Kecanduan Kafein, Redakan dengan 3 Makanan Ini

Kamis, 1 Maret 2018 17:50 WIB

Ilustrasi cupping atau menghirup aroma kopi. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Mengonsumsi kafein memang memberi banyak manfaat, seperti membuat kita lebih fokus dan menghilangkan rasa kantuk. Namun mengonsumsi kafein terlalu banyak, apalagi sampai kecanduan, akan memberikan dampak negatif bagi kesehatan kita.

Selain mengurangi jumlah kafein yang Anda konsumsi setiap hari, cobalah mengonsumsi tiga makanan ini untuk membantu mengobati kecanduan.

#Telur
Telur sangat baik bagi tubuh sekaligus mengandung banyak protein. Protein yang terkandung di dalam telur juga mampu membuat tubuh lebih berenergi pada pagi hari tanpa harus menyeduh kopi.

#Daun mint
Daun mint berguna meredakan sakit kepala ketika berhenti mengonsumsi kafein. Cobalah mengonsumsi daun mint dengan menyeduhnya bersama teh. Selain itu, aroma yang dihasilkan dari daun mint akan membuat tubuh lebih rileks.

#Yogurt
Ketika mencoba mengurangi konsumsi kafein, Anda mungkin akan merasakan gangguan pencernaan. Hal itu dikarenakan pencernaan sudah terbiasa dengan kandungan kafein. Cobalah mengonsumsi yogurt untuk meredakannya. Kandungan probiotik dalam yogurt akan membantu melancarkan pencernaan.

Advertising
Advertising

TEEN

Baca juga:
Awas, 4 Makanan Ini Bisa Bikin Sakit Gigi
Tubuh Kekurangan Cairan, Simak Cara Bikin Minuman Elektrolit Ini
Lapar di Malam Buta, Jangan Asal Makan. Pilih 4 Makanan Sehat Ini

Berita terkait

Sertifikat Halal Diharapkan Bisa Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

27 Januari 2024

Sertifikat Halal Diharapkan Bisa Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat

Konsumen Indonesia sangat memahami dan sadar akan makanan yang mereka konsumsi. Sertifikat halal semakin sering ditanyakan

Baca Selengkapnya

Hindari Makanan dan Minuman Ini bila Tak Ingin Terserang Migrain

15 Januari 2024

Hindari Makanan dan Minuman Ini bila Tak Ingin Terserang Migrain

Migrain merupakan masalah kompleks dan penyebab utamanya belum diketahui pasti. Berikut lima makanan dan minuman yang paling umum penyebab migrain.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi 2,61 Persen di 2023, Makanan dan Minuman Jadi Penyumbang Terbesar

2 Januari 2024

BPS: Inflasi 2,61 Persen di 2023, Makanan dan Minuman Jadi Penyumbang Terbesar

Inflasi Indonesia untuk tahun 2023, yang menunjukkan angka sebesar 2,61 persen.

Baca Selengkapnya

Kenaikan Harga Gula Dunia Diyakini Tak Ganggu Industri Makanan dan Minuman, Kenapa?

28 Desember 2023

Kenaikan Harga Gula Dunia Diyakini Tak Ganggu Industri Makanan dan Minuman, Kenapa?

Kemenperin memastikan, kenaikan harga gula dunia tidak memengaruhi industri makanan dan minuman di Indonesia.

Baca Selengkapnya

BPJPH: Ada 487 Ribu Produk Makanan Minuman Belum Berlabel Halal

21 Desember 2023

BPJPH: Ada 487 Ribu Produk Makanan Minuman Belum Berlabel Halal

BPJPH sudah mengeluarkan sertifikat halal kepada 1,1 juta IKM makanan dan minuman di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Milan Larang Penjualan Makanan dan Minuman Tengah Malam di Pusat Kota

31 Oktober 2023

Milan Larang Penjualan Makanan dan Minuman Tengah Malam di Pusat Kota

Peraturan baru ini diberlakukan setelah warga setempat menggugat balai kota atas kebisingan yang disebabkan oleh kehidupan malam di pusat Kota Milan.

Baca Selengkapnya

BNI Berangkatkan UMKM F&B Lokal ke Seoul Food & Hotel 2023

1 Juni 2023

BNI Berangkatkan UMKM F&B Lokal ke Seoul Food & Hotel 2023

Pameran ini dapat menjadi sarana branding bagi BNI Xpora dan UMKM binaan BNI untuk dikenal secara global.

Baca Selengkapnya

Perputaran Uang di Daerah Selama Lebaran 2023 Diprediksi Capai Rp67 Triliun, Ini Enam Sektor yang Paling Untung

18 April 2023

Perputaran Uang di Daerah Selama Lebaran 2023 Diprediksi Capai Rp67 Triliun, Ini Enam Sektor yang Paling Untung

Perputaran uang di daerah selama Lebaran diprediksi akan mencapai Rp67 triliun, berikut enam sektor yang paling untung.

Baca Selengkapnya

Prediksi Industri Makanan 2023 Tumbuh 7 Persen, Kemenperin: Samai Sebelum Pandemi

11 April 2023

Prediksi Industri Makanan 2023 Tumbuh 7 Persen, Kemenperin: Samai Sebelum Pandemi

Kemenperin memproyeksi industri makanan dan minuman (mamin) akan mampu tumbuh hingga tujuh persen.

Baca Selengkapnya

Spesial Ramadan, Ini Deretan Promo Makanan dan Minuman untuk Buka Puasa

23 Maret 2023

Spesial Ramadan, Ini Deretan Promo Makanan dan Minuman untuk Buka Puasa

Menyambut bulan suci Ramadan, berbagai gerai makanan dan minuman menawarkan promo spesial di bulan ini untuk santap buka puasa, gerai mana saja?

Baca Selengkapnya