Diet Aurelie Moeremans Bikin Iri, Seminggu Turun 5 Kilogram

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Rini Kustiani

Minggu, 1 April 2018 13:01 WIB

Aurelie Alida Moeremans. web.stagram.com

TEMPO.CO, Jakarta - Menurunkan atau menambah berat badan bukan perkara sulit buat Aurelie Moeremans. Sebagai aktris, dia mesti memenuhi tuntutan peran, termasuk soal kondisi tubuh yang mensyaratkan bobot tubuh tertentu.

Baca juga:
3 Tips Cantik yang Sederhana ala Aurelie Moeremans

Aurelie Moeremans : Saya Enggak Suka dengan Pipi Ini

Untuk menaikkan berat badan, semua orang tentu tahu bagaimana caranya, yakni banyak makan dan bermalas-malasan. Tapi menurunkan berat badan adalah perjuangan besar bagi sebagian orang, terkecuali Aurelie Moeremans.

Aurelie Moeremans (22 tahun), artis cantik ini akan mengikat hubungan dengan penyanyi Marcello Tahitoe. Bintang dalam film 'Badoet' (2015) ini mulai dekat dengan Ello sejak 2015 kemarin. Instagram.com/@aureliealida

Beberapa bulan lalu, berat badan Aurelie Moeremans melonjak 6 kilogram. Tapi dalam tempo seminggu, dia sukses menurunkan berat badan 5 kilogram tanpa olahraga. Bagaimana caranya?

Advertising
Advertising

"Aku mengurangi makan nasi, menjauhi camilan, dan menghindari makan malam," kata Aurelie Moeremans. Cara yang begitu sederhana untuk menurunkan berat badan ini membuat orang takjub.

Aurelie Alida Moeremans. facebook.com

Artikel lainnya:
Aurelie Moeremans Masuk Kelas Unggulan, tapi Nyasar Jadi Model

"Jangankan Anda, mama saya saja kaget. Dia bilang, 'Kamu enak banget ya, enggak pernah olahraga, pola makan berantakan tapi bisa kurus'," ucap Aurelie Moeremans menirukan perkataan ibunya.

Meski sekarang jarang berolahraga, Aurelie Moeremans dulu rajin berlatih cardio. "Belakangan lantaran jadwal syuting yang padat, saya jarang berolahraga," kata dia.

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

3 hari lalu

Olahraga Malam Hari Disebut Lebih Bermanfaat bagi Orang Obesitas

Penelitian mengklaim olahraga pada malam hari bisa memberi lebih banyak manfaat kesehatan bagi orang obesitas dan diabetes tipe 2.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

5 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

6 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

6 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

7 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

7 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

7 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

8 hari lalu

5 Jenis Olahraga Sederhana yang Bisa Dilakukan Tiap Hari

Olahraga atau aktivitas fisik secara teratur bermanfaat untuk tubuh dan kesehatan mental

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

11 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

14 hari lalu

Penelitian Sebut Diet Ini Bisa Turunkan Risiko Gagal Jantung

Diet sayur dan rendah gula, yang dikenal sebagai diet EAT-Lancet, membantu mengurangi risiko gagal jantung. Bagaimana hubungannya?

Baca Selengkapnya