Silaturahmi Tak Nyaman karena Rumah Sempit, Ini Cara Mengakalinya

Sabtu, 16 Juni 2018 12:06 WIB

Ilustrasi makan bersama keluarga besar. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak tamu dan kerabat datang ke rumah untuk bersilaturahmi di libur Lebaran. Masalahnya, rumah berukuran kecil atau mungil.

Sebagai solusi, berikut beberapa tips agar acara kumpul keluarga dan kerabat di rumah mungil tetap lancar, akrab, dan menyenangkan.

1. Sajikan makanan di ruangan selain dapur
Pada saat waktunya tiba untuk menyajikan makanan, pilihlah tempat selain dapur. Sebagai contoh, bila mempunyai kredensa di dalam ruang tamu, maka Anda dapat meletakkan sajian makanan di atasnya. Alternatif tempat lain yang dapat digunakan untuk meletakkan hidangan di rumah sempit adalah meja yang terdapat di ruang keluarga.

2. Menyulap ruang keluarga jadi ruang bersantai
Mengadakan acara di ruangan keluarga adalah pilihan yang bagus. Anda dapat mengeluarkan berbagai koleksi film untuk kemudian ditonton bersama dengan keluarga sesudah waktu makan siang atau makan makan malam.

Baca juga:
Kiat agar Makeup Tahan Lama saat Silaturahmi di Hari Lebaran
Lebaran : Trik Atur Ruangan Agar Silaturahmi Lebih Nyaman
Lebaran: 3 Rahasia Agar Anak Mau Diajak Silaturahmi
Busana Silaturahmi, Pilih yang Berwarna Netral

Advertising
Advertising

3. Gunakan meja kopi
Tariklah semua kursi serta perabot besar yang ada di ruangan berkumpul. Sisakan hanya meja kopi di sana. Konsep lesehan ini akan memperluas ruang dan menampung lebih banyak orang.

4. Memajang menu di ruangan yang dapat dilihat oleh semua orang
Jika sudah menyiapkan makanan dengan pilihan yang beragam, Anda sebaiknya juga tidak lupa untuk menuliskan nama-nama hidangan tersebut pada sebuah papan. Cara ini sangat menarik, bahkan akan membuat rumah seolah-olah seperti kafe atau restoran dalam waktu sekejap. Di sisi lain, Anda tidak perlu memenuhi ruangan berkumpul dengan makanan karena menerapkan sistem by order.

5. Dekorasi simpel
Jangan terbujuk rayu untuk menggunakan berbagai dekorasi untuk ruang makan. Ingat, terlalu banyak ornamen akan membuat apartemen atau rumah mungil menjadi semakin sempit. Usahakan terapkan dekorasi yang minimalis, bahkan bila perlu hanya mendekorasi area ruang makan saja. Sementara ruangan lain, biarkan seperti biasa namun tetap rapi.

6. Tempat untuk kamera
Tidak ada salahnya jika menyiapkan meja maupun benda lain yang dapat digunakan sebagai tempat kamera. Anda tentu tidak bisa memakai meja makan karena posisinya yang terlalu rendah dan sudah penuh.

HOME

Berita terkait

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

5 hari lalu

PBB: Butuh Waktu 80 Tahun untuk Bangun Kembali Rumah-rumah di Gaza yang Dibom

Laporan terbaru UNDP menemukan bahwa waktu yang dibutuhkan untuk membangun kembali rumah-rumah Gaza yang hancur dibom adalah 80 tahun.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

6 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

7 hari lalu

BRIN: Rumah di Puspitek Punya Negara Tak Bisa Dimiliki

Kepala Biro Manajemen Barang Milik Negara dan Pengadaan pada BRIN Arywarti Marganingsih mengatakan perumahan Puspitek, Serpong, tak bisa jadi hak milik.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

10 hari lalu

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

Zulhas mengatakan ada 40 pabrik yang memproduksi baja ilegal atau tidak memenuhi ketentuan Standar Nasional Indonesia (SNI).

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

11 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

11 hari lalu

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

PT Bank Tabungan Negara (BTN) usulkan skema dana abadi untuk program 3 juta rumah yang digagas Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Begini Sosok TikToker Asal Bekasi Galih Loss yang Ditangkap Kasus Penistaan Agama

13 hari lalu

Begini Sosok TikToker Asal Bekasi Galih Loss yang Ditangkap Kasus Penistaan Agama

Di mata tetangga, Galih Loss disebut jarang bercengkerama dengan warga sekitar.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

14 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger Dikecam karena Robohkan Rumah Bersejarah

14 hari lalu

Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger Dikecam karena Robohkan Rumah Bersejarah

Chris Pratt dan Katherine Schwarzenegger menuai kritik setelah menghancurkan rumah dengan arsitektur bersejarah di Los Angeles.

Baca Selengkapnya

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

20 hari lalu

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.

Baca Selengkapnya