Punya Pacar Introvert, Banyak Sabar dan Jangan Ajak Bergunjing

Reporter

Tempo.co

Editor

Yunia Pratiwi

Kamis, 21 November 2019 21:45 WIB

Ilustrasi pasangan. Unsplash.com/Ben White

TEMPO.CO, Jakarta - Mereka yang tergolong introvert biasanya cenderung pendiam, suka merenung, dan lebih peduli tentang pemikiran dalam dunia mereka sendiri. Jika Andao punya pacar yang memiliki kepribadian introvert, sebaiknya menahan diri dan lebih banyak mengambil langkah inisiatif. Tapi jangan pula terlalu mendominasi agar ia nyaman dan terbuka dengan Anda.

Salah satu hal yang dapat dilakukan adalah tetap hormati ruang pribadi yang diinginkan pacar Anda. Sebab ia lebih banyak menginginkan waktu sendiri dibandingkan pribadi ekstrovert. Melansir laman Pink Villa, ada beberapa tips yang dapat dilakukan saat pacaran dengan pria introvert.

Berikut ini tips pacaran dengan pria introvert

1. Banyak mengambil inisiatif
Si pribadi introvert mungkin canggung di sekitar kamu pada tahap awal kencan. Mereka membutuhkan sedikit lebih banyak waktu untuk membuka diri dan menjadi diri sendiri. Kamu mungkin perlu bekerja sedikit keras untuk mengenalnya.

2. Lebih aktif berkomunikasi
Sosok introvert mungkin tidak akan proaktif pada panggilan dan pesan. Mereka mungkin tidak akan menjadi orang pertama yang mengirimi pesan. Jadi, kamu lebih aktif memulainya.

3. Jangan ajak bergosip
Pacar introvert bukan tipe orang yang akan menikmati obrolan ringan seperti percakapan santai atau gosip. Mereka lebih ingin percakapan yang mendalam dan bermakna.

Advertising
Advertising

4. Jangan ajak kencan ganda
Pacar dengan kepribadian introvert tidak akan nyaman kencan ganda atau double date. Tidak hanya itu, mereka juga enggan berada di dalam kerumunan orang, seperti konser atau klub.

6. Pahami kesunyiannya
Kadang-kadang saat berduaan, pacar kamu hanya ingin duduk diam. Walaupun kedengarannya aneh, itu sebenarnya memberi mereka perasaan lega dan nyaman. Jadi, hormati perasaan itu.

7. Tidak bergantung dengan kamu
Pacar
introvert tidak selalu membutuhkan kamu di setiap urusan remeh-temeh. Seperti yang disebutkan di atas, dia mungkin membutuhkan ruang sendiri lebih banyak dan menikmatinya. Dia juga enggan dibantu, bila Anda menawarkan diri secara sukarela.

SILVY RIANA PUTRI

Berita terkait

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

2 hari lalu

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

Psikolog menyebut pendidikan karakter perlu contoh nyata dari orang tua dan guru kepada anak karena beguna dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

18 hari lalu

5 Kepribadian Kucing yang Perlu Anda Ketahui

Penting untuk memahami dan mengenali berbagai macam kepribadian kucing peliharaan Anda.

Baca Selengkapnya

Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

24 hari lalu

Ide Kencan dengan Pasangan Introvert, Tenang dan Penuh Keakraban

Tak seperti orang ekstrovert yang bisa kencan di mana pun, pasangan introvert lebih suka tempat yang tenang dan jauh dari keramaian. Berikut idenya.

Baca Selengkapnya

Sindrom Anak Sulung Viral di TikTok, Baikkah Dampaknya atau Sebaliknya?

34 hari lalu

Sindrom Anak Sulung Viral di TikTok, Baikkah Dampaknya atau Sebaliknya?

Beberapa ciri terkait sindrom anak sulung adalah perfeksionis, tanggung jawab besar, berperan sebagai pemimpin. Berdampak positif atau sebaliknya?

Baca Selengkapnya

Ciri Pasangan Sensitif, Sulit Diubah tapi Bisa Dihadapi

36 hari lalu

Ciri Pasangan Sensitif, Sulit Diubah tapi Bisa Dihadapi

Berikut delapan hal yang harus diketahui bila punya pasangan yang sensiitf agar hubungan dapat berjalan dengan baik.

Baca Selengkapnya

Billie Eilish Putus dengan Pacarnya setelah Mimpi tentang Christian Bale

5 Maret 2024

Billie Eilish Putus dengan Pacarnya setelah Mimpi tentang Christian Bale

Billie Eilish menceritakan bagaimana dia bisa putus dengan pacarnya setelah memimpikan bintang Batman, Christian Bale.

Baca Selengkapnya

Lee Seo Jin Bantah Tuduhan Ghosting Pacar, Agensi Bakal Tempuh Jalur Hukum

1 Maret 2024

Lee Seo Jin Bantah Tuduhan Ghosting Pacar, Agensi Bakal Tempuh Jalur Hukum

Melalui agensinya, Lee Seo Jin membantah sebagai aktor L yang melakukan ghosting terhadap pacarnya dan siap mengambil tindakan hukum.

Baca Selengkapnya

Alasan DJ Angger Dimas Enggan Berkomentar Banyak Soal Kasus Kematian Dante

12 Februari 2024

Alasan DJ Angger Dimas Enggan Berkomentar Banyak Soal Kasus Kematian Dante

Ayah kandung Dante, Angger Dimas, belum mau berkomentar banyak soal putranya yang tewas karena diduga ditenggelamkan pacar sang ibu Tamara Tyasmara.

Baca Selengkapnya

Pacar Tamara Tyasmara Berdalih Benamkan Kepala Dante 12 Kali untuk Latihan Pernapasan

12 Februari 2024

Pacar Tamara Tyasmara Berdalih Benamkan Kepala Dante 12 Kali untuk Latihan Pernapasan

Wira menjelaskan alasan pacar Tamara Tyasmara membenamkan kepala Dante ke dalam air adalah untuk berlatih pernapasan

Baca Selengkapnya

Yang Perlu Dilakukan bila Bertemu Mantan Pacar, Jangan Bertindak Konyol

11 Februari 2024

Yang Perlu Dilakukan bila Bertemu Mantan Pacar, Jangan Bertindak Konyol

Apa yang harus dilakukan bila takdir mempertemukan dengan mantan pacar? Jangan bersikap konyol, lakukan saja hal berikut.

Baca Selengkapnya