Batik Motif Parang Jadi Doa Iriana Jokowi di Debat Pilpres 2019

Jumat, 18 Januari 2019 09:00 WIB

Capres-cawapres nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin tiba untuk mengikuti debat pertama Pilpres 2019, di Hotel Bidakara, Jakarta, Kamis 17 Januari 2019. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar

TEMPO.CO, Jakarta – Iriana Jokowi senang tampil berkebaya dalam melaksanakan tugasnya sebagai ibu negara. Dalam debat Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019, Iriana Jokowi memilih kebaya encim tanpa modifikasi saat mendampingi sang suami, Presiden Jokowi.

Baca juga: Busana Serba Putih Iriana Jokowi, Wury Amin di Debat Pilpres 2019

Kebaya encim berwarna putih yang dipilih Iriana Jokowi nampak terbuat dari bahan katun. Dalam setiap berpenampilan, Iriana Jokowi lebih memilih kenyamanan untuk menunjang aktivitas. Pada umumnya, kebaya encim terbuat dari bahan katun ataupun organdi.

Ciri kebaya encim adalah kerah model V dan bordir di sepanjang kerah hingga bagian bawah. Desain kebaya encim adalah perpaduan kebaya gaya Melayu dan peranakan Tionghoa.

Sedangkan untuk bawahannya, Iriana Jokowi memilih motif batik parang tuding. Motif ini bisa menjadi representasi doa dan harapannya sebagai istri. Iriana mendoakan Jokowi menjadi sosok pengarah atau penunjuk untuk kehidupan yang lebih baik.

Advertising
Advertising

Seperti dikutip dari laman Indonesia Batik, motif batik parang merupakan salah satu motif paling tua di Indonesia. Kata Parang berasal dari pereng/lereng/tebing. Ciri khasnya dengan bentuk garis diagonal yang menyiratkan bahwa manusia harus memiliki cita-cita luhur, kokoh dalam berpendirian, dan menjunjung tinggi nilai kebenaran. Motif batik parang sudah ada sejak zaman keraton Mataram Kartasura (Solo).

Secara filosofi, motif batik parang mengandung nilai-nilai kebajikan dalam hidup, di antaranya tidak mudah menyerah, selalu konsisten dalam memperbaiki diri, memperjuangkan kesejahteraan, maupun menjaga hubungan antara manusia dengan alam, sesama manusia, dan vertikal kepada Tuhan.

Berita terkait

Bamsoet Dukung Fashion Show Kain Tradisional Indonesia di San Polo Italia

4 hari lalu

Bamsoet Dukung Fashion Show Kain Tradisional Indonesia di San Polo Italia

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, mendukung rencana pagelaran fashion show oleh Dian Natalia Assamady bertajuk "Keindahan Karya Kain. Tenun dan Batik Ku Indonesia".

Baca Selengkapnya

Majalah Tempo Pernah Ungkap Jokowi Cawe-Cawe dalam Pengusungan Gibran di Pilpres 2024

4 hari lalu

Majalah Tempo Pernah Ungkap Jokowi Cawe-Cawe dalam Pengusungan Gibran di Pilpres 2024

Majalah Tempo edisi akhir Oktober 2023 memaparkan sejumlah peran Jokowi cawe-cawe pengusungan putra sulungnya, Gibran sebagai cawapres Prabowo.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani Pakai Kain Batik pada Hari Terakhir di Washington, Hadiri 3 Pertemuan Bilateral

5 hari lalu

Sri Mulyani Pakai Kain Batik pada Hari Terakhir di Washington, Hadiri 3 Pertemuan Bilateral

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengenakan kain batik pada hari terakhirnya di Washington DC, Amerika Serikat, 21 April kemarin.

Baca Selengkapnya

MK Sebut Kehadiran Mayor Teddy di Debat Pilpres Tak Langgar UU Pemilu

5 hari lalu

MK Sebut Kehadiran Mayor Teddy di Debat Pilpres Tak Langgar UU Pemilu

MK membantah dalil paslon 01 Anies-Muhaimin soal ketidaknetralan TNI yang tercermin dalam kehadiran Mayor Teddy dalam debat capres.

Baca Selengkapnya

Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

8 hari lalu

Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

Pilkada 2024 untuk Wali Kota Bogor akan diramaikan ajudan iriana Jokowi, Wakil Wali Kota, dan aktor Jin dan Jun Sahrul Gunawan.

Baca Selengkapnya

Jangan Lupakan 7 Destinasi Wisata Semarang, Kota Lama sampai Mangrove Edu Park

8 hari lalu

Jangan Lupakan 7 Destinasi Wisata Semarang, Kota Lama sampai Mangrove Edu Park

Kota Lama Semarang hingga Taman Lele, Semarang tak pernah kehabisan destinasi wisata.

Baca Selengkapnya

Idulfitri 1445 H, Jokowi dan Iriana Ingatkan Pentingnya Kembali Merajut Persaudaraan

18 hari lalu

Idulfitri 1445 H, Jokowi dan Iriana Ingatkan Pentingnya Kembali Merajut Persaudaraan

Presiden Jokowi mengingatkan momen Hari Lebaran ini dapat dimanfaatkan untuk saling bermaafan dan bersilaturahmi.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Jokowi Minta Rancangan APBN Dibahas dengan Prabowo, Sri Mulyani Sebut Makan Siang Gratis Bisa Jalan Tahun Depan

21 hari lalu

Terpopuler: Jokowi Minta Rancangan APBN Dibahas dengan Prabowo, Sri Mulyani Sebut Makan Siang Gratis Bisa Jalan Tahun Depan

Terpopuler: Jokowi meminta rancangan APBN 2025 dibahas dengan pemerintah Prabowo, Sri Mulyani sebut program makan siang gratis bisa jalan tahun depan.

Baca Selengkapnya

PNM Berikan Pelatihan Batik Ecoprint kepada Nasabah

33 hari lalu

PNM Berikan Pelatihan Batik Ecoprint kepada Nasabah

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) mengadakan pelatihan untuk membantu pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) para nasabah.

Baca Selengkapnya

Kampung Karangkajen Yogyakarta Dipromosikan Sebagai Kampung Religius, Ini Daya Tariknya

35 hari lalu

Kampung Karangkajen Yogyakarta Dipromosikan Sebagai Kampung Religius, Ini Daya Tariknya

Kampung Karangkajen Kecamatan Mergangsan Kota Yogyakarta dikenalkan sebagai Kampung Religius jelang Ramadhan atau awal Maret 2024 ini.

Baca Selengkapnya