Sudah Istirahat tapi Tubuh Masih Terasa Capek, Kurang Vitamin?

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Selasa, 1 Mei 2018 19:25 WIB

Ilustrasi wanita kelelahan. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Saat merasa capek, biasanya kita memilih beristirahat sejenak dari aktivitas yang dilakukan. Namun ada kalanya rasa capek tak hilang meski istirahat sudah dilakukan.

Menurut pakar nutrisi dari Youvit, Rachel Olsen, faktor tubuh mudah merasa capek ternyata lebih disebabkan kurangnya asupan nutrisi yang tepat. Namun bukan vitamin, melainkan mineral. "Kekurangan mineral penting, yaitu yodium dan selenium, tandanya mudah capek walau cukup istirahat," kata Rachel Olsen, di Jakarta, Senin, 20 April 2018.

Artikel lainnya:
Menjaga Kebugaran Tubuh dengan Multivitamin Gummy
Jangan Tunggu Sakit, Konsumsi Vitamin Setiap Hari

Talkshow Youvit di Jakarta, Senin (30/4).

Baca juga: Vitamin yang Dibutuhkan Wanita Berdasarkan Usia

Mineral sendiri berasal dari tanah, udara, dan air. Biasanya mineral sering luput diperhatikan melalui pola makan sehari-hari. Tidak seperti sumber vitamin yang mudah didapat dengan cara mengkonsumsi buah dan sayuran, atau protein dengan mengkonsumsi kacang-kacangan atau daging.

Advertising
Advertising

"Karena itu dibutuhkan multivitamin yang dilengkapi dengan kandungan mineral, terutama yodium dan selenium, untuk memenuhi kebutuhan nutrisi," kata Rachel. "Dengan mengkonsumsi multivitamin yang dilengkapi mineral, tidak hanya membuat kita bebas dari sakit, tapi juga menambah energi, membuat konsentrasi lebih baik, kerja lebih produktif, dan suasana hati yang lebih menyenangkan."

AURA

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

1 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

3 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

3 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Mengapa Menggunakan Parfum saat Berkeringat Tidak Disarankan?

8 hari lalu

Mengapa Menggunakan Parfum saat Berkeringat Tidak Disarankan?

Meskipun terlihat sepele, penggunaan parfum saat tubuh sedang berkeringat bisa menyebabkan aroma yang tak sedap.

Baca Selengkapnya

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

8 hari lalu

5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

10 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

12 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

12 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

12 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

13 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya