baca Selengkapnya

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

3 hari lalu

Olahraga Yoga Bikin Nyaman Shareefa Daanish

Olahraga Yoga membuat penyakit GERD Shareefa Daanish tidak kambuh.

Baca Selengkapnya

Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

7 hari lalu

Mana yang Lebih Baik, Makan Sebelum atau Setelah Olahraga?

Masih seringkali terjadi kebingungan di banyak orang tentang apakah sebaiknya makan sebelum atau sesudah melakukan olahraga.

Baca Selengkapnya

5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

7 hari lalu

5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental

Baca Selengkapnya

Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

8 hari lalu

Apa Manfaat Minuman Isotonik Ketika Berolahraga?

Minuman isotonik merupakan minuman yang memiliki komposisi yang menyerupai cairan tubuh manusia sehingga memperoleh tekanan osmosis yang seimbang.

Baca Selengkapnya

Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

9 hari lalu

Mengenal Jenis-jenis Olahraga Kardio

Konsep kardio berasal dari istilah "kardiovaskular" yang merujuk pada sistem jantung dan pembuluh darah dalam tubuh.

Baca Selengkapnya