Resolusi Meghan Markle Sebelum Jadi Anggota Kerajaan Inggris

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Jumat, 4 Januari 2019 08:30 WIB

Meghan Markle menghadiri The Australian Geographic Awards di Sydney, Australia, Jumat, 26 Oktober 2018. REUTERS/Paul Edwards

TEMPO.CO, Jakarta - Salah satu kebiasaan yang dilakukan banyak orang saat tahun baru adalah membuat daftar resolusi, hal-hal yang ingin dicapai sepanjang tahun. Kebiasaan ini juga dilakukan Meghan Markle sebelum menikah dengan Pangeran Harry dan menjadi bagian keluarga kerajaan Inggris.

Baca juga: Buat Resolusi 2019, Ambil 6 Pelajaran dari Meghan Markle

Melangutip laman Telegraph, Meghan Markle pernah menuliskan resolusi tahun barunya dalam website gaya hidup miliknya yang disebut The Tig. Wanita bergelar Duchess of Sussex itu menuliskan beberapa kebiasaan yang ingin ia coba hilangkan dan memulai untuk melakukan sesuatu sebagai resolusinya.

Saat tahun baru 2016 lalu Meghan Markle menulis resolusinya yang berbunyi, "Mulai lari maraton. Berhenti menggigit kuku. Berhenti menyumpahi dan mulai mempelajari lagi bahasa Perancis."

Advertising
Advertising

"Daftar resolusi tahun baruku ini (sebenarnya resolusi tiap tahunku). Aku belum memulai maraton. Menyumpahi juga sering dipicu oleh banyaknya pekerjaan atau karena di bawah pengaruh minuman," lanjut aktris yang pernah membintangi Suits tersebut.


(dok. Bustle)

Sebelum menjadi bagian dari keluarga Kerajaan Inggris, Meghan Markle memang kerap berbagi pengalamannya lewat website miliknya tersebut. Namun setelah pengumuman bahwa ia akan menikah dengan Pangeran Harry maka ia harus segera menutup media sosialnya seperti Instagram hingga website miliknya tersebut.

TEEN

Berita terkait

Amerika Serikat Klaim Keanggotaan Penuh PBB Tak akan Bantu Palestina Jadi Negara

19 hari lalu

Amerika Serikat Klaim Keanggotaan Penuh PBB Tak akan Bantu Palestina Jadi Negara

Duta Besar Amerika Serikat untuk PBB menilai keanggotaan penuh PBB tidak akan membantu Palestina memperoleh status kenegaraan.

Baca Selengkapnya

Cina Puji Iran, Percaya Teheran Mampu Tangani Situasi dengan Israel

20 hari lalu

Cina Puji Iran, Percaya Teheran Mampu Tangani Situasi dengan Israel

Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi membahas situasi di Timur Tengah dengan timpalannya dari Iran, Hossein Amir-Abdollahian, di tengah ketegangan meningkat dengan Israel.

Baca Selengkapnya

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

21 hari lalu

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

Pangeran Harry sedang bekerja keras untuk serial Netflix baru yang berfokus pada olahraga polo

Baca Selengkapnya

Kembali Dukung UNRWA, Jepang Salurkan Dana Rp555,8 Miliar

33 hari lalu

Kembali Dukung UNRWA, Jepang Salurkan Dana Rp555,8 Miliar

Pemerintah Jepang akan menyalurkan dana sebesar US$35 juta atau sekitar Rp555,86 miliar kepada badan PBB untuk pengungsi Palestina (UNRWA)

Baca Selengkapnya

Sukamta Desak DK-PBB Laksanakan Resolusi

33 hari lalu

Sukamta Desak DK-PBB Laksanakan Resolusi

Tujuh relawan World Central Kitchen (WCK) tewas akibat serangan Israel di Jalur Gaza, pada Senin, 1 April 2024.

Baca Selengkapnya

Retno Marsudi Ingin Dunia Fokus pada 3 Hal Ini untuk Atasi Perang Gaza

34 hari lalu

Retno Marsudi Ingin Dunia Fokus pada 3 Hal Ini untuk Atasi Perang Gaza

Retno Marsudi menekankan Indonesia dan negara-negara Arab fokus pada tiga hal utama, terkait perang Gaza. Diantaranya resolusi PBB dijalankan.

Baca Selengkapnya

Apa Itu Resolusi PBB, Macam dan Dampaknya bagi Negara Anggota

40 hari lalu

Apa Itu Resolusi PBB, Macam dan Dampaknya bagi Negara Anggota

Berikut adalah pengertian resolusi PBB, sifat dan dampaknya bagi negara-negara anggota

Baca Selengkapnya

Israel Wajib Patuhi Resolusi Dewan Keamanan PBB Soal Gaza, Ini Sanksi Bila Melanggar

40 hari lalu

Israel Wajib Patuhi Resolusi Dewan Keamanan PBB Soal Gaza, Ini Sanksi Bila Melanggar

Resolusi Dewan Keamanan PBB mengikat semua negara anggota PBB, termasuk Israel

Baca Selengkapnya

Menhan Israel: Hasil Akhir Perang Gaza akan Berdampak ke Timur Tengah selama Bertahun-tahun

40 hari lalu

Menhan Israel: Hasil Akhir Perang Gaza akan Berdampak ke Timur Tengah selama Bertahun-tahun

Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant mengatakan hasil akhir dari perang di Gaza akan memengaruhi Timur Tengah selama bertahun-tahun.

Baca Selengkapnya

Ini Daftar Negara Anggota Dewan Keamanan PBB yang Setujui Gencatan Senjata Gaza

41 hari lalu

Ini Daftar Negara Anggota Dewan Keamanan PBB yang Setujui Gencatan Senjata Gaza

Resolusi gencatan senjata di Gaza berhasil disetujui berkat dukungan dari 14 negara anggota Dewan Keamanan PBB, termasuk Jepang, Cina, dan Rusia

Baca Selengkapnya