Ibu Hamil Kecanduan Narkoba, Dampaknya Langsung pada Janin

Kamis, 4 Januari 2018 16:51 WIB

Ilustrasi menolak janin atau ibu hamil. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta -Mencuatnya kasus tertangkapnya Jennifer Dunn karena narkoba seharusnya membuat orang lebih memahami bahaya dari barang haram tersebut, apalagi pada wanita hamil.

Hindarilah narkoba dan obat-obat terlarang saat sedang hamil bila ingin bayinya yang sehat. Narkoba seperti ganja, kokain, dan methamphetamine bisa berdampak permanen kepada bayi yang belum lahir. Tidak hanya itu, obat-obatan yang dapat dibeli bebas juga bisa berbahaya untuk ibu hamil.

Dilansir dari laman WebMD, sebuah studi menunjukkan kalau penggunaan narkoba dan obat-obatan memiliki dampak secara langsung kepada janin. Kalau memakai narkoba seperti ganja atau sabu, janin juga mendapat dampak dari narkoba berbahaya ini.

Bila ibu hamil kecanduan kokain, bahayanya bukan hanya pada diri sendiri tetapi juga bayinya. Konsekuensi dari kokain adalah serangan jantung, gagal napas, stroke, dan kejang. Dan masalah kesehatan yang mengancam jiwa ini juga bisa diteruskan ke bayi yang belum lahir.

Jangan lewatkan:
4T Penyebab Angka Kematian Ibu Hamil Tinggi di Indonesia
Persiapan yang Penting Dilakukan Calon Ibu Sebelum Hamil
Ketahui Penyebab Pasangan Sulit Hamil

Advertising
Advertising

Mengkonsumsi obat selama kehamilan juga meningkatkan kemungkinan cacat lahir, bayi prematur, bayi dengan berat badan kurang, dan kematian pada bayi sebelum lahir. Paparan obat-obatan seperti ganja dan alkohol sebelum kelahiran telah terbukti menyebabkan masalah perilaku pada anak usia dini.

Obat ini juga bisa mempengaruhi ingatan dan perhatian anak. Ibu yang menggunakan kokain pada saat hamil bisa menyebabkan bayi mengalami perubahan struktur otak yang bertahan sampai awal masa remaja.

Sementara itu, efek kokain biasanya langsung terlihat. Efeknya pada janin bisa berlangsung seumur hidup. Bayi yang lahir dari ibu yang mengisap kokain selama kehamilan biasanya memiliki masalah fisik dan mental.

Paparan kokain di rahim dapat menyebabkan defisit yang halus namun signifikan pada anak-anak. Defisit ini biasanya muncul dalam berbagai hal, seperti kinerja kognitif, misalnya untuk proses informasi dan memberikan perhatian terhadap tugas. Ini adalah bidang yang penting untuk kesuksesan, tidak hanya di sekolah tetapi juga dalam kehidupan.

Berita terkait

Polres Metro Jakarta Barat Sita 5,1 Kilogram Narkoba Jenis Sabu Sejak Maret-April 2024

5 jam lalu

Polres Metro Jakarta Barat Sita 5,1 Kilogram Narkoba Jenis Sabu Sejak Maret-April 2024

Dari total sabu yang berhasil diamankan, Polres Metro Jakarta Barat berhasil menyelamatkan sebanyak 51.480 jiwa dari dampak buruk narkoba.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Polri Bongkar Pabrik Narkoba di Bali, 3 WNA Ditangkap

13 jam lalu

Bareskrim Polri Bongkar Pabrik Narkoba di Bali, 3 WNA Ditangkap

Polisi kembali membongkar pabrik narkoba.

Baca Selengkapnya

Polisi Masih Buru Penyuplai Narkoba Rio Reifan

1 hari lalu

Polisi Masih Buru Penyuplai Narkoba Rio Reifan

Polisi telah memasukkan BB penyuplai narkoba ke Rio Reifan sebagai DPO.

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Tidak Dapat Rehabilitasi karena Terjerat Kasus Narkoba 5 Kali

2 hari lalu

Rio Reifan Tidak Dapat Rehabilitasi karena Terjerat Kasus Narkoba 5 Kali

Polisi tak akan melepas Rio Reifan untuk menjalani rehabilitasi karena sudah lima kali terjerat kasus narkoba.

Baca Selengkapnya

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

3 hari lalu

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

GBH, kurir tempat produksi ganja sintetis di Sentul, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, mengaku dijanjikan oleh pengendali imbalan Rp 80-100 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

3 hari lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya

Bahaya Konsumsi Paracetamol Sembarangan, Perlu Perhatikan Dosis yang Tepat

3 hari lalu

Bahaya Konsumsi Paracetamol Sembarangan, Perlu Perhatikan Dosis yang Tepat

Paracetamol tidak dapat dikonsumsi sembarangan karena memiliki efek dan bahaya bagi kesehatan. Perhatikan dosis yang disarankan.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Gelar Olah TKP Industri Rumahan Narkoba di Sentul Hari Ini

5 hari lalu

Polda Metro Jaya Gelar Olah TKP Industri Rumahan Narkoba di Sentul Hari Ini

Rumah yang menjadi tempat industri narkoba ini terdiri atas dua lantai, dengan cat berwarna kuning keemasan.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Rio Reifan 5 Kali karena Narkoba, Sederet Bahaya Konsumsi Sabu

5 hari lalu

Polisi Tangkap Rio Reifan 5 Kali karena Narkoba, Sederet Bahaya Konsumsi Sabu

Artis Rio Reifan kelima kali ditangkap polisi karena kasus narkoba. Apa itu sabu dan bahaya menggunakannya?

Baca Selengkapnya

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

5 hari lalu

Polres Metro Depok Tangkap 2 Kurir Narkoba Modus Tempel dan Bungkus Permen

Dari kedua kurir narkoba itu, polisi juga mengamankan 6 botol liquid ganja cair dan alat hisap.

Baca Selengkapnya