Kiat Gampang Merawat Kulit Kering agar Tetap Sehat

Rabu, 7 Maret 2018 17:52 WIB

Ilustrasi kulit kering. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Menjaga kesehatan kulit, terutama di wajah, memang tak gampang dan harus disesuaikan dengan jenis kulit. Tapi bagaimana kalau jenis kulit kita kering?

Walau tidak sesusah kulit berminyak, ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam menjaga kesehatan kulit kering. Apa saja itu?

1. Pemakaian pelembab
Perawatan kulit yang satu ini penting sekali. Penggunaan pelembab sangat penting buat yang punya kulit kering. Kesalahan paling umum adalah menggunakan pelembab pada kulit kering. Padahal, cara terbaik adalah dengan memakai pelembab pada kulit lembab agar terserap dengan baik di kulit. Waktu yang tepat untuk menggunakannya adalah setelah mandi ketika baru saja mengeringkan wajah dengan handuk dan memakai toner.

2. Penggunaan sabun
Sabun bisa menghilangkan minyak pelindung dalam kulit dan mencuci muka dengan sabun yang berlebihan bisa membuat kulit kering. Untuk perawatan kulit kering, pilihlah sabun yang bebas aroma dan tidak menggunakannya terlalu banyak.

3. Pemilihan air
Buat yang memiliki kulit kering, hindarilah penggunaan air hangat saat mencuci muka. Air hangat dapat membuat kulit kering, sama seperti sabun.

Advertising
Advertising

TEEN

Artikel lain:
Antioksidan Atasi Penuaan Kulit, Mitos atau Fakta?
Manfaat Tepung Beras untuk Masker Pencerah Kulit Wajah
Perawatan Kulit Berbahan Dasar Air, Ringan dan Kaya Manfaat

Berita terkait

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

19 jam lalu

7 Kesalahan saat Menggunakan Parfum

Berikut kesalahan-kesalahan saat menggunakan parfum yang dapat mengurangi efektivitas dan bahkan menciptakan kesan negatif.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

22 jam lalu

Inilah 5 Makanan yang Meningkatkan Kolagen pada Kulit Secara Alami

Banyak yang belum menyadari pentingnya mengonsumsi makanan tinggi kolagen yang secara langsung dapat meningkatkan pembentukan kolagen pada kulit.

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

3 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

4 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

4 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

4 hari lalu

5 Kesalahan yang Perlu Diwaspadai Saat Memijat Bayi

Memijat bayi pun membutuhkan teknik dan cara tertentu. Salah memijat dapat berakibat fatal pada bayi.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

5 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

5 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

5 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

9 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya