Anak Artika Sari Devi Punya Cita - cita yang Unik

Reporter

Tabloid Bintang

Editor

Rini Kustiani

Rabu, 29 November 2017 07:01 WIB

Artika Sari Devi. TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, Jakarta - Anak kedua Artika Sari Devi, Dayana Zoelie Ibrahim atau Zoe mengungkapkan apa cita- citanya saat besar nanti. Bocah berusia empat tahun ini mengatakan ingin menjadi alien. Baca: Cara Artika Sari Devi dan Whulandary Herman Merawat Kecantikan

"Kalau saya tanya, Zoe mau jadi apa? Mau jadi alien," kata Artika Sari Devi saat ditemui di kawasan Senopati, Jakarta Selatan, Selasa 28 November 2017.

Artikel terkait:
Ayah-Bunda, Jangan Paksakan Cita-cita kepada Anak
Jadi Dokter dan Presiden Bukan Cita-cita Populer Anak Sekarang

Artika Sari Devi kemudian mencari tahu kenapa Zoe ingin menjadi alien. Ternyata ada semangat positif di balik keinginannya menjadi alien.

Artika Sari Devi bersama anak keduanya, Dayana Zoelie Ibrahim atau Zoe. Instagram

"Saya cari tahu, 'kenapa adek mau jadi alien? Aku mau bikin UFO, aku anter manusia-manusia jahat, aku lempar dia dari bumi'," ujar Artika Sari Devi menirukan ucapan Zoe.

Advertising
Advertising

Puteri Indonesia 2004 itu mengapresiasi cita-cita putri kecilnya itu. "Cita-cita yang cukup tinggi ya, cuma saya tetap apresiasi," ucap Artika.

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Para Puteri Indonesia Belajar Kehidupan dari Mooryati Soedibyo, Venna Melinda Dikuatkan Mental

5 hari lalu

Para Puteri Indonesia Belajar Kehidupan dari Mooryati Soedibyo, Venna Melinda Dikuatkan Mental

Para Puteri Indonesia membuat kesaksian bagaimana mereka belajar kehidupan dan mendapat semangat dari Mooryati Soedibyo.

Baca Selengkapnya

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

5 hari lalu

Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

5 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

5 hari lalu

Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.

Baca Selengkapnya

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

6 hari lalu

OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?

Baca Selengkapnya

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

10 hari lalu

Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.

Baca Selengkapnya

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

15 hari lalu

7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat

Baca Selengkapnya

Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

17 hari lalu

Israel Klaim Bunuh Anak dan Cucu Ismail Haniyeh Tanpa Konsultasi dengan Netanyahu

Pasukan Israel membunuh tiga putra pemimpin Hamas Ismail Haniyeh dalam serangan udara di Gaza tanpa berkonsultasi dengan PM Benyamin Netanyahu

Baca Selengkapnya

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

19 hari lalu

Manfaatkan Libur Idul Fitri untuk Pengasuhan Maksimal Anak

KPAI meminta orang tua memanfaatkan momen libur Idul Fitri untuk memaksimalkan peran pengasuhan yang terbaik bagi anak.

Baca Selengkapnya

Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

21 hari lalu

Jangan Sembarang Menyerahkan Tugas Mengasuh Anak, Ini Saran Psikolog

Psikolog menyarankan selain menitipkan pada orang yang bertanggung jawab dan dapat dipercaya, perhatikan ini saat menyerahkan tugas mengasuh anak.

Baca Selengkapnya