Menu Buka Puasa : Es Kelapa Muda Ceria yang Segar dan Mudah Dibuat

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Minggu, 3 April 2022 16:15 WIB

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Es kelapa muda menjadi salah satu pilihan yang tepat untuk menu buka puasa Ramadan. Minuman ini dapat mencegah dehidrasi setelah tubuh tidak mendapatkan asupan minum kurang lebih 14 jam.

Air kelapa muda merupakan minuman elektrolit yang mengandung tinggi magnesium, zat besi, kalsium, vitamin c, dan natrium yang tinggi, serta sedikit gula. Sedangkan dagingnya mengandung kalori, protein, lemak, sedilit gula, kalium, dan vitamin C.

Bosan dengan es kelapa muda polos, cobalah buat es kelapa ceria dengan tambahan cincau hitam dan kolang kaling. Minuman ini mudah dibuat dan bahan-bahannya gampang didapatkan.

Berikut resep es kelapa muda ceria yang dikutip dari Kitab Masakan Kumpulan Resep Sepanjang Masa.

Bahan
-2 butir kelapa muda
-800 ml air matang
-250 gram gula merah
-75 gram gula pasir
-2 lembar daun pandan
-100 gram cincau hitam, potong dadu kecil
-100 gram kolang kaling, iris memanjang
-Es batu secukupnya

Cara membuat
-Keruk kelapa muda memanjang, sisihkan
-Didihkan air, masukkan gula merah, kayu manis, dan daun pandan . Saring dan dinginkan.
-Masukkan kelapa muda, cincau, dan kolang kaling. Tambahkan air gula dan aduk. Tambahkan es batu. Menu buka puasa es kelapa muda ceria siap disajikan.

Baca juga: 3 Resep Es Buah Segar yang Cocok untuk Berbuka Puasa, Mudah dan Cepat Dibuatnya

Advertising
Advertising

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Berita terkait

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

22 jam lalu

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.

Baca Selengkapnya

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

2 hari lalu

Gopay Salurkan Zakat dan Donasi Ramadan Rp 31 Miliar

Gopay menyalurkan zakat dan donasi dengan total Rp 31 miliar yang terkumpul selama Ramadan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

10 hari lalu

Rupiah Tergelincir, Analis: Perputaran Besar saat Ramadan dan Idul Fitri Tak Mampu Membendung Dolar AS

Rupiah tergelincir 76 poin atau 0,47 persen menjadi Rp16.252 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp16.176 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

11 hari lalu

Aryaduta Menteng: Membagikan Kebahagiaan dan Kebersamaan dalam Momentum Ramadan

Aryaduta Menteng tidak hanya menjadi sebuah hotel, tetapi juga sebuah tempat yang mampu menyatukan beragam kalangan untuk berbagi kebahagiaan.

Baca Selengkapnya

Puasa Syawal Berapa Hari? Ini Waktu Pelaksanaan dan Bacaan Niatnya

12 hari lalu

Puasa Syawal Berapa Hari? Ini Waktu Pelaksanaan dan Bacaan Niatnya

Puasa Syawal berapa hari? Puasa Syawal dilakukan selama 6 hari setelah Idul Fitri. Berikut ini ketentuan, waktu pelaksanaan, dan bacaan niatnya.

Baca Selengkapnya

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

13 hari lalu

Besok Puncak Arus Balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta

Besok diprediksi bakal menjadi puncak arus balik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

13 hari lalu

Rayakan Lebaran 12 April 2024, Siapa Jemaah Islam Aboge di Banyumas?

Jemaah Islam Aboge di Banyumas baru merayakan lebaran pada Jumat, 12 April 2024, sehari setelah Idul Fitri yang ditetapkan Kemenag. Siapakah mereka?

Baca Selengkapnya

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

14 hari lalu

Keutamaan Puasa Syawal, Pahala 6 Hari Puasa Setara Puasa Setahun

Umat muslim yang melaksanakan puasa Syawal selama 6 hari akan mendapatkan pahala setara puasa setahun.

Baca Selengkapnya

'Tragedi' Lebaran 2011, Opor Ayam Sudah Dibuat Penetapan Idul Fitri Mundur Sehari

15 hari lalu

'Tragedi' Lebaran 2011, Opor Ayam Sudah Dibuat Penetapan Idul Fitri Mundur Sehari

Masih ingat Lebaran 2011, saat pemerintah mundurkan sehari Idul Fitri. Emak-emak protes opor yang sudah dibuat tak jadi disantap esok hari.

Baca Selengkapnya

Sebelum Meninggal, Babe Cabita Sempat Minta Dibangunkan untuk Iktikaf di RS

16 hari lalu

Sebelum Meninggal, Babe Cabita Sempat Minta Dibangunkan untuk Iktikaf di RS

Kakak mendiang Babe Cabita mengungkapkan kondisi adiknya selama dirawat di rumah sakit sebelum meninggal.

Baca Selengkapnya