Agnez Mo Ingatkan Generasi Milenial Jangan Asal Kritik Orang

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 22 September 2018 16:30 WIB

Agnez Mo dan Chris Brown. (IG/TABLOIDBINTANG.COM)

TEMPO.CO, Jakarta - Agnes Monica Muljoto kini lebih dikenal dengan Agnez Mo, penyanyi berkebangsaan Indonesia yang sudah memulai kariernya di industri hiburan sejak usia 6 tahun. Sekarang usianya 32 tahun.

Agnez Mo terus berkarya di dunia hiburan dan sekarang sudah dikenal di tingkat internasional. Sebagai seorang figur publik, Agnez Mo memiliki saran untuk generasi milenial.

“Sekitar sepuluh tahun yang lalu, sempat ditanya di forum generasi anak muda, ‘Menurut kamu apa yang harus dilakukan anak muda sekarang agar bangsa bisa lebih maju?’ Aku jawab ‘Berusaha sebaik mungkin’. Jangan menunjuk ke orang lain, tapi fokus pada diri sendiri,” ujar Agnez Mo di Jakarta Selatan, Jumat, 21 September 2018.

Artikel terkait:
Kiat Agnez Mo agar Karier di Panggung Internasional Sukses
Gaya Santai Agnez Mo di Video Overdose bersama Chris Brown
Kiat Agnez Mo Memilih Makeup untuk di Panggung
Agnez Mo Ungkap Alasan Suka Lipstik Warna Oranye

Dengan perkembangan media sosial, orang dapat lebih mudah memberi kritik dan mengganggu orang lain. Agnez mengatakan kalau banyak orang lebih fokus mengkritik orang lain tanpa melihat diri sendiri terlebih dulu.

Advertising
Advertising

“Kalau mau kritik ya kritik diri sendiri,” lanjut Agnez. Dengan fokus pada diri sendiri, generasi muda Indonesia bisa lebih mudah berkembang dan membangun negara.

Agnez Mo sendiri sering merasakan kritik dan komentar orang lain mengenai dirinya. Karena itu dia ingin memberi saran pada generasi milenial yang sering membicarakan atau memberi kritik ke orang lain untuk fokus pada diri sendiri terlebih dulu.

Ngomongin orang harus nol, memperbaiki diri sendiri harus 100 persen,” tuturnya.

ASTARI SAROSA

Berita terkait

Agnez Mo Hadiri iHeartRadio Music Awards 2024, Berjoget hingga Bawa Paspor Pacar

29 hari lalu

Agnez Mo Hadiri iHeartRadio Music Awards 2024, Berjoget hingga Bawa Paspor Pacar

Agnez Mo menghadiri iHeartRadio Music Awards 2024 di Los Angeles. Nikmati penampilan Justin Timberlake hingga TLC.

Baca Selengkapnya

Agnez Mo, Lyodra, hingga Mahalini akan Meriahkan SOORA Music Festival 2024 di Bandung

35 hari lalu

Agnez Mo, Lyodra, hingga Mahalini akan Meriahkan SOORA Music Festival 2024 di Bandung

Agnez Mo, Armada, Lyodra, Mahalini, Rizky Febian, hingga Smash akan manggung di SOORA Music Festival 2024.

Baca Selengkapnya

Generasi Milenial Punya Peran Penting untuk Capai Indonesia Emas 2045

40 hari lalu

Generasi Milenial Punya Peran Penting untuk Capai Indonesia Emas 2045

Generasi milenial berperan aktif dan strategis menjadi agen perubahan demi menggapai cita-cita Indonesia Emas 2045

Baca Selengkapnya

DPR dan Tempo Beri Tips agar Pemilih Muda Bijak Memilih

13 Februari 2024

DPR dan Tempo Beri Tips agar Pemilih Muda Bijak Memilih

Pendidikan atau literasi politik dicanangkan agar para pemilih muda bisa lebih bijak memilih.

Baca Selengkapnya

5 Karakteristik Generasi Z yang Perlu Diketahui

2 Januari 2024

5 Karakteristik Generasi Z yang Perlu Diketahui

Generasi Z lahir di tengah kemajuan teknologi yang mempengaruhi sifat dan tumbuh kembang mereka.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Ajak Kaum Milenial Aktif di Kancah Politik Nasional

14 Desember 2023

Bamsoet Ajak Kaum Milenial Aktif di Kancah Politik Nasional

Bambang Soesatyo mendorong generasi milenial dan generasi Z untuk terlibat aktif dalam kancah politik nasional.

Baca Selengkapnya

Deretan Janji Gibran ke Santri soal Dana Abadi Pesantren hingga Program Khusus bagi Milenial dan Gen Z

4 Desember 2023

Deretan Janji Gibran ke Santri soal Dana Abadi Pesantren hingga Program Khusus bagi Milenial dan Gen Z

Gibran Rakabuming Raka menilai santri adalah bagian dari generasi emas. Oleh sebab itu, pesantren akan terus dikembangkan.

Baca Selengkapnya

Anies Sebut KPR Kepanjangan dari Kapan Punya Rumah, Benarkah Proses Pengajuannya Rumit?

29 November 2023

Anies Sebut KPR Kepanjangan dari Kapan Punya Rumah, Benarkah Proses Pengajuannya Rumit?

Calon presiden Anies Baswedan mengatakan pengajuan KPR terbilang rumit. Konsultan properti Syarifah Syaukat menanggapi hal ini.

Baca Selengkapnya

Partisipasi Gaya Hidup Prioritaskan Lingkungan Perlu Dilakukan oleh Lintas Generasi

26 November 2023

Partisipasi Gaya Hidup Prioritaskan Lingkungan Perlu Dilakukan oleh Lintas Generasi

#IndonesiaAsri dapat menjadi wadah aspirasi dan kebutuhan dari setiap generasi untuk memberikan dampak positif di bidang lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani ke Generasi Z dan Milenial: Setelah Pandemi, Digital Disruption, Bisa Nggak Bertahan?

24 November 2023

Sri Mulyani ke Generasi Z dan Milenial: Setelah Pandemi, Digital Disruption, Bisa Nggak Bertahan?

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, mengatakan generasi milenial dan generasi Z memiliki kesamaan dengan perekonomian Indonesia. Apa maksudnya?

Baca Selengkapnya