Beda Riasan Mata Meghan Markle Dulu dan Sekarang, Apa Itu?

Kamis, 13 September 2018 21:40 WIB

Pangeran Harry (kiri) dan istrinya, Meghan Markle, tiba di Victoria Palace Theatre, London, Rabu, 29 Agustus 2018. Pasangan ini ikut menyaksikan pertunjukan gala musikal Hamilton. AP/Dan Charity

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak yang berubah dari Meghan Markle sejak menjadi anggota keluarga Kerajaan Inggris. Salah satunya riasan wajah Duchess of Sussex ini.

Menurut makeup artist Daniel Martin, riasan mata Markle berubah sejak menjadi istri Pangeran Harry. Riasan matanya tampak lebih berani.

Baca juga:
Mengintip Rahasia Langsing Meghan Markle, Cek Dietnya
Ini Alasan Pangeran Harry Melarang Meghan Markle Pakai Tuksedo
Meghan Markle Wanita Berbusana Terbaik, Pertama dari Kerajaan
Urusan Fashion, Kate Middleton Masih Ungguli Meghan Markle

"Dia suka (efek) mata yang kuat, alisnya kini lebih berbentuk," ucap penata rias yang bekerja sama dengan Markle di serial "Suits" ini.

Martin memprediksi Markle akan bereksperimen dengan warna yang berbeda, warna yang lebih hangat untuk kulit tubuhnya yang kini lebih gelap.

Advertising
Advertising

"Namun ia tak beralih drastis dari teknik riasannya, dia sangat konvensioanl dengan rutinitasnya kecantikannya," tambah Martin.

Martin juga membeberkan Markle tak suka menggunakan lipstik warna merah. "Suatu kali dia memakai lipstik merah, dia merasa tidak nyaman dengannya," ungkap Martin.

Maka tak heran, Markle sering terlihat dengan lipstik nude atau sheer.

AURA

Berita terkait

Profil Meghan Markle, Istri Pangeran Harry

5 jam lalu

Profil Meghan Markle, Istri Pangeran Harry

Sebelum menikah dengan Pangeran Harry, Meghan Markle menikah dengan aktor dan produser Trevor Engelson. keduanya menikah 2011 dan bercerai 2014.

Baca Selengkapnya

Genap 6 Tahun, Begini Kilas Balik Penikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle

11 jam lalu

Genap 6 Tahun, Begini Kilas Balik Penikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle

Pangeran Harry adalah bangsawan Suxxes yang merupakan putra bungsu pasangan Pangeran Charles dan mendiang Lady Diana.

Baca Selengkapnya

Penyebab Mata Berkedip Terlalu Sering, Waspadai Kondisi Serius

8 hari lalu

Penyebab Mata Berkedip Terlalu Sering, Waspadai Kondisi Serius

Mata berkedip terlalu sering bisa menjadi gejala berbagai masalah kesehatan dan mungkin saja serius dan perlu penanganan dokter, jangan abaikan.

Baca Selengkapnya

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

22 hari lalu

7 Tips Jaga Kualitas Hidup dengan Glaukoma

Setiap individu harus memahami tantangan yang dihadapi saat didiagnosis glaukoma dan harus mempertahankan kualitas hidup dengan manajemen tepat.

Baca Selengkapnya

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

34 hari lalu

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

Pangeran Harry sedang bekerja keras untuk serial Netflix baru yang berfokus pada olahraga polo

Baca Selengkapnya

3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

42 hari lalu

3 Mitos Terkait Gerhana Matahari dan Penglihatan serta Faktanya

Berikut tiga mitos terkait gerhana matahari dan penglihatan serta faktanya. Lindungi selalu mata saat menontonnnya.

Baca Selengkapnya

4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

44 hari lalu

4 Masalah Mata yang Mulai Mengganggu di Usia 40-an

Setelah usia mencapai 40-an, risiko masalah mata pun meningkat dan perlu diwaspadai. Berikut empat masalah tersebut.

Baca Selengkapnya

Kate Middleton Umumkan Sakit Kanker, Pangeran Harry dan Meghan Markle Doakan Kesembuhan

57 hari lalu

Kate Middleton Umumkan Sakit Kanker, Pangeran Harry dan Meghan Markle Doakan Kesembuhan

Pangeran Harry-Meghan Markle terakhir terlihat bersama Kate Middleton dan Pangeran William pada September 2022 setelah Ratu Elizabeth II meninggal.

Baca Selengkapnya

Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

18 Maret 2024

Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mata, Bahaya Jika Didiamkan

Ada beberapa gejala diabetes yang terdeteksi di mata dan bila didiamkan akan menyebabkan kehilangan penglihatan.

Baca Selengkapnya

Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

16 Maret 2024

Macam Faktor Risiko yang Memperparah Glaukoma

Dokter mata menyebut sejumlah faktor risiko yang dapat memperparah kondisi glaukoma, seperti faktor usia dan penyakit vaskular.

Baca Selengkapnya