Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Aurelie Moeremans Masuk Kelas Unggulan, tapi Nyasar Jadi Model

image-gnews
Aurelie Moeremans menyebut Ello bukanlah cowok romantis. Meski begitu, wanita keturunan Belgia-Indonesia ini merasa nyaman menjalani hubungannya itu.Instagram.com
Aurelie Moeremans menyebut Ello bukanlah cowok romantis. Meski begitu, wanita keturunan Belgia-Indonesia ini merasa nyaman menjalani hubungannya itu.Instagram.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aurelie Moeremans mengawali karirnya di usia 14 tahun. Ketika itu, dia tidak sengaja mengawali karirnya di dunia hiburan. Jalan menjadi selebritas Tanah Air terbuka setelah Aurelie Moeremans memenangkan sebuah lomba modelling pada 2007.

Baca juga:
Syok Dekat Hiu, Bagaimana Aurelie Moeremans Mengatasinya?

"Cita-citaku waktu kecil jadi astronot," kata Aurel, panggilan akrab Aurelie di kantor Tempo, Rabu 22 November 2017. Aurel menjelaskan tak punya latar belakang seni ketika mengawali karirnya. Aurel merupakan pribadi yang keras dalam mencapai keinginannya. Ini terlihat saat duduk di bangku Secondary Education atau setara dengan Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Belgia.

Sistem pendidikan Belgia yang mewajibkan murid untuk menentukan bidang yang mereka ingin ikuti, tergantung pada tingkat keahlian dan minat mereka. Aurel tidak menjelaskan dengan jelas tentang minat apa yang dipilihnya, namun mengatakan kalau dirinya berusaha masuk ke kelas unggulan.

"Padahal aku belum lancar Bahasa Belanda karena bahasa sehari-hariku memakai Bahasa Prancis dan sekolahku memakai bahasa Belanda. Tapi aku terus berjuang untuk masuk kelas itu," ujar Aurel mengenang. Usahanya tidak sia-sia. Nama Aurelie Moeremans ada dalam daftar sembilan orang yang masuk dalam kelas spesial itu.

Aurelie Alida Moeremans. facebook.com

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sayangnya, perjuangannya di dunia pendidikan harus berhenti saat Aurel memenangkan lomba modelling ketika berlibur di Indonesia. Aurel mengatakan, saat berlibur di Indonesia, banyak yang mengatakan dia pantas menjadi aktris. Ketika itu, artis Cinta Laura sedang naik daun di dunia pertelevisian Indonesia. "Aku lihat dia, kok sepertinya seru juga," kata Aurel.

Aurel kemudian mencari sekolah modelling untuk mengisi waktu liburan. Namun sekolah modelling membutuhkan masa pelatihan selama 3 bulan, sedangkan masa liburan Aurel hanya sebulan saja. Demi mengisi waktu kosong pun, Aurel mengikuti lomba modelling dan menang.

Sebagai pemenang, Aurel menandatangani kontrak yang nantinya mengantarkannya ke dunia perfilman Indonesia, meskipun belum fasih berbahasa Indonesia. Karena kepindahannya ke Indonesia, Aurel melanjutkan pendidikannya melalui Homeschooling. Aurel mengatakan menjadi artis di Indonesia lebih mudah daripada menjadi artis di Belgia. "Kalau aku tidak menjadi artis, mungkin sekarang aku sudah jadi dokter," katanya.

RENDRAWATI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Johnny Depp Dikabarkan Dekat dengan Yulia Vlasova, Usianya Lebih Muda 33 Tahun

9 hari lalu

Aktor dan produser Johnny Depp hadir dalam sesi pemotretan untuk mempromosikan film dokumenter
Johnny Depp Dikabarkan Dekat dengan Yulia Vlasova, Usianya Lebih Muda 33 Tahun

Johnny Depp dikabarkan dekat dengan model asal Rusia bernama Yulia Vlasova yang usianya 33 tahun lebih muda.


Mantan Model asal Brasil Dihukum 8 Tahun Penjara karena Kasus Perdagangan Orang dan Perbudakan

10 hari lalu

Ilustrasi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) atau human trafficking. REUTERS/Maxim Shemetov
Mantan Model asal Brasil Dihukum 8 Tahun Penjara karena Kasus Perdagangan Orang dan Perbudakan

Mantan model Kat Torres dijatuhi hukuman penjara delapan tahun atas tuduhan perdagangan orang dan perbudakan pada perempuan


4 Hal Menarik Tentang Han Sun Hwa, Bintang Drama Romansa My Sweet Mobster

16 hari lalu

Berikut ini alur cerita drakor My Sweet Mobster yang dibintangi oleh Um Tae Goo dan Han Sun Hwa. Drakor ini bergenre komedi romantis. Foto: Viki
4 Hal Menarik Tentang Han Sun Hwa, Bintang Drama Romansa My Sweet Mobster

Han Sun Hwa, bintang My Sweet Mobster Memulai karier sebagai seorang idol K-Pop.


Lindsay Lohan, Aktris Multitalenta yang Menapaki Usia 38 Tahun

24 hari lalu

Lindsay Lohan memakai perhiasan rancangannya sendiri yang bertema pandemi (Instagram/@lindsaylohan)
Lindsay Lohan, Aktris Multitalenta yang Menapaki Usia 38 Tahun

Aktris Lindsay Lohan berkarir sejak usia 3 tahun sebagai model Ford dan tampil di lebih dari 60 iklan TV termasuk iklan The Gap, Pizza Hut, Wendy's.


Profil Han Bo Reum, Bintang Drama Korea Scandal yang Baru Tayang

37 hari lalu

Han Bo Reum. FOTO/Instagram/han_bling_
Profil Han Bo Reum, Bintang Drama Korea Scandal yang Baru Tayang

Han Bo Reum adalah model multitalenta, ia juga bermain di sejumlah drama Korea, drakornya yang teranyar berjudul Scandal.


Profil Jang Ki Yong yang akan Mengadakan Fan Meeting di Asia

43 hari lalu

Jang Ki Yong dalam drama The Atypical Family. Dok. JTBC
Profil Jang Ki Yong yang akan Mengadakan Fan Meeting di Asia

Jang Ki Yong akan mengadakan jumpa penggemar atau fan meeting di beberapa negara di Asia


5 Hal yang Perlu Dipertimbangkan sebelum Resign dari Pekerjaan

27 Mei 2024

Ada beberapa alasan resign mendadak yang bisa Anda gunakan saat ingin mengundurkan diri. Pastikan Anda mengkomunikasikan dengan HRD. Foto: Canva
5 Hal yang Perlu Dipertimbangkan sebelum Resign dari Pekerjaan

Berikut lima hal yang perlu dipertimbangkan bagi Anda yang punya keinginan resign dari pekerjaan.


Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

28 April 2024

TalKshop Hari Kartini bertajuk 'Perempuan dan Perannya '/Nakara
Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.


Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

24 April 2024

Marina Beauty Journey 2024/Marina
Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.


4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

21 April 2024

Ilustrasi dua wanita bekerja dalam satu ruangan. Foto: Freepik.com/Pressfoto
4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.