Chua Kotak Tampil Berhijab, Didoakan Ikuti Jejak Tantri Kotak

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Selasa, 3 Juli 2018 22:16 WIB

Musisi dari band Kotak Tantri dan Chua saat menghadiri peluncuran kerjasama online store BliBli.com dengan Mums and Babes di kawasan Pakubuwono, Jakarta, 20 Juni 2016. Chua yang tengah hamil anak pertama itu ditemani rekan satu bandnya, Tantri yang baru saja melahirkan anak pertamanya. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Chua Kotak mencuri perhatian netizen lantaran foto yang di unggahnya di Instagram. Dalam foto itu Chua Kotak tampil dalam balutan hijab, ketika tengah manggung bersama rekan-rekan satu band-nya.

Beragam reaksi pun muncul atas tampilan baru Chua Kotak. Bahkan banyak yang mendoakan, agar Chua Kotak segera mengikuti jejak Tantri Kotak yang kini telah berhijab.

Advertising
Advertising

Baca juga:
Cerita Tantri Kotak dapat Hidayah Berhijab
Tantri Kotak Pertama Berhijab, Cuma Punya 2 Hijab Hitam

Chua Kotak pun angkat bicara saat dikonfirmasi tentang penampilan barunya. Pemilik nama asli Swasti Sabdastantri mengatakan foto itu kalacdirinya dan Kotak tengah manggung di sebuah acara di Daerah Istimewa Aceh.

Chua Kotak berhijab saat mentas di Aceh. (Instagram)

Baca juga:
Pilkada Serentak 2018, Tilik Gaya Kerudung Puti Guntur Soekarno
Gaya Hijab Dina Lorenza yang Khas, Cocok untuk Semua Acara

"Kemarin memang tampil berhijab di Aceh, tapi itu mau menghormati daerah di sana aja. Lagian kita juga manggung di sana memang sudah ketiga kalinya. Jadi sudah tahu kalau manggung di sana harus begitu," jelas Chua Kotak.

Chua Kotak tak menampik dengan berbagai reaksi netizen, yang berharap dirinya mengikuti Jejak Tantri Kotak. Dia bersyukur netizen memberikan respons positif pada penampilannya itu. "Iya tanggapannya semua baik kok, banyak yang doakan biar mengikuti Tantri," imbuhnya.

Chua Kotak mengaku tak mengalami kesulitan beraksi dengan gitarnya dalam balutan hijab. Baginya, semua tetap sama seperti biasanya. "Enggak ada sih, sama aja. Ya kayak biasa kita manggung saja," ujar ibu satu anak ini.

AURA

Berita terkait

10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

30 hari lalu

10 Ide Outfit untuk Bukber yang Buat Penampilan Makin Cantik

Agar tampilan bukber makin stylish, berikut ini beberapa rekomendasi ide outfit untuk bukber yang bisa Anda coba. Tampilan jadi cantik.

Baca Selengkapnya

Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

49 hari lalu

Tak Perlu Sembunyikan Diri Berhijab di Depan Orang Tuanya, Clara Shinta Bahagia

Clara Shinta mengaku berbahagia berkali lipat setelah mengetahui ibu dan ayahnya tetap menerimanya dengan hangat.

Baca Selengkapnya

Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

49 hari lalu

Kisah Pelaku UMKM Melihat Peluang di Negeri Jiran

Simak kisah pelaku umkm yang berhasil melihat peluang bisnis hijab di Malaysia dan Singapura.

Baca Selengkapnya

Keberangkatan Haji Dipercepat Tahun Ini, Tantri KOTAK: Ketetapan Allah Nyata

55 hari lalu

Keberangkatan Haji Dipercepat Tahun Ini, Tantri KOTAK: Ketetapan Allah Nyata

Tantri KOTAK dan suaminya, Arda NAFF akan berangkat haji tahun ini, lebih cepat lima tahun dari jadwal antrean.

Baca Selengkapnya

Tak Ingin Golput di Pemilu 2024, Tantri Kotak Akui Masih Galau Tentukan Pilihan

10 Februari 2024

Tak Ingin Golput di Pemilu 2024, Tantri Kotak Akui Masih Galau Tentukan Pilihan

Tantri Kotak mengaku masih galau mentenukan pilihan tapi juga tak ingin golput dalam Pemilu 2024

Baca Selengkapnya

Unggah Foto Jadul, Tantri Kotak Merasa Diperjuangkan dan Dibahagiakan Arda Naff

5 Februari 2024

Unggah Foto Jadul, Tantri Kotak Merasa Diperjuangkan dan Dibahagiakan Arda Naff

Tantri Kotak mengunggah foto jadulnya dengan Arda Naff sambil menceritakan sikap romantis sang suami yang membuatnya merasa tidak sendirian.

Baca Selengkapnya

Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

3 Februari 2024

Arya Wedakarna Dipecat dari DPD karena Dugaan Diskriminasi, Pernah Tolak Ustad Abdul Somad, Ini Profilnya

Badan Kehormatan DPD RI resmi memecat Arya Wedakarna karena dugaan diskriminasi. Ini profil dan beberapa kontroversinya.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Penetapan Hari Hijab Sedunia Setiap 1 Februari

2 Februari 2024

Kilas Balik Penetapan Hari Hijab Sedunia Setiap 1 Februari

Setiap 1 Februari diperingati sebagai World Hijab Day (WHD) atau Hari Hijab Sedunia. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Dua Wanita Berhijab Dilarang Masuk ke Kampanye Partai Demokrat

1 Februari 2024

Dua Wanita Berhijab Dilarang Masuk ke Kampanye Partai Demokrat

Partai Demokrat melarang masuk dua wanita berhijab ke acara kampanye yang dihadiri Wakil Presiden AS Kamala Harris.

Baca Selengkapnya

Tanggal 1 Februari Hari Apa? Ada Perayaan Hari Hijab Sedunia

1 Februari 2024

Tanggal 1 Februari Hari Apa? Ada Perayaan Hari Hijab Sedunia

Tanggal 1 Februari hari apa? 1 Februari ada 3 perayaan, yakni hari aspergillosis sedunia, hari membaca nyaring sedunia, dan hari hijab sedunia.

Baca Selengkapnya