5 Cara Hemat Menikmati Libur Akhir Pekan

Reporter

Sabtu, 17 September 2016 19:11 WIB

AP Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Waktu akhir pekan tak harus dihabiskan dengan bepergian atau berwisata, yang pastinya harus mengeluarkan biaya. Banyak hal-hal menarik yang bisa kita lakukan untuk menghabiskan akhir pekan di rumah yang tidak menghabiskan banyak uang dan dapat dilakukan di saat bulan tua.

1. Nonton Film Bersama Keluarga

Siapkan camilan, sambil tiduran di sofa, nyalakan pemutar DVD, nonton film-film seru bersama keluarga, bisa menjadi pilihan yang asik buat menghabiskan akhir pekan.


2. Baca Buku Menarik

Coba cari di rak buku Anda. Pasti ada buku-buku yang sudah Anda beli tapi belum sempat dibaca karena kesibukan kerja, malas, atau nggak punya waktu luang. Nah, mumpung sedang tidak ke mana-mana, baca buku yang sesuai dengan minat Anda. Siapa tahu menjadi ide untuk mengembangkan sesuatu.


3. Memasak Menu Baru atau Resep Favorit

Buat yang hobi masak, weekend di rumah bisa dimanfaatkan untuk mencoba menu baru. Anda bisa mencoba berkreasi sendiri atau mencontoh resep dari majalah dan televisi. Dengan waktu luang tidak hanya memasak tetapi Anda juga bisa memberikan quality time kepada keluarga, bukan?


4. Menata Kebun

Selain bersih-bersih rumah, menata kebun juga bisa jadi kegiatan yang mengasyikkan. Meski biasanya kebun kita telah diurus oleh pengurus kebun, tidak ada salahnya sesekali kita ikut merawat, menyiram bunga, memotong-motong rumput, dan menyapu kebun.


5. Blogging

Blog maniak pasti “tak ada hari tanpa blogging”. Akhir pekan tidak pergi ke mana-mana tidak jadi masalah. Blog bisa menjadi sarana yang asyik untuk refreshing, menuangkan ide, menimba ilmu dari pengalaman dan cerita blogger lainnya, dan mencari serta mendapatkan manfaat lain dari ngeblog.



TABLOIDBINTANG.COM


Berita lainnya:
Percantik Suasana Dalam Rumah Anda dengan Karpet
Punya Teman Sensitif, Kenali Dulu Karakternya
Pindang Baung Asal Lampung yang Menggugah Selera

Advertising
Advertising

Berita terkait

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

6 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

21 hari lalu

7 Tips dari PLN untuk Pastikan Kondisi Listrik di Rumah Aman sebelum Ditinggal Mudik

PT PLN memberikan tips bagi masyarakat untuk memastikan listrik di rumah dalam kondisi aman sebelum ditinggal mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

22 hari lalu

Tips Perjalanan Mudik Lebaran: Bagaimana Pola Istirahat yang Ideal?

Ahli gizi dari Persatuan Ahli Gizi Indonesia (PERSAGI) dr. Atmarita MPH memberi tips jalani perjalanan yang aman saat mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

22 hari lalu

5 Tips dari Polisi agar Rumah Tetap Aman saat Ditinggal Mudik Lebaran

Polisi membagikan tips kepada masyarakat yang akan mudik Lebaran agar rumah yang ditinggalkan dalam keadaan kosong bisa tetap aman.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

56 hari lalu

Tips Memilih Hotel Murah di Jakarta

Menemukan sebuah hotel yang nyaman dan sesuai dengan kebutuhan memang tidak mudah. Namun, untuk membantu Anda dalam mencari penginapan yang sesuai dengan budget dan kebutuhan, kami telah menyusun beberapa tips yang bisa Anda gunakan sebagai panduan dalam memilih hotel murah di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

12 Februari 2024

Tips Bugar untuk Perempuan dari Andien

Penyanyi Andien membagikan tips mulai dari hal sederhana dan mengetahui kapasitas diri masing-masing untuk mulai berolahraga.

Baca Selengkapnya

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

8 Februari 2024

4 Tips Memilih Ban Mobil Listrik yang Tepat

Berikut adalah hal-hal yang perlu menjadi pertimbangan utama dalam memilih ban mobil listrik:

Baca Selengkapnya

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

17 Januari 2024

Anda Sering Ditambahkan ke Grup Telegram Spam? Tips Ini Bisa Mencegahnya

Pengguna aplikasi Telegram mungkin pernah tiba-tiba ditambahkan ke sebuah grup acak yang tidak diinginkan. Begini cara mencegahnya

Baca Selengkapnya

Wujudkan Keuangan Sehat di 2024 dengan Tips dari SeaBank

10 Januari 2024

Wujudkan Keuangan Sehat di 2024 dengan Tips dari SeaBank

Mengelola penghasilan dengan aturan 50/30/20 dapat membantu mencapai kesehatan finansial.

Baca Selengkapnya

Tips Memilih Jas Hujan yang Sesuai untuk Pengendara Motor

8 Januari 2024

Tips Memilih Jas Hujan yang Sesuai untuk Pengendara Motor

Bagi pengendara motor, tentu wajib hukumnya untuk memilih jas hujan yang tepat dan sesuai kebutuhan. Berikut ulasannya:

Baca Selengkapnya