Susu Almond jadi Alternatif Susu Sapi, Mana yang Lebih Baik?

Reporter

Antara

Editor

Mila Novita

Selasa, 30 Juni 2020 17:30 WIB

Ilustrasi susu almond. (The Spruce Eats)

TEMPO.CO, Jakarta - Susu almond kini banyak ditemukan di pasaran. Banyak orang memilih susu ini karena dianggap lebih menyehatkan dibandingkan dengan susu sapi.

Ardy Brian Lizuardi, Master of Science in Nutrician and Health Wageningen University, Belanda mengatakan kebaikan dari susu almond atau susu sapi harus dilihat dari nilai gizinya. Jika dibandingkan secara kalori, susu almond memang jauh lebih bagus.

"Susu almond kalori ya memang lebih rendah tapi kalau bicara kualitas yang lain seperti protein, susu almond tidak lebih tinggi dibanding susu lainnya," ujar Ardy saat bincang-bincang virtual NutriClass, Selasa.

Dari sisi kandungan protein, susu sapi lebih unggul jika dibandingkan dengan susu almond. Kandungan protein dan kalsium dalam susu almond dinilai tidak terlalu besar untuk mencukupi kebutuhan kalsium.

"Kalau targetnya untuk defisit kalori, susu almond memang bagus karena rendah kalori. Tapi kalau untuk menabung kalsium, pilih susu biasa aja," jelas Ardy.

Baca: Daftar Nutrisi dan Manfaat Susu Almond, Pengganti Susu Sapi

Ardy juga menyampaikan sebuah mitos yang menyebutkan bahwa minum susu dapat menyebabkan bobot tubuh bertambah atau gemuk. Faktanya, berat badan dipengarungi oleh keseimbangan kalori dan tidak ditentukan satu jenis makanan saja.

"Susu mengandung kalsium dan ini yang akan diberikan kepada calon bayi saat di kandungan, jadi tabungan kalsiumnya cukup untuk ibu dan anak. Kalau kurang saat lansia akan mengalami osteoporosis," jelas Ardy.

Sebagai alternatif untuk lebih sehat, Ardy menyarankan untuk mengonsumsi susu rendah lemak namun memiliki kandungan nutrisi yang setara dengan susu biasa.

Berita terkait

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

11 jam lalu

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.

Baca Selengkapnya

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

6 hari lalu

Susu Sapi Vs Susu Kerbau: Mana yang Lebih Sehat?

Memilih antara susu sapi dan susu kerbau bergantung pada preferensi individu, kebutuhan nutrisi, dan pertimbangan pola makan.

Baca Selengkapnya

Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

9 hari lalu

Kandungan Plastik dalam Makanan dan Minuman: Dampak Kesehatan dan Cara Kurangi Konsumsi Mikroplastik

Penelitian menunjukkan bahwa hampir semua makanan kita mengandung mikroplastik, dalam bentuk apa saja? Apa bahaya bagi kesehatan?

Baca Selengkapnya

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

15 hari lalu

Pola Makan yang Perlu Diperhatikan Pasien Parkinson

Sejumlah hal perlu diperhatikan dalam pola makan penderita Parkinson, seperti pembuatan rencana makan. Berikut yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

21 hari lalu

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat

Baca Selengkapnya

5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

36 hari lalu

5 Tanda-tanda Kucing akan Melahirkan

Setidaknya ada lima tanda-tanda kucing akan melahirkan. Di antaranya terjadi perubahan perilaku dan nafsu makan.

Baca Selengkapnya

3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

42 hari lalu

3 Resep Olahan Susu untuk Sahur dan Berbuka Puasa

Susu pilihan yang sempurna untuk memenuhi kebutuhan nutrisi selama puasa karena mengandung protein, kalsium, vitamin D, dan nutrisi penting lainnya.

Baca Selengkapnya

8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

43 hari lalu

8 Menu Sahur Sehat untuk Ibu Hamil yang Baik untuk Janin

Ada beberapa menu sahur sehat untuk ibu hamil yang bagus untuk janin. Menu ini kaya akan protein dan serat, serta kandungan nutrisi penting lainnya.

Baca Selengkapnya

Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

43 hari lalu

Saran Pakar Gizi untuk Lengkapi MPASI dengan Aneka Nutrisi Telur

Telur merupakan sumber protein hewani yang serbaguna untuk memenuhi kebutuhan gizi anak saat diolah menjadi MPASI.

Baca Selengkapnya

5 Manfaat Susu untuk Kesehatan Tubuh

43 hari lalu

5 Manfaat Susu untuk Kesehatan Tubuh

Selama ribuan tahun, susu telah menjadi bagian dari diet global, terutama susu yang berasal dari sapi, domba, dan kambing.

Baca Selengkapnya