Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Banyak Cara Memerah ASI, Ahli Ingatkan Cara Melakukan yang benar

image-gnews
Ilustrasi ruang menyusui/laktasi di kantor. ELIZABETH FLORES/STAR TRIBUNE
Ilustrasi ruang menyusui/laktasi di kantor. ELIZABETH FLORES/STAR TRIBUNE
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ada tiga cara sederhana untuk memerah ASI (air susu ibu), yaitu dengan tangan, dengan pompa payudara manual dan dengan pompa payudara elektrik. Namun, memerah ASI juga bisa dilakukan dengan kombinasi perah tangan dan alat pompa payudara.

Baca juga:
Cara Atasi Kejenuhan saat Memerah ASI 

Trik Ashanty Perah ASI di Sela Kuliah S-2 

Ibu harus ingat untuk tidak memerah ASI sambil menyusui, sebaiknya pastikan bayi mendapatkan semua ASI yang diperlukan terlebih dahulu. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat memerah ASI untuk memastikan Anda memerah dengan cara yang benar. Untuk memerah ASI dengan tangan, tentu saja hal pertama yang perlu dilakukan adalah mencuci tangan. Setelah cuci tangan, letakkan ibu jari dan telunjuk 3-5 centi meter dari puting di bagian atas dan bawah.

“Tekan ke arah dinding dada secara perlahan. Jangan seperti memerah sapi, sakit soalnya,” jelas dr. Ranti A. Hana, Spesialis Anak dari Rumah Sakit Budhi Jaya, di Jakarta Pusat, Minggu 12 Agustus 2018. Tekan terus sampai aliran ASI yang keluar sudah berkurang. Lalu, pindahkan ibu jari dan telunjuk ke samping kiri dan kanan, dan tekan dengan cara yang sama. Setelah aliran ASI melambat, perah payudara yang lain. Hal ini biasanya memakan waktu sekitar 20-30 menit.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Artikel lain:
Strategi agar Produksi ASI Berlimpah
Dear Moms, Memompa ASI di Kantor Baiknya Jangan Barengan

Memerah ASI dengan tangan biasanya dianjurkan karena tidak membutuhkan biaya tambahan. Namun, ibu bisa juga memerah ASI dengan menggunakan pompa payudara. Bila memerah dengan tangan dilakukan sebelum menggunakan pompa payudara, hal tersebut akan membantu merangsang MER (Milk Ejection Reflex).

Sedangkan, jika dilakukan setelah menggunakan pompa payudara, memerah dengan tangan dapat mengosongkan payudara dengan mengeluarkan ASI yang tidak diperah dengan pompa. “Pemilihan pompa juga sesuai dengan kebutuhan masing-masing,” kata dr. Ranti.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tips dan Rekomendasi Membuat Aneka MPASI Ekslusif Untuk Bayi

3 hari lalu

 Ilustrasi bayi makan MPASI (pixabay.com)
Tips dan Rekomendasi Membuat Aneka MPASI Ekslusif Untuk Bayi

Berikut cara mengolah MPASI untuk anak supaya tak bosan dan juga menyehatkan


Mengenal Lip Tie, Gangguan pada Bibir Bayi yang Sebabkan Sulit Menyusu dan Bicara

12 hari lalu

Ilustrasi ayah dan bayi. Foto: Unsplash/Nubelson Fernandes
Mengenal Lip Tie, Gangguan pada Bibir Bayi yang Sebabkan Sulit Menyusu dan Bicara

Lip tie merupakan kondisi dimana bibir atas bayi terikat dengan gusi. Hal ini dapat menyebabkan bayi kesulitan untuk menyusu bahkan cadel.


Kenali 1000 Hari Pertama Kehidupan, Fase Penting dalam Perkembangan Bayi

20 hari lalu

Ilustrasi bayi menguap. Foto: Unsplash.com/Minnie Zhou
Kenali 1000 Hari Pertama Kehidupan, Fase Penting dalam Perkembangan Bayi

Periode 1000 hari pertama kehidupan bayi dikenal sebagai masa yang krusial dalam pembentukan kesehatan dan perkembangan mereka.


Tips 4 Cara Merawat Bayi Kembar yang Bisa Dilakukan Orang Tua

24 hari lalu

Ilustrasi bayi kembar baru lahir. shutterstock.com
Tips 4 Cara Merawat Bayi Kembar yang Bisa Dilakukan Orang Tua

Mengasuh bayi kembar tampak gampang gampang sulit untuk dilakukan.


Rekomendasi Pemberian ASI Terbaik dari Kemenkes Termasuk Proses Penyimpanan

29 hari lalu

Ilustrasi menyusui. SpineUniverse
Rekomendasi Pemberian ASI Terbaik dari Kemenkes Termasuk Proses Penyimpanan

Ada beberapa bentuk olahan ASI yang berisiko tertentu karena dapat mengubah kandungan nutrisi, juga dipengaruhi proses, tempat, dan lama penyimpanan.


Manfaat Kolesterol Tinggi pada ASI untuk Bayi Menurut Guru Besar UI

30 hari lalu

Ilustrasi menyusui. MomJunction
Manfaat Kolesterol Tinggi pada ASI untuk Bayi Menurut Guru Besar UI

Pakar gizi mengatakan kadar kolesterol tinggi pada ASI berfungsi melindungi bayi dari risiko penyakit degeneratif.


Cara Menyimpan dan Urutan Memberikan ASI Beku yang Benar

44 hari lalu

Bayi prematur Palestina yang dievakuasi dari Gaza di tengah konflik Israel dan Hamas, meminum susu saat mendapat perawatan di Rumah Sakit Ibu Kota Administratif Baru (NAC), di timur Kairo, Mesir, 6 Desember 2023. REUTERS/Amr Abdallah Dalsh
Cara Menyimpan dan Urutan Memberikan ASI Beku yang Benar

Menyimpan dan memberikan ASI beku kepada bayi tak bisa sembarangan. Ada tata cara dan urutannya


ASI Bubuk Tidak Direkomendasikan Dokter Anak, Begini Niat Baik Dibalik Pembuatannya

46 hari lalu

Sampel purwarupa air susu ibu (ASI) dalam bentuk bubuk rintisan mahasiswa dan dosen ITB. (Dok.Tim)
ASI Bubuk Tidak Direkomendasikan Dokter Anak, Begini Niat Baik Dibalik Pembuatannya

Inovasi ASI bubuk oleh mahasiswa ITB dipicu oleh niat menciptakan solusi untuk wanita karier yang kerap kesulitan menyusui.


Alasan ASI Beku Lebih Baik dari ASI Bubuk

46 hari lalu

Ilustrasi bayi minum susu botol. Getty Images
Alasan ASI Beku Lebih Baik dari ASI Bubuk

Kepala BKKBN menyebut ASI yang dibekukan lebih baik dari ASI bubuk, ini alasannya.


5 Fakta ASI Bubuk Tak Direkomendasikan IDAI, Berisiko Terkontaminasi hingga Tidak Direkomendasikan untuk Bayi

48 hari lalu

Sampel purwarupa air susu ibu (ASI) dalam bentuk bubuk rintisan mahasiswa dan dosen ITB. Dok.Tim
5 Fakta ASI Bubuk Tak Direkomendasikan IDAI, Berisiko Terkontaminasi hingga Tidak Direkomendasikan untuk Bayi

Proses pengeringan untuk menghilangkan kandungan air, freeze-drying memiliki dampak pada rasa dan kualitas ASI bubuk,