Tya Ariestya Jalani Program Bayi Tabung, Kini Hamil Anak Kedua

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Kamis, 6 September 2018 08:30 WIB

Tya Ariestya. Instagram.com/tya_ariestya

TEMPO.CO, Jakarta - Tya Ariestya mengumumkan kehamilan anak keduanya melalui proses bayi tabung. Hal itu dikemukakan Tya lewat sebuah unggahan di Instagram, Dia menceritakan perjuangannya bersama sang suami, Irfan Ratinggang berbuah manis setelah melalui berbagai proses bayi tabung.

Baca juga: Tya Ariestya Jalani Progam Bayi Tabung, Ada Pantangan Makanannya

Tya Ariestya mengunggah hasil testpack serta buku konsultasi dengan dokternya. Dia menceritakan setelah mengetahui hasil testpack dia lalu berkonsultasi dengan dokter dan melakukan serangkaian tes lainnya.

"Hari ini brangkat ke @morula_ivf BIC menteng dengan perasaan campur aduk buat ketemu dr.Nando nge denger penjelasannya. Tadi pagi kita udah cek darah, sempet juga testpack di rmh hari ini. Alhamdulillah aku POSITIVE hamil, hasil BHCG 643.30 , ddimer dan progesteron sudah kembali normal (insyaallah kemungkinan ohss gak ada). kita dikasih kesempatan untuk mengulang keberhasilan bayi tabung kembali (stelah 3 tahun yg lalu program hamil Kanaka)," tulis Tya dalam keterangan foto itu.

Advertising
Advertising

Tya Ariestya umumkan kehamilan anak kedua. (Instagram)

Lebih lanjut, ibu dari Kanaka Ratinggang itu mengatakan ia sempat mengalami kegagalan sebelumnya ketika menjalani program bayi tabung yang kedua ini. Hal ini membuat Tya ingin memberikan semangat untuk para wanita yang sedang berjuang mendapatkan keturunan. "Semua postingan ini semata2 hanya untuk sharing, berbagi semangat, alhamdulillah kehamilan kali ini rasanya lebih luar biasa dari yg pertama. Karena kami sudah pernah merasakan yg namanya BELUM BERHASIL pas FET (program ke 2) kemarin. Semua gak luput dari doa teman2 semua, dan support positive yg luar biasa bikin aku semakin relax ngejalanin 2ww."

Tak lupa ia pun mengucapkan terima kasih atas semua doa dan semangat yang diberikan untuknya. Seperti yang sudah diungkap sebelumnya, Tya Ariestya dan suami pernah gagal merencanakan kehamilan anak kedua mereka. Namun mereka tak putus asa dan terus berusaha. Sebelumnya, untuk bisa mengandung anak pertamanya, Kanaka Ratinggang, Tya Ariestya juga melalui program bayi tabung pada 2015 lalu.

AURA

Artikel lain:
Tya Ariestya Ikut Program Bayi Tabung Kedua Berapa Ongkosnya
Martial Arts Cara Tya Ariestya Turunkan Berat Badan

Berita terkait

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

23 jam lalu

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

PBB menegaskan bahwa jumlah korban tewas di Jalur Gaza akibat serangan Israel masih lebih dari 35.000 warga Palestina.

Baca Selengkapnya

Inilah Tanda-tanda Anak Kekurangan Vitamin

1 hari lalu

Inilah Tanda-tanda Anak Kekurangan Vitamin

Dokter anak dan ahli neonatologi Richa Panchal menjabarkan tanda-tanda utama kekurangan vitamin pada anak.

Baca Selengkapnya

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

2 hari lalu

Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot

Baca Selengkapnya

Kasus Ayah di Bekasi Hantam Anak Kandung dengan Linggis Hingga Tewas Dihentikan

5 hari lalu

Kasus Ayah di Bekasi Hantam Anak Kandung dengan Linggis Hingga Tewas Dihentikan

Polisi menghentikan kasus hukum ayah di Bekasi berinisial N yang menghantam anak kandungnya berinisial C, 35 tahun dengan linggis hingga tewas.

Baca Selengkapnya

Lebih dari 15 Ribu Anak Terbunuh di Jalur Gaza

5 hari lalu

Lebih dari 15 Ribu Anak Terbunuh di Jalur Gaza

Otoritas di Palestina menyebut lebih dari 15.000 anak terbunuh di Jalur Gaza

Baca Selengkapnya

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

9 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

11 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

11 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

11 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

11 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya