Sambil Duduk di Toilet, Coba Lakukan 7 Kegiatan Produktif  

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Jumat, 6 Januari 2017 10:27 WIB

Sxc.hu

TEMPO.CO, Jakarta - Apa yang biasanya kamu lakukan sambil duduk di toilet? Apakah cuma buang air saja, atau sambil berpikir, mengkhayal, sambil bermain game di ponsel?

Sebenarnya, ada banyak kegiatan produktif yang bisa kamu lakukan saat duduk di toilet. Tapi jangan pernah coba-coba melakukan kegiatan produktif ini di toilet umum ya, kasihan orang lain yang mengantri untuk menggunakan toilet. Lagipula, kalau buang hajat sudah selesai, segeralah bersihkan lalu keluar.

1. Membaca buku
Ini adalah salah satu kegiatan yang paling sederhana dan produktif yang dapat kamu lakukan sambil duduk buang air di toilet. Baca buku atau majalah apa saja yang bisa menemanimu selama berada di toilet.

2. Mengatur jadwal harian atau mingguan
Daripada melamun, sebaiknya pikir dan rencanakan apa yang akan dilakukan sepanjang hari atau selama seminggu ke depan saat duduk buang air di toilet. Kalau memungkinkan, ketik atau tulis berbagai rencana kegiatan itu pada gadget atau kertas.

3. Periksa e-mail
Saat pekerjaan menumpuk, ternyata kondisi perut tak bisa diajak kompromi. Nah, sambil duduk buang air di toilet, kamu juga bisa memeriksa dan membalas surat elektronik yang harus direspons. Jadi ketika keluar dari kamar kecil, perut lega, pekerjaan juga lancar.

6. Merangkai puzzle
Buang air bisa bikin otak tambah cerdas? Bisa. Sementara duduk di toilet sambil buang air, kamu juga bisa merangkai puzzle atau memecahkan teka-teki silang. Menghibur dan pastinya mengasah kemampuan otak.

7. Mendengarkan musik
Pasang headphone dan memilih pilihlah lagu favorit. Lumayan, buang air sambil relaksasi dan menenangkan pikiran dengan musik.

8. Memperbarui aplikasi di ponsel
Bawa ponsel ke dalam toilet dan periksa aplikasi yang perlu diperbarui. Pembaruan aplikasi cukup memakan waktu. Sambil buang air, aplikasi ponsel semuanya sudah ter-update. Cuma hati-hati, jangan sampai ponselmu terkena, apalagi tercebur ke dalam air.

BOLDSKY | LUCIANA

Berita lainnya:
Kakak dan Adik Bertengkar Ternyata Ada Manfaatnya
Rahasia Turunnya Berat Badan Oprah Winfrey Hingga 20 Kg
Andien Lakukan Yoga Prenatal, Ternyata Banyak Manfaatnya

Berita terkait

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

3 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

19 hari lalu

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

19 hari lalu

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

20 hari lalu

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

53 hari lalu

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

12 Februari 2024

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

Penyanyi Andien membagikan tips mulai dari hal sederhana dan mengetahui kapasitas diri masing-masing untuk mulai berolahraga.

Baca Selengkapnya

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

8 Februari 2024

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

Berikut adalah hal-hal yang perlu menjadi pertimbangan utama dalam memilih ban mobil listrik:

Baca Selengkapnya

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

17 Januari 2024

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

Pengguna aplikasi Telegram mungkin pernah tiba-tiba ditambahkan ke sebuah grup acak yang tidak diinginkan. Begini cara mencegahnya

Baca Selengkapnya

Wujudkan Keuangan Sehat di 2024 dengan Tips dari SeaBank

10 Januari 2024

Wujudkan Keuangan Sehat di 2024 dengan Tips dari SeaBank

Mengelola penghasilan dengan aturan 50/30/20 dapat membantu mencapai kesehatan finansial.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Jas Hujan yang Sesuai untuk Pengendara Motor

8 Januari 2024

Tips Memilih Jas Hujan yang Sesuai untuk Pengendara Motor

Bagi pengendara motor, tentu wajib hukumnya untuk memilih jas hujan yang tepat dan sesuai kebutuhan. Berikut ulasannya:

Baca Selengkapnya