Kiat Ria Miranda Mengajarkan Kebersihan Rumah pada Anak Sejak Dini

Selasa, 28 April 2020 20:20 WIB

Desainer Ria Miranda merilis koleksi Hari Raya 2020 Nagari. (Dok. Ria Miranda)

TEMPO.CO, Jakarta - Kebersihan rumah menjadi perhatian khusus sejak penyebaran virus corona semakin meluas. Masyarakat diimbau untuk menjaga kebersihan diri dan lingkungan termasuk mencuci tangan dengan sabun serta membersihkan rumah. Hal ini menjadi kebiasaan yang baik di hampir setiap keluarga, dan juga menjadi momen untuk mengajarkan anak-anak pentingnya menjaga kebersihan. Seperti yang dilakukan desainer modest Ria Miranda mengenalkan makna kebersihan pada ketiga anaknya sejak dini.

Menurut Ria Miranda kebersihan sebagian dari iman dan wajib untuk dilakukan. Sebab itu, karena membersihkan rumah sebagai ibadah maka ia juga mengajarkan ke anak-anak bagaimana cara menjaga kebersihan dimulai dari usia dini.

"Tips paling utama kalau menurut saya harus dimulai dari diri sendiri ya, sebab anak-anak kan bagaimana orang tuanya. Misalnya ajakan yang disertai aktivitas bersama, turun langsung dan memberikan semangat," ucap Ria di acara launching produk perawatan rumah Sahaja, Selasa 28 April 2020 melalui aplikasi Zoom.

Bagi istri Pandu Rosadi ini, mengajarkan anak kebersihan paling mudah dengan menjadikan role model. Tidak hanya kata-kata menyuruh tapi orang tua tidak melakukan.

"Misalnya anak-anak diajarkan selalu bisa merapikan mainannya sendiri, langsung praktek dengan alat bantunya biar sekalian dijelasin fungsi masing-masing pembersih dengan cara aman. Kemudian peletakannya juga yang jauh dari jangkauan anak-anak, diberitahu kalau bahaya. Pakai komunikasi dan bahasa yang mudah dipahami oleh anak-anak," jelasnya.

Advertising
Advertising

Ria Miranda juga berbagi peran dengan suami dalam mengajarkan kebersihan di rumah, termasuk kebersihan sehari-hari. "Sebab sudah sebulan lebih ini semuanya kan di rumah, jadi belajar lagi dari awal bagaimana membedakan kerja di kantor di rumah. Di awal-awal memang ada perbedaan, tapi kami terus melakukan penyesuaian pada karyawan dan anak-anak. Walaupun butuh waktu lama tapi sekarang sudah terbiasa," ungkapnya.

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

1 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

1 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

1 hari lalu

10.000 Warga Palestina Hilang di Gaza, 210 Hari Sejak Serangan Israel Dimulai

Sejauh ini, 30 anak telah meninggal karena kelaparan dan kehausan di Gaza akibat blokade total bantuan kemanusiaan oleh Israel

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

1 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

3 hari lalu

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

Laporan terbaru UNDP menemukan bahwa waktu yang dibutuhkan untuk membangun kembali rumah-rumah Gaza yang hancur dibom adalah 80 tahun.

Baca Selengkapnya

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

3 hari lalu

Saran Psikolog agar Anak Berkembang di Bidang Seni

Orang tua perlu memberikan kesempatan kepada anak untuk bereksplorasi di berbagai bidang, baik seni maupun bidang lain.

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

5 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

5 hari lalu

Uang Kementan untuk Keluarga Syahrul Yasin Limpo: dari Tagihan Parfum, Skincare, Kafe, hingga Sunatan

Dalam sidang terungkap bekas Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo alias SYL acapkali menggunakan uang Kementan untuk keperluan pribadi.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

8 hari lalu

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

Zulhas mengatakan ada 40 pabrik yang memproduksi baja ilegal atau tidak memenuhi ketentuan Standar Nasional Indonesia (SNI).

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

9 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya