Tasya Kamila Dapat Dukungan Suami Jadi Pembicara Seminar

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Yunia Pratiwi

Jumat, 21 September 2018 18:09 WIB

Mantan penyanyi cilik, Tasya Kamila, menggunakan make up simpel dan natural tapi tetap menonjolkan kecantikannya. instagram.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tasya Kamila tetap menjalankan rutinitas sebagai figur publik setelah menikah dengan Randi Bachtiar. Bahkan, kini ia menyibukkan diri menjadi pembicara beberapa seminar tentang pendidikan di Universitas-Universitas, baik di Jakarta atau luar Jakarta.

Baca juga: Tasya Kamila Merancang Mimpi Jadi Menteri

Tasya Kamila mengatakan materi yang dibawakan olehnya seputar pengalaman menuntut ilmu di Amerika Serikat. “Aku bicara soal pengalaman yang sudah didapatkan sampai mendapatkan beasiswa di Amerika dan bagaimana menggapai mimpi menjadi kenyataan,” kata Tasya Kamila.

Pemilik wajah imut dan cantik ini resmi dipersunting Randy Bachtiar pada 5 Agustus 2018. Keduanya berpacaran selama enam tahun. Keduanya terbukti mampu menjalani hubungan jarak jauh atau LDR. Foto: Diera Bachir for Bride Story

Kerap tampil berdiri di hadapan banyak mahasiswa-mahasiswa, Tasya Kamila ingin menyebarkan pesan penting, bahwa sebagai generasi muda jangan pernah lelah untuk bermimpi untuk mencapai pekerjaan yang mau dicapai. “Kalau sudah mendapatkan pekerjaan di sebuah perusahaan juga harus rajin mengeluarkan ide-ide kreatif agar karir kita menjadi berkembang dalam perusahaan itu,” cerita Tasya Kamila.

Advertising
Advertising

Hingga bulan November mendatang jadwal Tasya Kamila keliling beberapa seminar sudah cukup padat. Dia beruntung bisa berbagi inspirasi dengan banyak orang meskipun tidak melupakan tugas utamanya sebagai istri yang wajib mengurus suami. “Kalau menjadi pembicara aku enggak sendiri karena sama orang-orang yang berkompeten juga,” tutur Tasya Kamila.

Suami Tasya Kamila, Randi Bachtiar selalu mendukung rutinitas baru istrinya. “Suami aku pasti kasih support yang besar, pokoknya mendukung enggak pernah melarang-larang,” tandas Tasya Kamila.

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

4 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

8 hari lalu

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.

Baca Selengkapnya

Yang Dilakukan Tasya Kamila bila Anak Batuk Pilek, Bisa Ditiru

10 hari lalu

Yang Dilakukan Tasya Kamila bila Anak Batuk Pilek, Bisa Ditiru

Tasya Kamila punya kiat sendiri untuk mengatasi batuk pilek pada anak-anaknya di rumah yang dapat ditiru oleh orang tua lainnya.

Baca Selengkapnya

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

11 hari lalu

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.

Baca Selengkapnya

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

15 hari lalu

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.

Baca Selengkapnya

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

15 hari lalu

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

Jaringan profesional LinkedIn merilis daftar Top Companies 2024 edisi ketiga untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya

5 Lagu Religi Bertema Lebaran, Bimbo hingga Tasya Kamila

24 hari lalu

5 Lagu Religi Bertema Lebaran, Bimbo hingga Tasya Kamila

Tempo merangkum beberapa lagu religi yang identik dengan Lebaran. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.

Baca Selengkapnya

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?

Baca Selengkapnya

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan

Baca Selengkapnya