Tips Merawat Perhiasan Emas agar Selalu Kinclong

Rabu, 21 Februari 2018 19:08 WIB

Ilustrasi perhiasan bersepuh emas. ANTARA/Rudi Mulya

TEMPO.CO, Jakarta - Perhiasan emas adalah salah satu jenis yang perlu dirawat dengan baik agar selalu terlihat berkilau. Karena itu, sangat penting untuk mengetahui cara merawat emas yang baik dan benar agar perhiasan i rumah selalu telihat bersih.

Penata gaya selebritas, Caren Delano, menjelaskan beberapa hal yang dapat dilakukan untuk memastikan perhiasan emas dirawat dengan baik. Hal pertama yang perlu dilakukan adalah membeli tempat perhiasan atau tempat khusus untuk perhiasan emas. Sebaiknya, semua perhiasan emas dimasukkan dalam satu tempat yang sama dan dipisahkan dari perhiasan-perhiasan lain.

“Selain itu, emas juga bisa dicuci dengan air panas agar bisa mengkilap lagi. Bisa juga ke toko emas untuk dicuci dan tidak bayar biasanya,” jelas Caren Delano di Jakarta Pusat, Selasa, 20 Februari 2018.

Artikel lain:
Cara Membersihkan Perhiasan Emas
Supaya Perhiasan Emas Kembali Kinclong
6 Kesalahan dalam Investasi Emas

Erwin Suganda, Direktur Kreatif UBS Gold, juga menambahkan mengenai trik cara merawat perhiasan emas dengan baik.

Advertising
Advertising

“Pada dasarnya, perhiasan emas tidak boleh kena bahan kimiawi, seperti parfum. Sebaiknya, kalau mau membersihkan direndam di air panas,” ujarnya.

Kalau perhiasan emas tersebut sudah terlihat kusam atau sangat kotor, dapat dibersihkan menggunakan sedikit sabun cuci piring. Setelah direndam dan dibersihkan, cara melap perhiasan emas juga spesifik. Jangan dibersihkan dengan menggunakan tisu melainkan dengan kain halus, seperti membersihkan kacamata.

Membersihkan emas dengan rutin juga menjadi cara untuk membuktikan kalau perhiasan tersebut adalah emas asli. Caren juga mengatakan kalau sebelum membeli perhiasan emas harus belajar mengenai emas, dari harga per gram dan karat perhiasan tersebut.

Berita terkait

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

3 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

3 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini turun sebesar Rp 15 ribu ke level Rp 1.310.000.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

4 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini stagnan dengan perdagangan kemarin.

Baca Selengkapnya

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

6 hari lalu

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

Harga emas PT Aneka Tambang atau emas Antam stagnan di level Rp 1.326.000 per gram dalam perdagangan Ahad, 28 April 2024

Baca Selengkapnya

2023, PT Freeport Indonesia Catat Laba Rp 48,79 Triliun dan Setor Rp 3,35 Triliun ke Pemda Papua

6 hari lalu

2023, PT Freeport Indonesia Catat Laba Rp 48,79 Triliun dan Setor Rp 3,35 Triliun ke Pemda Papua

PT Freeport Indonesia berhasil memproduksi tembaga 1,65 miliar pound serta 1,97 juta ounces emas dan meraup laba bersih Rp 48,79 triliun pada 2023.

Baca Selengkapnya

Laporan Dugaan Korupsi Impor Emas oleh Eko Darmanto Masih Ditindaklanjuti Dumas KPK

8 hari lalu

Laporan Dugaan Korupsi Impor Emas oleh Eko Darmanto Masih Ditindaklanjuti Dumas KPK

Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri, mengatakan laporan yang disampaikan bekas Kepala Bea Cukai Yogyakarta, Eko Darmanto, masih ditindaklanjuti.

Baca Selengkapnya

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

9 hari lalu

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

Harga emas batangan berada di posisi Rp1.320.000 per gram, kemarin.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Turun, Analis: Kekhawatiran terhadap Konflik Timur Tengah Mereda

10 hari lalu

Harga Emas Turun, Analis: Kekhawatiran terhadap Konflik Timur Tengah Mereda

Analisis Deu Calion Futures (DCFX) menyebut harga emas turun karena kekhawatiran terhadap konflik di Timur Tengah mereda.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 5.000 ke Level Rp 1.320.000 per Gram

10 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 5.000 ke Level Rp 1.320.000 per Gram

Harga emas batangan Antam berada di level Rp 1.320.000.

Baca Selengkapnya

Konflik Iran-Israel Picu Penurunan Harga Emas

11 hari lalu

Konflik Iran-Israel Picu Penurunan Harga Emas

Konflik Iran dan Israel di Timur Tengah berpengaruh pada harga emas.

Baca Selengkapnya