Ini Penyakit yang Sering Menyerang Anak-anak

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Selasa, 24 Juli 2018 08:00 WIB

Ilustrasi anak hidung tersumbat atau flu. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Gejala pilek serta panas tinggi pada anak umumnya dianggap flu oleh orang tua. Namun, istilah tersebut ternyata keliru dalam kesehatan medis.

Baca juga:
Mengenal Penyakit Rinitis yang Sering Menyerang Anak
Kiat Mengatasi Flu pada Anak Tanpa Obat-obatan

Istilah yang lebih tepat adalah selesma alias common cold (demam biasa). Penyakit ini berasal dari 100 virus yang menghinggapi tubuh. Salah satunya adalah virus flu. “Istilah flu itu keliru. Istilah yang benar adalah selesma atau common cold. Flu itu satu virus. Selesma terjadi karena ada 100 virus yang muncul,” ujar dr. Darmawan Budi Setyanto Sp.A(K).

(Depositphotos)

Selesma menyerang hidung dan tenggorokan. Gejala penyakit ini termasuk bersin, ingus keluar hingga hidung tersumbat. “Ini infeksi hidung dan sekitarnya. Radang nggak cuma tenggorokan, tetapi seluruh hidung hingga tenggorokan,” ujar Darmawan.

Selesma terbilang wajar di kalangan anak-anak. dr. Darmawan Budi Setyanto Sp.A(K) menuturkan bahwa seorang anak bisa terkena selesma sebanyak enam hingga delapan kali dalam setahun. Penyakit tersebut pun bisa sembuh dengan sendirinya.

Advertising
Advertising

“Tidak ada obat antivirus efektif karena ada 100 virus. Ini self-limited disease alias bisa membaik dengan sendirinya,” tambah dr. Wahyuni, Sp.A(K) dalam kesempatan sama.

Artikel lain:
Pilek pada Anak Picu Gangguan Pendengaran
Perlukah Membersihkan Ingus di Hidung Anak yang Flu

(Depositphotos)

Meski begitu, orang tua tetap harus waspada. Anak bisa terkena bawaan penyakit lain seperti rinitis jika mengalami panas tinggi atau pilek berat sejak awal, tidak kunjung sembuh setelah 10 hari sakit atau mendadak kondisinya memburuk. Cobalah untuk memantau keadaan anak saat sakit dan berkonsultasi kepada dokter.

AURA

Berita terkait

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

9 jam lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

3 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

5 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

5 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

5 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

6 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

6 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

6 hari lalu

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

6 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

6 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya