Tina Talisa: Berhenti Kerja Demi Anak dan Menata Hidup  

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

Selasa, 24 Januari 2017 18:43 WIB

Tina Talisa menjadi duta corporate social responsibility Smartfren dan Pemerintah Provinsi Jawa Barat dalam program pewujudan cyber province senilai Rp 1,5 miliar di Gedung Sate, Bandung, (27/4). TEMPO/Prima Mulia

Setelah kondisi si kecil membaik, Tina Talisa menepati janjinya berhenti bekerja. Tina Talisa tidak menyesal dengan keputusannya. “Kata orang, saya harus memilih di antara karier dan keluarga. Saya tidak setuju karena faktanya, keluarga bukan pilihan. Keluarga harus diprioritaskan,” ujar bintang iklan produk jamu ini.

Tina Talisa tidak ingin menjadi ibu rumah tangga yang pasif. Ada jalan untuk bekerja tanpa harus meninggalkan anak seperti dulu. Setelah hengkang dari Indosiar, empat tawaran pekerjaan dari empat stasiun televisi datang. Ada yang menawari langsung jadi karyawan tetap, ada yang meminang Tina sebagai freelancer dengan honor menjanjikan.

Awalnya, ibu dua anak ini menampik. Setelah berpikir ulang Tina Talisa menerima tawaran bekerja di iNews. “Setelah enam bulan, saya menata ulang skala prioritas hidup,” ujarnya. Hasilnya, Tina Talisa tidak memperpanjang kontrak kerja, dan mengudara terakhir kali pada Januari 2016.

Tina Talisa pun melirik peluang merintis karier di bidang lain. Tina Talisa mendirikan perusahaan konsultan public relations Imajiaksi dan rumah produksi Sinema Imaji. Dia juga dengan sebuah media daring, namun tidak mengurusi konten berita melainkan urusan marketing.

Kesibukan lain Tina Talisa adalah menjalankan bisnis klinik gigi bersama teman-temannya sejak 2012. "Klinik gigi saya, Senyum Ceria, jalan terus. Sekarang buka cabang di Bekasi, Cikarang, dan Bintaro,” ujarnya.

TABLOIDBINTANG

Baca juga:
Teknik Hair Dusting Solusi untuk Rambut Bercabang
Psikolog: Usia Matang Belum Juga Nikah, Ibarat Dikejar Utang

Sehat Mana, Bungkus Makanan di Kulkas dengan Plastik atau Kertas

Berita terkait

KIP Uji Konsekuensi Informasi Data Pemilu KPU Pekan Depan

6 Maret 2024

KIP Uji Konsekuensi Informasi Data Pemilu KPU Pekan Depan

Yayasan Advokasi Hak Konstitusional Indonesia (YAKIN) meminta informasi real count (hitung nyata) dalam bentuk data mentah seperti file nilai dipisah

Baca Selengkapnya

Politikus Malaysia dan Timor Leste Pertanyakan KPU soal Pencalonan Gibran Rakabuming

13 Februari 2024

Politikus Malaysia dan Timor Leste Pertanyakan KPU soal Pencalonan Gibran Rakabuming

Politikus Malaysia dan Timor Leste yang tergabung dalam organisasi jaringan anggota parlemen se-ASEAN mempertanyakan pencalonan Gibran Rakabuming.

Baca Selengkapnya

Cara Mencoblos di TPS saat Pemilu 2024 dan Persyaratannya

18 Januari 2024

Cara Mencoblos di TPS saat Pemilu 2024 dan Persyaratannya

Pemilu 2024 akan dilaksanakan pada Rabu, 14 Februari 2024 pukul 07.00-13.00 waktu setempat. Berikut tata cara mencoblos di TPS saat Pemilu.

Baca Selengkapnya

Di Acara Milenial dan Gen Z, Anies Jawab Soal Tuduhan Politik Identitas Saat Pilkada DKI 2017

27 November 2023

Di Acara Milenial dan Gen Z, Anies Jawab Soal Tuduhan Politik Identitas Saat Pilkada DKI 2017

Anies Baswedan menjawab tuduhan soal penggunaan politik identitas saat Pilkada DKi 2017 pada acara Indonesia Milleninial and Gen-Z Summit 2023.

Baca Selengkapnya

KPU Libatkan BNN Periksa Kesehatan Bebas Narkoba Capres-Cawapres

16 Oktober 2023

KPU Libatkan BNN Periksa Kesehatan Bebas Narkoba Capres-Cawapres

KPU akan melibatkan BNN dalam pemeriksaan kesehatan bakal calon presiden dan wakilnya. BNN masuk dalam tim untuk memastikan para calon bebas narkoba.

Baca Selengkapnya

Anies Ungkit Momen Berutang di Pilkada DKI, Singgung Biaya Politik Mahal

30 September 2023

Anies Ungkit Momen Berutang di Pilkada DKI, Singgung Biaya Politik Mahal

Anies menuturkan mahalnya biaya kampanye bukan berarti ketika menjadi pejabat harus balik modal

Baca Selengkapnya

KPU DKI: 1.859 Bacaleg Memenuhi Syarat Ikut Pemilu 2024

7 Agustus 2023

KPU DKI: 1.859 Bacaleg Memenuhi Syarat Ikut Pemilu 2024

KPU DKI mengumumkan ribuan bakal calon legislatif (bacaleg) memenuhi syarat (MS) dan sisanya, ratusan peminat tidak memenuhi syarat (TMS)

Baca Selengkapnya

KPU Kamboja Coret Satu-satunya Partai Oposisi dari Pemilu

15 Mei 2023

KPU Kamboja Coret Satu-satunya Partai Oposisi dari Pemilu

Dengan dicoretnya partai oposisi dari pemilu Kamboja, maka Partai Rakyat Kamboja yang berkuasa akan maju tanpa lawan.

Baca Selengkapnya

Di Acara Partai Ummat, Anies Baswedan Cerita Diberi Label saat Pilkada DKI 2017

14 Februari 2023

Di Acara Partai Ummat, Anies Baswedan Cerita Diberi Label saat Pilkada DKI 2017

Anies Baswedan menyebut ada dua pendekatan untuk menciptakan persepsi ini.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Buka Suara soal Utang Rp 50 Miliar ke Sandiaga: Sudah Selesai Dulu

11 Februari 2023

Anies Baswedan Buka Suara soal Utang Rp 50 Miliar ke Sandiaga: Sudah Selesai Dulu

Anies Baswedan menegaskan tidak ada utang yang hari ini harus dilunasi.

Baca Selengkapnya