Meriahkan Natal dengan Berbagai Kegiatan Berikut Ini

Reporter

Jumat, 23 Desember 2016 13:30 WIB

Ilustrasi liburan Natal keluarga. Familytraveller.com


TEMPO.CO, Jakarta - Natal sudah di depan mata dan mereka yang merayakan sudah tak sabar menantinya. Lagu-lagu, dekorasi, dan kue-kue Natal sudah siap di rumah. Kehangatan dan keceriaan akan menjadi hiasan tambahan di dalam rumah.

Lalu, apa saja yang bisa dilakukan selama akhir pekan libur Natal? Banyak orang yang berencana memanfaatkan libur yang datang sekali dalam setahun itu dengan bersantai di rumah atau pergi berlibur.

Berikut ini beberapa hal yang bisa dilakukan, seperti dilansir India Times.

1. Liburan singkat
Buat mereka yang tidak mengambil cuti panjang, manfaatkanlah akhir pekan untuk melakukan liburan singkat dengan tujuan yang tidak terlalu jauh.

2. Memasak bersama keluarga
Membuat kue-kue berbentuk lucu bersama anak-anak dan nenek-kakek mereka juga menjadi acara yang menyenangkan untuk mengisi libur Natal.

3. Berbelanja
Pergi berbelanja atau makan di luar rumah bersama semua anggota keluarga bisa dijadikan alternatif pengisi liburan.

4. Membuat kartu ucapan
Lupakan surat elektronik atau pesan pendek untuk mengucapkan "Selamat Natal". Kirimlah ucapan dengan sesuatu yang lebih istimewa, misalnya dengan kartu hasil kreasi sendiri yang pasti akan lebih berkesan bagi orang yang menerimanya.

5. Hadiri undangan
Undangan untuk merayakan Natal bersama pasti banyak berdatangan dari para kerabat. Pilihlah undangan mana yang akan dihadiri dan nikmati perayaan yang menyenangkan.

6. Selalu tersenyum
Hal paling penting dalam merayakan hari bahagia itu adalah tersenyum. Jadi jangan lupa untuk tersenyum bersama keluarga saat merayakan hari istimewa ini.

PIPIT

Artikel lain:
Mengintip Tradisi Makan-makan Natal Keluarga Kerajaan
Manfaat Curcurmin, dari Antibakteri sampai Antikanker
Mulai Hari dengan Camilan Sehat



Berita terkait

KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

9 Januari 2024

KAI Commuter Layani 14,8 Juta Penumpang KRL Selama Periode Natal dan Tahun Baru

Selama hari libur Nataru data volume pengguna tertinggi pada 30 Desember 2023 yaitu sebanyak 859.564 penumpang KRL.

Baca Selengkapnya

Akhir Libur Nataru, 500 Ribu Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

3 Januari 2024

Akhir Libur Nataru, 500 Ribu Kendaraan Telah Kembali ke Jabotabek

Jasa Marga mencatatkan sebanyak 515.778 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek setelah libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023/2024.

Baca Selengkapnya

Tahun Baru, 34 Ribu Orang Penumpang Naik Kereta dari Yogyakarta

3 Januari 2024

Tahun Baru, 34 Ribu Orang Penumpang Naik Kereta dari Yogyakarta

PT KAI (Daop) 6 Yogyakarta mencatat sebanyak 34.034 orang naik kereta api (KA) dari seluruh stasiun di wilayah tersebut pada Senin, 1 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Kereta Cepat Whoosh Layani 220.227 Penumpang pada Natal dan Tahun Baru

3 Januari 2024

Kereta Cepat Whoosh Layani 220.227 Penumpang pada Natal dan Tahun Baru

PT KCIC mengapresiasi minat masyarakat yang menjadikan Whoosh sebagai pilihan utama selama libur Nataru.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik, Waspadai Gelombang Tinggi di Selat Bangka

1 Januari 2024

Puncak Arus Balik, Waspadai Gelombang Tinggi di Selat Bangka

Saat arus balik, tinggi gelombang hingga tujuh hari ke depandi sekitar perairan Selat Bangka diprakirakan berkisar 0.5 hingga 0.75 meter.

Baca Selengkapnya

Liburan Tahun Baru, 32 Ribu Tiket Kereta dari Semarang Masih Tersedia

1 Januari 2024

Liburan Tahun Baru, 32 Ribu Tiket Kereta dari Semarang Masih Tersedia

PT KAI Daerah Operasi 4 Semarang menjelaskan bahwa hingga kini masih ada sekitar 32 ribu tiket kereta untuk keberangkatan periode 1-7 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Ini Puncak Arus Balik Libur Nataru, Jasa Marga: 140 Ribu Kendaraan Bakal Masuk ke Jakarta

1 Januari 2024

Hari Ini Puncak Arus Balik Libur Nataru, Jasa Marga: 140 Ribu Kendaraan Bakal Masuk ke Jakarta

Jasa Marga memprediksi puncak arus balik libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 bakal jatuh pada hari ini, 1 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Natal dan Tahun Baru, PLN Siapkan 624 SPKLU di 411 Titik

1 Januari 2024

Mudik Natal dan Tahun Baru, PLN Siapkan 624 SPKLU di 411 Titik

PLN telah menyiapkan 624 unit Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di 411 titik lokasi untuk pengisian daya kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya

Dishub Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Malam Tahun Baru

29 Desember 2023

Dishub Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Malam Tahun Baru

Ratusan ribu kendaraan dari berbagai daerah tercatat sudah memasuki wilayah Yogyakarta pada masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023-2024.

Baca Selengkapnya

Simak Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Tahun Baru 2024

29 Desember 2023

Simak Rekayasa Lalu Lintas Arus Mudik dan Balik Tahun Baru 2024

Pengaturan lalu lintas ini berupa pembatasan operasional angkutan barang di jalan tol dan non tol, serta sistem jalur dan lajur pasang surut atau contraflow.

Baca Selengkapnya