Cinta Laura Ungkap Karakter Papi dan Maminya

Jumat, 15 Maret 2019 19:33 WIB

Cinta Laura Kiehl. Instagram/@claurakiehl

TEMPO.CO, Jakarta - Cinta Laura Kiehl mengungkapkan karakter papi dan maminya yang menuntunnya menjadi orang sukses. Ayah Cinta Laura, Michael Kiehl adalah orang Jerman yang sangat disiplin. Sedangkan ibunya, Herdina Kiehl adalah orang Indonesia yang sangat baik dan ramah.

Baca: Cinta Laura: Jangan Tabu Perempuan Single ke Dokter Kandungan

"Aku beruntung banget punya papi dan mami yang sangat suportif. Aku dibesarkan di keluarga yang harmonis dan cocok banget kombinasi papi dan mami," kata Cinta Laura Kiehl di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat, Rabu 13 Maret 2019. Michael Kiehl mengajarkan Cinta Laura tentang kedisiplinan dan Herdina Kiehl mengajarkan Cinta Laura untuk baik kepada semua orang.

Kaftan yang dikenakan Cinta tampak mewah dengan bagian kerah dan pinggang bewarna gold. Tambahan outer lengan 3/4 dengan sulaman pada kaftan tampak senada dan cantik. Kaftan memang menjadi outfit favorit sebagian wanita saat Ramadan. Instagram.com

Kedua orang tua Cinta Laura juga tidak pernah memaksa untuk melakukan apapun. Mereka berdua, menurut Cinta Laura, sudah paham betul kalau dia adalah pribadi yang bertanggung jawab. "Mereka sering memberi nasihat, tidak pernah memaksa," ucap Cinta Laura.

Advertising
Advertising

Baca juga: Cinta Laura Punya Perut Rata Berotot, Apa Saja Latihannya?

Bagi Cinta Laura, ibunya, Herdina Kiehl adalah sosok yang komplet: sebagai ibu sekaligus sahabat. Herdina Kiehl sering mengajak Cinta Laura ngobrol dan tidak pernah marah-marah yang tidak jelas. "Aku tidak akan sesukses sekarang kalau bukan karena mami aku yang pintar," tutur Cinta Laura.

Berita terkait

Jadi Duta WWF Ke-10, Berikut Cara Cinta Laura Tingkatkan Partisipasi Masyarakat dalam Konservasi Air

1 hari lalu

Jadi Duta WWF Ke-10, Berikut Cara Cinta Laura Tingkatkan Partisipasi Masyarakat dalam Konservasi Air

Cinta Laura menjelaskan strategi untuk meningkatkan partisipasi masyarakat dalam upaya konservasi dan manajemen sumber daya air yang berkelanjutan.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh yang Perlu Dipahami Kakek Nenek saat Mengasuh Cucu

1 hari lalu

Pola Asuh yang Perlu Dipahami Kakek Nenek saat Mengasuh Cucu

Psikolog mengingatkan kakek atau nenek memahami jenis-jenis pola asuh ketika mengasuh cucu. Apa saja yang perlu dilakukan?

Baca Selengkapnya

Refleksi Nirina Zubir atas Perkara Mafia Tanah dengan Bekas ART: Mendobrak Tabu Percakapan Aset Orang Tua hingga Mulut Manis Sang Asisten

1 hari lalu

Refleksi Nirina Zubir atas Perkara Mafia Tanah dengan Bekas ART: Mendobrak Tabu Percakapan Aset Orang Tua hingga Mulut Manis Sang Asisten

Duel aktris Nirina Zubir melawan mafia tanah bekas asisten mendiang ibunya, Riri Khasmita, patut menjadi contoh orang ramai yang menghadapi kasus serupa.

Baca Selengkapnya

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

4 hari lalu

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?

Baca Selengkapnya

Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

6 hari lalu

Hari Kartini, Sosiolog Ungkap Masalah yang Masih Dialami Perempuan

Hari Kartini merupakan momentum refleksi masih banyak persoalan terkait perempuan dan anak. Ini harapan sosiolog.

Baca Selengkapnya

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

8 hari lalu

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.

Baca Selengkapnya

Cara Menjaga Kualitas Hubungan dengan Pasangan Pasca Melahirkan Anak Pertama

9 hari lalu

Cara Menjaga Kualitas Hubungan dengan Pasangan Pasca Melahirkan Anak Pertama

Studi menemukan bahwa sikap terhadap sentuhan berdampak pada pasangan dalam transisi menjadi orang tua atau usai melahirkan anak pertama.

Baca Selengkapnya

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

13 hari lalu

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat

Baca Selengkapnya

Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

17 hari lalu

Pamer Foto Lebaran 8 Tahun Terakhir, Andien Ceritakan 2 Karakter Berbeda Anaknya

Penyanyi Andien menceritakan perjalanan foto Lebaran keluarganya selama 8 tahun terakhir

Baca Selengkapnya

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

17 hari lalu

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.

Baca Selengkapnya