Cerita Richa Novisha Mendidik Kedua Anaknya

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Jumat, 8 Desember 2017 12:01 WIB

Richa Novisha. tabloidbintang.com

TEMPO.CO, Jakarta - Dalam mendidik anak, pasangan Richa Novisha dan Gary Iskak memiliki cara sendiri. Richa Novisha mengakui tidak bisa mengasuh anak-anaknya seperti apa yang sudah dilakukan kedua orang tuanya dulu ketika masih mengasuh dirinya semasih kecil.

“Kalau zaman dulu dilarang orang tua pasti anak nurut,” ujar Richa Novisha. Sementara anak sekarang tidak bisa disamakan dengan anak-anak zaman dulu. Anak-anak zaman sekarang menurut Richa memiliki watak yang pintar, cerdas, bahkan sangat kritis.

“Sekarang kalau diminta orang tua si anak sudah berani menjawab dan memberikan argumentasi, dia suka atau enggak,” ujar ibu dari Muhammad Adilla Iskak dan Taqya Zahra Iskak ini.

Baca juga:
Kiat Angel Karamoy Mendidik Kedua Anaknya
Kecanduan Ponsel Bikin Anak Malas Membaca
Kiat Artika Sari Devi Menjaga Kebutuhan Nutrisi Anak

Richa Novisha (Seno Susanto / tabloidbintang.com)
Advertising
Advertising

Richa Novisha bercerita anak pertamanya yang kini berusia 7 tahun memiliki hobi menggambar. Untuk menyalurkan bakat anaknya tersebut, Richa dan Gary menyiapkan banyak kertas kosong berwarna putih di rumah mereka agar bisa digunakan untuk menjadi media menggambar dan mewarnai anak mereka.

“Anak aku menonjol dalam bidang seni makanya dari sekarang aku mengarahkan bakat dia apa,” ujar Richa Novisha. Demi mengedepankan bakat si anak, Richa Novisha dan Gary Iskak tidak terlalu menuntut anaknya memiliki nilai yang bagus di sekolah. Nilai akademis buat Richa Novisha sebenarnya tidak begitu penting kelak bila si anak besar nanti.

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

2 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

2 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

2 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

2 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

3 hari lalu

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

Orang tua perlu memberikan kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi di berbagai bidang, baik seni maupun bidang lain.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

6 hari lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

11 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

11 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

11 hari lalu

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.

Baca Selengkapnya

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

12 hari lalu

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?

Baca Selengkapnya