Mempertebal Alis dengan Potongan Rambut, Yuk Coba

Reporter

Yunia Pratiwi

Jumat, 16 November 2018 17:00 WIB

Ilustrasi wanita dengan alis tebal. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Anda sudah lelah mengisi alis dengan pensil, gel, fiber, minyak rambut, dan bubuk pada setiap rutinitas merias wajah. Beauty blogger ini mungkin telah menemukan solusi untuk Anda.

Stephanie Lange, sama seperti Anda mencoba beragam cara demi alis, termasuk menato alisnya. Pada akhirnya, dia mengambil keputusan besar, yaitu menempelkan rambut aslinya ke dalam alis. Ini bisa jadi ide yang paling hebat dan paling ditunggu.

Artikel lain:
Cara Mudah Bikin Alis Cantik
Bentuk Alis Seperti Ini yang Sedang Digemari Wanita

Dalam sebuah video di kanal Youtube-nya, Lange menunjukkan langkah-langkah idenya, mulai dari mengambil bagian kecil rambutnya, kemudian memotong bagian ujung rambut tersebut dan meletakkan dalam sebuah nampan kecil. Setelah itu dia menggunakan lem bulu mata, lalu dengan pinset dia meletakkan helai demi helai rambut yang dipotongnya tadi pada alisnya agar terlihat lebih tebal.

Baca juga:
Jangan Asal Membuat Sulam Alis, Ini Saran Pakar
Tren Alis Seperti Biskuit yang Mudah Ditiru

Advertising
Advertising

Dalam video tersebut, Lange mempercepat proses yang membosankan ini, sehingga tidak terlalu jelas berapa lama waktu yang dibutuhkan. Meski ia tidak mengungkapkan bagaimana proses ekstensi alis barunya ini terlihat dari waktu ke waktu, juga tidak menunjukkan bagaimana potongan rambutnya terlihat setelah dipangkas.

Dia juga tidak mengungkapkan proses ini layak atau tidak. Tapi hasil akhir tampilan alis barunya ini sangat menakjubkan jika mengingat apa yang telah dilakukannya.

Berita terkait

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

30 hari lalu

Tanda Sudah Waktunya Potong Rambut, Termasuk Migrain

Ada tanda-tanda umum sudah waktunya Anda potong rambut, bukan hanya karena sudha terlalu panjang. Berikut di antaranya

Baca Selengkapnya

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

37 hari lalu

Seorang Wanita Cedera Ginjal setelah Meluruskan Rambut, Ini Sebabnya

Seorang wanita muda mengalami cedera ginjal setelah melakukan pelurusan rambut di salon. Penyebabnya kandungan zat berbahaya pada produk.

Baca Selengkapnya

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

27 Februari 2024

Rambut Jang Wonyoung IVE Dilelang Senilai Rp 217 Juta

Seseorang menjual rambut Jang Wonyoung IVE dalam situs lelang Cina

Baca Selengkapnya

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

26 Februari 2024

Penyebab Kutu Rambut Mudah Menyebar pada Anak-anak

Masalah kutu rambut tampaknya banyak menyerang anak-anak. Padahal, orang dewasa juga bisa mengalaminya. Lalu kenapa lebih mudah menyebar pada anak?

Baca Selengkapnya

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

5 Februari 2024

16 Rekomendasi Rambut Pendek Pria Terbaru 2024

16 Rekomendasi rambut pendek pria terbaru yang bisa dicoba. Gaya baru di tahun baru 2024.

Baca Selengkapnya

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

30 Januari 2024

Jangan Biarkan SIkat Rambut Jadi Sarang Bakteri, Bersihkan dengan Cara Berikut

Sikat rambut yang dipakai berkali-kali setiap hari bisa menjadi sarang bakteri, jamur, ketombe, dan minyak sehingga harus rutin dicuci.

Baca Selengkapnya

Hati-hati, Kondisi Defisiensi Vitamin Berikut Bisa Berdampak Buruk ke Kesehatan Rambut

12 Januari 2024

Hati-hati, Kondisi Defisiensi Vitamin Berikut Bisa Berdampak Buruk ke Kesehatan Rambut

Vitamin A berperan dalam produksi sebum, zat berminyak yang melembabkan kulit kepala dan menjaga kesehatan rambut.

Baca Selengkapnya

Kiat Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut

12 Januari 2024

Kiat Sederhana Menjaga Kesehatan Rambut

Kurangnya perawatan rambut bisa berakibat rontok, kering, patah, dan berminyak

Baca Selengkapnya

Bahaya Pakai Topi Wol saat Cuaca Dingin

10 Januari 2024

Bahaya Pakai Topi Wol saat Cuaca Dingin

Wol adalah pilihan populer untuk pakaian musim dingin. Namun topi wol diklaim bisa merusak rambut.

Baca Selengkapnya

Bisakah Mengklaim Orang Narsisis dari Bentuk Alis?

8 Januari 2024

Bisakah Mengklaim Orang Narsisis dari Bentuk Alis?

Sebuah penelitian pada 2018 menemukan bukti tentang orang bisa memperkirakan dengan akurat seorang narsisis karena bentuk alis yang khas. Benarkah?

Baca Selengkapnya