Terinspirasi Cleopatra, January Jones Campurkan Bir di Air Mandi

Reporter

Tempo.co

Editor

Mila Novita

Kamis, 1 Oktober 2020 10:25 WIB

Liam Hemsworth pernah dikabarkan memiliki hubungan dengan January Jones pada 2013. Kala itu, Liam telah bertunangan dengan kekasihnya, Miley Cyrus. Liam dan January terlihat meninggalkan hotel Cheteau Marmont bersama-sama. Namun, January Jones mengatakan bahwa mereka hanya berteman. instagram.com/januaryjones

TEMPO.CO, Jakarta - Aktris yang juga model January Jones dikenal menjalani rutinitas kecantikan yang agak rumit. Untuk mandi, dia senang mencampurkan air dengan minyak esensial, sari cuka apel, dan banyak lagi. Setelah mencoba beragam campuran, kali ini dia menambahkan bir ke bak mandinya.

Aktrsi Mad Men ini mengaku terinspirasi dari cara mandi ikon kecantikan Cleopatra.

“Saya melakukan itu karena saya merasa ini akan menghidrasi tubuh saya,” katanya dalam video Instagram, Rabu, 30 September 2020.

Dia mengatakan, belum lama ini dia membaca apa saja yang ada di dalam kamar mandi Cleopatra. Dia mengatakan dia juga bisa melakukannya, tergangtung dengan siapa berkencan.


Berendam air dengan campuran bir merupakan akhir dari ritual mandi January Jones untuk memperbaiki suasana hati sekaligus mendapatkan kulit cantik.

Ritual ini terdiri dari empat langkah yang dimulai dengan berbaring ruang pakaiannya dengan riasan mata yang berkilau. Ia lalu mengaplikasikan banyak produk perawatan kulit dari True Botanicals. Selanjutnya dia menyesap bir sebelum mandi.

Aktris 42 tahun itu terbiasa dengan rutinitas perawatan kulit yang berlebihan. Sebelumnya, dia mengungkapkan bahwa seluruh biaya rutinnya menelan biaya hampir US$ 6.000 atau sekitar Rp 89 juta, yang terdiri dari serum hingga krim malam khusus serta masker LED Déesse Pro US$ 2.300 atau Rp 34 juta yang dia pakaki selama 20 menit setiap hari.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Tips Memelihara Kucing bagi Pemula

46 hari lalu

Tips Memelihara Kucing bagi Pemula

Pemula akan merasa penasaran bagaimana cara merawat dan mengurus kucing dengan baik. Berikut tips yang bisa dilakukan.

Baca Selengkapnya

Mengenal Rafah Sasaran Israel Berikutnya: Kota Tempat Cleopatra Menikah

12 Februari 2024

Mengenal Rafah Sasaran Israel Berikutnya: Kota Tempat Cleopatra Menikah

Israel bersiap menggempur Rafah, satu-satunya wilayah Gaza yang selama ini aman dari serangan militer Tel Aviv dalam konflik dengan Hamas.

Baca Selengkapnya

Jelang Imlek, Etnis Tionghoa Mandi dan Ibadah di Sumur 7 Vihara Gayatri Cilangkap Depok

9 Februari 2024

Jelang Imlek, Etnis Tionghoa Mandi dan Ibadah di Sumur 7 Vihara Gayatri Cilangkap Depok

Jelang perayaan Imlek 2575 dan Cap Go Meh 2024, etnis Tionghoa di Indonesia beribadah dan mandi di Sumur 7 Vihara Gayatri Cilangkap di Kelurahan Cilangkap, Kecamatan Tapos, Depok, Jumat, 9 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Tidur hingga Mandi, Inilah 6 Aktivitas yang Harus Dihindari setelah Makan

9 Februari 2024

Tidur hingga Mandi, Inilah 6 Aktivitas yang Harus Dihindari setelah Makan

Berikut adalah beberapa aktivitas yang perlu dihindari setelah makan untuk menjaga tubuh tetap sehat:

Baca Selengkapnya

Serba-serbu Musim Hujan: Alasan Mandi Segera Setelah Kehujanan

28 Januari 2024

Serba-serbu Musim Hujan: Alasan Mandi Segera Setelah Kehujanan

Di musim hujan, jamak ditemui orang terjebak di tengah hujan atau berlari di tengah hujan.

Baca Selengkapnya

Lakukan Hal Ini setelah Selesai Mandi Air Hangat demi Kesehatan

25 Desember 2023

Lakukan Hal Ini setelah Selesai Mandi Air Hangat demi Kesehatan

Dokter dan peneliti ini menganjurkan selalu menutup aktivitas mandi air hangat dengan mandi air dingin, cek alasannya.

Baca Selengkapnya

Jangan Mandi Air Hangat setelah Penerbangan, Ini Alasannya

5 Desember 2023

Jangan Mandi Air Hangat setelah Penerbangan, Ini Alasannya

Seorang pakar penerbangan mengungkapkan sebaiknya memilih mandi air dingin daripada air hangat.

Baca Selengkapnya

5 Masalah Kesehatan yang Muncul Akibat Mandi Air Panas

21 November 2023

5 Masalah Kesehatan yang Muncul Akibat Mandi Air Panas

Pakar menjelaskan lima masalah kesehatan yang bisa muncul bila mandi dengan air panas, dari kulit sampai rambut, bahkan pingsan.

Baca Selengkapnya

Risiko Mandi Air Dingin dan Cara Aman Melakukannya

4 November 2023

Risiko Mandi Air Dingin dan Cara Aman Melakukannya

Meski banyak manfaatnya, ada pula risiko mandi air dingin terkait kesehatan. Berikut saran pakar jika ingin melakukannya.

Baca Selengkapnya

3 Bagian Tubuh yang Sering Lupa Dibersihkan waktu Mandi

4 November 2023

3 Bagian Tubuh yang Sering Lupa Dibersihkan waktu Mandi

Tiga bagian tubuh ini sebenarnya paling kotor namun sering lupa dibersihkan saat mandi, yakni belakang telinga, sela-sela jari kaki, dan pusar.

Baca Selengkapnya