Salad yang Enak dan Bikin Kenyang, Pastikan Porsi Seimbang

Selasa, 7 Agustus 2018 07:15 WIB

Ilustrasi salad dengan telur. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Salad merupakan jenis makanan yang terdiri dari potongan aneka sayuran atau buah, dicampur dengan saus atau dressing salad. Makanan ini biasanya disajikan sebagai makanan pembuka sebelum menyantap hidangan utama.

Baca juga:
Salad Makaroni yang Creamy buat Bekal
Nikmati Salad Tuna dan Sayuran yang Sehat

Selain itu, salad kaya akan nutrisi sehingga banyak orang yang tertarik makan salad karena ingin makan makanan sehat. Salad pun dapat dibuat sendiri di rumah. Namun untuk memastikan salad kaya akan nutrisi, rasanya enak dan mengenyangkan ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.

“Ragam dan porsi. Minimal 6 ragam bahan yang digunakan karena dapat bantu untuk bikin kenyang. Keseimbangan nutrisi itu juga penting,” kata Adhi Putra Tawakal, Marketing Manager SaladStop! Indonesia, di Senayan City, Jakarta Pusat, Senin 6 Agustus 2018.

Kandungan serat dan vitamin pada salad sangat bermanfaat untuk pencernanaan sekaligus mendetoks tubuh. Meski begitu banyak yang merasa kalau makan salad tidak akan cukup karena tidak akan membuat kenyang.

Advertising
Advertising

Artikel lain:
Segelas Salad Buah yang Menyehatkan untuk Sarapan

4 Mitos Keliru soal Salad, Bagaimana Faktanya?

Namun dengan porsi yang tepat, salad bisa menjadi makanan inti untuk makan pagi, siang, atau malam. “Karbohidrat bisa datang dari tortilla wrap atau dari dressing atau dari keju. Vitamin bisa didapatkan dengan banyak buah-buahan,” lanjutnya.

Untuk itu, pastikan memilih bahan dan ketahui takaran yang tepat akan membantu untuk memastikan salad yang dibuat sehat dan bikin kenyang. “Minimal 6 bahan untuk gizi dan rasa, tetapi kombinasi salad itu hampir unlimited atau tak terbatas,” jelas Adhi.

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

1 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

1 hari lalu

Makanan Bergizi yang Tak Menggugah Selera Padahal Luar Biasa buat Tubuh

Makanan yang bisa bikin Anda bergidik seperti serangga justru diklaim sehat dan bergizi tinggi. Berikut makanan bergizi yang disarankan ahli diet.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

3 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

5 hari lalu

Ingin Terlihat Awet Muda? Hindari 7 Makanan dan Minuman Ini

Menjaga kulit agar tetap awet muda bisa dimulai dengan olahraga teratur dan makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

7 hari lalu

Ini Kompensasi yang Seharusnya Diterima Penumpang jika Terjadi Keterlambatan Kereta Api

Aturan kompensasi diatur dalam Permenhub Nomor PM 63 Tahun 2019 tentang Standar Pelayanan Minimum Angkutan Orang dengan Kereta Api.

Baca Selengkapnya

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

7 hari lalu

15 Makanan Penghilang Mual untuk Ibu Hamil yang Wajib Dicoba

Saat hamil muda, Anda sebaiknya mengonsumsi makanan penghilang mual untuk ibu hamil. Baiknya konsumsi makanan sehat dan bergizi.

Baca Selengkapnya

Mengapa Menggunakan Parfum saat Berkeringat Tidak Disarankan?

7 hari lalu

Mengapa Menggunakan Parfum saat Berkeringat Tidak Disarankan?

Meskipun terlihat sepele, penggunaan parfum saat tubuh sedang berkeringat bisa menyebabkan aroma yang tak sedap.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

8 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

8 hari lalu

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.

Baca Selengkapnya