Pentingnya Perawatan Kulit dengan Kandungan Hyaluronic Acid

Reporter

Antara

Editor

Yunia Pratiwi

Sabtu, 19 Oktober 2019 08:17 WIB

Ilustrasi serum kulit. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Kandungan Hyaluronic Acid atau asam hialuronat dipercaya tetap akan menjadi bahan perawatan kulit wajah yang digemari di tahun-tahun mendatang. Hyaluronic Acid secara alami ada di setiap permukaan kulit manusa yang berperan sebagai bantalan sendi, syaraf serta menghidrasi kulit dan rambut karena mampu menahan kelembapan.

Menurut CEO pabrikan kosmetik PT Urban Indo Manufaktur, Maharani Kemala, Hyaluronic Acid dapat membuat lembut dan kenyal. "Karena Hyaluronic Acid mampu untuk meningkatkan produksi kolagen," kata Maharani di Jakarta, Kamis 17 Oktober 2019.

Sayangnya, seiring bertambahnya usia, kemampuan kulit untuk memproduksi Hyaluronic Acic semakin lambat sehingga mengakibatkan munculnya sejumlah tanda penuaan seperti keriput, garis halus, dan kulit kering.

Lebih lanjut, Maharani yang juga pendiri rangkaian skincare MS Glow itu mengatakan PT Urban Indo Manufaktur memiliki produk terbaru berbasis Hyaluronic Acid yakni "watery body gel". "Watery body gel itu losion dengan inovasi sensasi menyejukkan kulit, ringan dan cepat meresap karena molekulnya dibuat sangat kecil sehingga bisa menyerap cepat di kulit seperti air," kata Maharani.

Selain itu, tampilan glass skin juga masih menjadi favorit. "Arahnya masih ke tampilan kulit glass skin sih, make up minimalis tapi wajah tetap glowing," kata Maharani. Glass skin adalah tampilan kulit ala Korea yang memiliki tampilan sangat halus seolah tak memiliki pori-pori namun bercahaya seperti kaca.

Advertising
Advertising

Berita terkait

5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

18 jam lalu

5 Cara Menggunakan Parfum yang Benar

Menggunakan parfum dengan benar dapat membuat aroma bertahan lebih lama dan lebih merata.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

20 jam lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

1 hari lalu

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

Berikut kesalahan-kesalahan saat menggunakan parfum yang dapat mengurangi efektivitas dan bahkan menciptakan kesan negatif.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

1 hari lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

3 hari lalu

BeautyFest Asia 2024 Hadir Mengusung Tema 'Sheroes'

BeautyFest Asia 2024 akan dilaksanakan di 5 kota di Indonesia, yaitu Jakarta, Yogyakarta, Bandung, Medan, dan Surabaya.

Baca Selengkapnya

Macam Perawatan Kulit untuk Rosacea, Suntik sampai Laser

4 hari lalu

Macam Perawatan Kulit untuk Rosacea, Suntik sampai Laser

Dermatolog mengatakan pengobatan penyakit kulit rosacea bisa dilakukan dengan beberapa modalitas seperti suntik atau laser.

Baca Selengkapnya

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

5 hari lalu

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

Memijat bayi pun membutuhkan teknik dan cara tertentu. Salah memijat dapat berakibat fatal pada bayi.

Baca Selengkapnya

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

6 hari lalu

Mooryati Soedibyo Berpulang di Usia 96 Tahun, Modal Rp 25 Ribu Mulai Bangun Mustika Ratu

Pendiri Mustika Ratu Mooryati Soedibyo wafat. Berikut kisah jatuh bangunnya membangun usaha kecantikan Mustika Ratu, modal awal Rp 25 ribu.

Baca Selengkapnya

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

7 hari lalu

Saran Dermatolog buat Penderita Rosacea agar Tak Semakin Parah

Empat jenis produk perawatan kulit dibutuhkan penderita rosacea demi mengurangi keluhan gatal-gatal. Simak saran dermatolog.

Baca Selengkapnya

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

15 hari lalu

Dapat Melembapkan Kulit, Apa Itu Lanolin?

Lanolin adalah pelembab kulit untuk mencegah dan mengatasi kulit yang kering, kasar, gatal, atau iritasi.

Baca Selengkapnya