Tip Memilih Eyeliner

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

Jumat, 29 April 2016 16:44 WIB

Ilustrasi penggunaan eyeliner. WomenBuddy.com

TEMPO.CO, Jakarta - Eyeliner dapat membuat penampilan mata Anda terlihat dramatis dan lebih ‘hidup’. Saat ini, berbagai brand kosmetik menghadirkan beberapa jenis eyeliner sesuai kebutuhan. Berikut ini adalah beberapa tips yang perlu Anda ketahui:

Pensil
Eyeliner jenis ini merupakan salah satu yang standar, sangat mudah digunakan, dan bisa didapat dengan harga yang relatif murah. Eyeliner model pensil yang memiliki bahan dasar wax akan lebih mudah diaplikasikan dan tampak lebih nyata di kulit. Selain sangat cocok untuk gaya smoky eyes, eyeliner pensil juga bisa digunakan untuk menggambar alis.

Baca juga:
8 Tips Make-up untuk Kulit Berjerawat
Jerawat dan Flek Hitam Masalah Utama Wanita, Apa Solusinya?


Bagi Anda yang masih pemula, eyeliner jenis ini bisa menjadi pilihan. Mulailah dengan menggarisi mata dari bagian tengah, lalu tarik garis hingga ke ujung luar. Baru kemudian aplikasikan eyeliner dari bagian sudut dalam mata hingga ke bagian tengah. Untuk membentuk mata tampak lebih besar, sebaiknya garis di sudut dalam lebih tipis ketimbang garis di sudut luar.

Gel
Eyeliner jenis ini biasanya memiliki wadah atau pot, dan butuh kuas kecil untuk mengaplikasikannya. Eyeliner jenis ini juga cocok untuk para pemula tapi menginginkan tampilan eyeliner yang dramatis. Eyeliner jenis ini umumnya waterproof atau tahan air, sehingga akan cocok bagi Anda yang kelopak matanya cenderung berminyak.

Baca juga:
Supaya Tak Menor ke Kantor
Cara Unik agar Make Up Makin Kinclong

Cair
Berbeda dengan jenis gel, eyeliner cair memiliki konsistensi seperti cat dan lebih pekat. Penggunaannya mungkin agak sulit dan membutuhkan keahlian serta tangan yang tak mudah goyah. Jika sudah mahir, jenis eyeliner ini bisa membuat penampilan gaya cat eyes yang lebih dramatis.

BISNIS

Berita lainnya:
Yang Hilang karena Tak Menyusui
Cara Mengajarkan Anak Berhitung
Koper Penumpang Sriwijaya Air Dibobol, Ini Rekaman CCTV

Berita terkait

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

2 menit lalu

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

Percepatan bantuan militer senilai US$6 miliar ke Ukraina mencerminkan kepanikan yang dirasakan oleh pemerintahan Joe Biden dan Kongres AS

Baca Selengkapnya

Ketua DPD Golkar Sumut Musa Rajekshah soal Kemungkinan Maju Cawagub: Kan Udah Pernah

16 menit lalu

Ketua DPD Golkar Sumut Musa Rajekshah soal Kemungkinan Maju Cawagub: Kan Udah Pernah

Ketua DPD Partai Golkar Sumatera Utara Musa Rajekshah mengomentari saat ditanya kemungkinan maju calon wakil gubernur

Baca Selengkapnya

Bamsoet Apresiasi IKA Jayabaya, Tetap Eksis Selenggarakan Kegiatan Positif

27 menit lalu

Bamsoet Apresiasi IKA Jayabaya, Tetap Eksis Selenggarakan Kegiatan Positif

Dari kampus Jayabaya telah lahir tokoh-tokoh nasional dan sumberdaya-sumberdaya manusia

Baca Selengkapnya

Warga Ungkap Rumah Tempat Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak Milik Pengusaha Batu Bara

27 menit lalu

Warga Ungkap Rumah Tempat Brigadir RA Tewas dengan Luka Tembak Milik Pengusaha Batu Bara

Brigadir RA ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala di dalam mobil Alphard di sebuah rumah di Mampang.

Baca Selengkapnya

Hamas Kesal Diminta Bebaskan Sandera, tapi Genosida pada Warga Sipil Gaza Diabaikan

32 menit lalu

Hamas Kesal Diminta Bebaskan Sandera, tapi Genosida pada Warga Sipil Gaza Diabaikan

Hamas bingung ditekan untuk membebaskan sandera warga negara Israel, namun dunia tampak tutup mata pada genosidan di Gaza.

Baca Selengkapnya

Rapor Pemain Timnas Indonesia Bersama Klubnya: Jay Idzes dan Shayne Pattynama

42 menit lalu

Rapor Pemain Timnas Indonesia Bersama Klubnya: Jay Idzes dan Shayne Pattynama

Simak rapor penampilan dua pemain timnas Indonesia, yakni Jay Idzes berama Venezia dan Shayne Pattynama dengan KAS Eupen.

Baca Selengkapnya

Selain soal Sikap Politik, Hasto Sebut Rakernas PDIP Akan Bahas Strategi Hadapi Pilkada 2024

43 menit lalu

Selain soal Sikap Politik, Hasto Sebut Rakernas PDIP Akan Bahas Strategi Hadapi Pilkada 2024

Rakernas PDIP yang berlangsung pada 24 sampai 26 April itu akan memutuskan target di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Gempa Bermagnitudo 4,8 Guncang Banten, BMKG: Belum Ada Laporan Kerusakan

56 menit lalu

Gempa Bermagnitudo 4,8 Guncang Banten, BMKG: Belum Ada Laporan Kerusakan

Gempa tektonik bermagnitudo 4,8 mengguncang wilayah Banten dan sekitarnya. BMKG mencatat waktu kejadiannya pada Sabtu, 27 April 2024 pukul 15.27 WIB.

Baca Selengkapnya

Marak Judi Online, Menteri Komunikasi: Susah, Seperti Menghadapi Hantu

56 menit lalu

Marak Judi Online, Menteri Komunikasi: Susah, Seperti Menghadapi Hantu

Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Budi Arie Setiadi mengatakan akan terus mempersempit ruang gerak bagi pelaku judi online.

Baca Selengkapnya

Lagu Zico SPOT! (feat. Jennie) Duduki Posisi Teratas Tangga Lagu Korea dan Global

56 menit lalu

Lagu Zico SPOT! (feat. Jennie) Duduki Posisi Teratas Tangga Lagu Korea dan Global

Lagu Zico SPOT! (feat. Jennie) membuktikan kekuatan pengaruh musik Zico dan Jennie

Baca Selengkapnya