Punya Saudara Perempuan, Menjengkelkan Sekaligus Menyenangkan

Reporter

Tempo.co

Selasa, 17 April 2018 21:05 WIB

Ilustrasi anak tengah atau tiga anak bersaudara. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Tidak semua orang memiliki saudara perempuan. Jadi beruntunglah mereka yang memilikinya karena punya saudara perempuan itu seperti memiliki sahabat yang menjengkelkan, kadang menyebalkan tapi sering pula membantu, kadang menjadi lawan bertengkar tapi sering juga menjadi tempat curhat.

Apapun yang kita lakukan, di manapun kita tinggal, saudara perempuan seolah tak terpisahkan dari kehidupan kita. Berikut enam alasan kenapa saudara perempuan sulit diusir dari hati dan kehidupan kita, seperti dilansir India Times.

1. Pengkritik fashion nomor wahid
Percaya atau tidak, saudara perempuan adalah orang yang paling bawel melihat gaya berpakaian kita dan akan langsung berkomentar bila menurutnya penampilan kita tidak oke.

2. Sahabat setia
Tak seperti teman yang hanya ada pada waktu-waktu tertentu, saudara perempuan selalu ada 7x24 jam seminggu.

3. Teman mengkritik keluarga
Bila ada yang tak beres dalam keluarga, seperti bibi yang galak atau paman yang aneh, cukup bertukar pandang dengan saudara perempuan dan ia akan paham maksud kita.

Advertising
Advertising

4. Penasihat hidup
Masalah dengan pacar, persoalan keuangan atau pekerjaan, semuanya bisa dibahas dengan saudara perempuan. Tak jarang saran-sarannya lebih gila dari yang kita bayangkan.

5. Pendukung setia
Mungkin sudah begitu banyak rahasia yang kita bagi dengan saudara perempuan. Tak jarang ia mengancam akan membocorkan rahasia itu bila sedang bertengkar dengan kita, tapi di sisi lain ia selalu mendukung bila kita ada masalah.

6. Selalu menyayangi
Saudara perempuan itu mungkin sering menjengkelkan, tapi ia selalu menyayangi kita. Tak peduli betapapun sering kita bertengkar dengannya, pada akhirnya kita pun akan berdamai lagi dan saling menyayangi.

Baca juga:
Pertimbangan buat Perempuan yang Mau Mulai Bisnis
Fitur Wajah Idaman Perempuan Indonesia
Eksekutif Perempuan Beberkan Kebutuhan Ibu dalam Mengejar Karier

Berita terkait

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

1 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

2 hari lalu

Influencer TikTok Perempuan Irak Ditembak Mati

Seorang pria bersenjata yang mengendarai sepeda motor menembak mati seorang influencer media sosial perempuan terkenal Irak

Baca Selengkapnya

Maknai Semangat RA Kartini, Ini Kelebihan Perempuan di Industri Garmen

3 hari lalu

Maknai Semangat RA Kartini, Ini Kelebihan Perempuan di Industri Garmen

Keahlian perempuan memberikan keuntungan sendiri khususnya di unit bisnis garmen J99 Corp.

Baca Selengkapnya

70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

4 hari lalu

70 Persen dari Ribuan Korban Jiwa di Gaza adalah Perempuan

ActionAid mencatat setidaknya 70 persen dari ribuan korban jiwa di Gaza adalah perempuan dan anak perempuan.

Baca Selengkapnya

DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

5 hari lalu

DPR Arizona Loloskan Pencabutan Undang-undang Larangan Aborsi

DPR Arizona lewat pemungutan suara memutuskan mencabut undang-undang larangan aborsi 1864, yang dianggap benar-benar total melarang aborsi.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

5 hari lalu

Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

Selain olah TKP pembunuhan perempuan yang mayatnya ditemukan di Pulau Pari, polisi menyiita barang bungkus rokok hingga tisu magic.

Baca Selengkapnya

Australia Luncurkan Fase Baru Program Investing in Women

5 hari lalu

Australia Luncurkan Fase Baru Program Investing in Women

Program Investing in Women adalah inisiatif Pemerintah Australia yang akan fokus pada percepatan pemberdayaan ekonomi perempuan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

6 hari lalu

Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen meningkatkan edukasi literasi keuangan untuk perempuan.

Baca Selengkapnya

Kuburan Massal Kembali Ditemukan di Gaza, Berisi 210 Jasad dari Khan Younis

7 hari lalu

Kuburan Massal Kembali Ditemukan di Gaza, Berisi 210 Jasad dari Khan Younis

Badan layanan darurat Palestina telah menemukan 210 jasad di kuburan massal di Kompleks Medis Nasser di Kota Khan Younis, Gaza selatan

Baca Selengkapnya

Hari Kartini, Yogyakarta Diramaikan dengan Mbok Mlayu dan Pameran Lukisan Karya Perempuan

8 hari lalu

Hari Kartini, Yogyakarta Diramaikan dengan Mbok Mlayu dan Pameran Lukisan Karya Perempuan

Para perempuan di Yogyakarta memperingati Hari Kartini dengan lomba lari dan jalan kaki, serta membuat pameran lukisan.

Baca Selengkapnya