"

Cokelat Putih, Nikmat di Mulut, Baik buat Kesehatan

Cokelat putih/Wikipedia
Cokelat putih/Wikipedia

TEMPO.CO, Jakarta - Para pecinta cokelat tentu sudah tidak asing lagi dengan manfaat kesehatan yang terdapat di dalam cokelat hitam. Cokelat hitam mengandung senyawa organik yang berguna untuk antioksidan dan dapat menurunkan tekanan darah.

Selain cokelat hitam, cokelat putih ternyata juga punya manfaat kesehatan yang tidak kalah dari yang hitam. Berikut empat manfaat kesehatan yang terdapat pada cokelat putih.

#Mencegah hipertensi
Cokelat putih yang jadi favorit banyak orang ternyata mengandung asam linoleat. Asam linoleat sangat baik untuk pembuluh darah. Tidak hanya itu, asam linoleat juga berguna menstabilkan detak jantung dan mencegah hipertensi.

#Meningkatkan daya ingat
Selain mencegah hipertensi, cokelat putih juga dapat meningkatkan daya ingat apabila dikonsumsi secara rutin. Penyebabnya adalah kandungan flavonoid yang berfungsi menyehatkan otak dan membangun kembali ingatan-ingatan jangka panjang.

#Antioksidan
Sama dengan cokelat hitam, cokelat putih juga dapat berfungsi sebagai antioksidan. Senyawa organik yang ada di dalamnya berguna untuk menurunkan tekanan darah.

#Tidur lebih nyenyak
Bagi yang mempunyai gangguan tidur, mengkonsumsi cokelat putih mungkin bisa jadi solusi yang tepat. Cokelat putih mengandung dopamin yang dapat mengistirahatkan otak dan membuat tidur lebih nyenyak.

TABLOIDBINTANG

Baca juga:
Bubuk Cokelat Dihirup, Apa Kata Pakar?
Cokelat, Enak dan Menyehatkan Kulit
Cokelat Hitam Bisa Bikin Langsing, Begini Caranya








Nikmati Masa Tua yang Lebih Baik dengan Kiat Berikut

2 hari lalu

Ilustrasi pasangan lansia/kakek-nenek. Freepix.com
Nikmati Masa Tua yang Lebih Baik dengan Kiat Berikut

Nikmati masa tua dengan sehat dan bahagia. Berikut tiga tips utama untuk penuaan lebih baik dan mencegah penyakit terkait usia.


Manfaat Cokelat Panas Sebagai Minuman Sahur, Picu Rasa Senang di Pagi Hari saat Puasa

2 hari lalu

Cokelat panas. Sxc.hu
Manfaat Cokelat Panas Sebagai Minuman Sahur, Picu Rasa Senang di Pagi Hari saat Puasa

Susu cokelat panas baik jadi minuman sahur karena memicu rasa senang dan semangat di pagi hari saat puasa.


Justin Bieber Perlihatkan Gerakan Wajahnya setelah Diagnosis Sindrom Ramsay Hunt

5 hari lalu

Justin Bieber. Instagram/@justinbieber.
Justin Bieber Perlihatkan Gerakan Wajahnya setelah Diagnosis Sindrom Ramsay Hunt

Juni lalu, Justin Bieber mengatakan bahwa dia didiagnosis dengan sindrom Ramsay Hunt, menyebabkan dia mengalami kelumpuhan sebagian wajah.


5 Jenis Gigi Manusia yang Perlu Diketahui

5 hari lalu

Ilustrasi gigi. (gizmoco.com)
5 Jenis Gigi Manusia yang Perlu Diketahui

Manusia memiliki beberapa jenis gigi dengan bentuk dan fungsinya yang berbeda-beda.


Inilah Kandungan Susu Kental Manis (SKM) dan Risikonya untuk Kesehatan

5 hari lalu

Ilustrasi susu kental manis. Shutterstock
Inilah Kandungan Susu Kental Manis (SKM) dan Risikonya untuk Kesehatan

Sekalipun termasuk sebagai produk susu, susu kental manis (SKM) tidak dapat digunakan sebagai satu-satunya sumber gizi.


Trik Ari Wibowo Atasi Rasa Malas Berolahraga

6 hari lalu

Aktor Ari Wibowo/Instagram - ariwibowo_official
Trik Ari Wibowo Atasi Rasa Malas Berolahraga

Ari Wibowo mengaku kerap membohongi diri ketika malas berolahraga dan trik ini dianggapnya cukup ampuh mengatasi rasa malas.


DWP Setjen DPD RI Gelar Seminar Edukasi Kesehatan

6 hari lalu

DWP Setjen DPD RI Gelar Seminar Edukasi Kesehatan

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Setjen DPD RI dan Poliklinik DPD RI bersama Morula IVF Indonesia menggelar seminar edukasi kesehatan dalam rangka memperingati Hari Kartini.


Sejarah White Day, Tradisi Balasan Hadiah Hari Valentine dari Jepang

7 hari lalu

Ilustrasi marshmallow (Pixabay)
Sejarah White Day, Tradisi Balasan Hadiah Hari Valentine dari Jepang

White Day baru ada sekitar 40 tahun di Jepang. Namun, tradisi ini telah menyebar ke negara-negara Asia Timur lainnya seperti Cina dan Korea Selatan.


Mendag Zulkifli Inisiasi Kerja Sama dengan Perusahaan Kesehatan India

7 hari lalu

Mendag Zulkifli Inisiasi Kerja Sama dengan Perusahaan Kesehatan India

Apollo Hospitals Enterprise Limited adalah perusahaan kesehatan multinasional India.


Cara Update PeduliLindungi ke Aplikasi SatuSehat Mobile

8 hari lalu

Ilustrasi - Seorang pengguna aplikasi SatuSehat, pengganti PeduliLindungi, memperlihatkan layar ponselnya saat akan mengakses layanan di Jakarta, Selasa 28 Februari 2023. ANTARA/Andi Firdaus
Cara Update PeduliLindungi ke Aplikasi SatuSehat Mobile

Update aplikasi PeduliLindungi menjadi SatuSehat Mobile sangat penting dilakukan agar pengguna bisa menikmati fitur baru yang ditawarkan.