Kisah Titiek Puspa Nyaris Menyerah karena Kanker Serviks

Sabtu, 11 November 2017 21:31 WIB

Penyanyi Senior Titiek Puspa tampil menyapa tamu undangan pada malam Peresmian Pembukaan Jakarta Fair Kemayoran 2015 di Arena JIExpo Kemayoran, Jakarta, 29 Mei 2015. Acara ini diselenggarakan untuk merayakan HUT Jakarta ke-488. TEMPO/Dhemas Reviyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Titiek Puspa mengatakan lima tahun lalu dia hampir menyerah pada penyakit kanker serviks yang dideritanya. “Saat itu saya nyaris menyerah dan berkata kepada Tuhan, 'Ya Tuhan, saya sudah tidak kuat. Kalau memang sudah waktunya ambil saja nyawa saya, karena sakit sekali. Jika saya diberi kesempatan, beri saya isyarat'. Ternyata Tuhan memberi saya kesempatan," kata Titiek Puspa di Jakarta.

Baca: Cegah Kanker Serviks Ada KICKS, Apa Itu?

Titiek Puspa kemudian menjalani pengobatan di Singapura dan pulang ke Indonesia. Setelah pulang, ia melakukan meditasi. Meditasi itulah yang melenyapkan kanker serviks dalam tubuh Titiek Puspa.

Keajaiban itu terjadi setelah Titiek Puspa menjalani meditasi sebanyak 13 kali. Kini, tiada hari tanpa meditasi. Dalam sehari Titiek Puspa bermeditasi selama 5 jam, yang dibagi menjadi 1 jam pada pagi, siang, pertengahan siang dan sore, sore, dan malam hari. Meditasi dilakukan dengan duduk dalam posisi tegak di kursi tanpa bersandar.

Titiek Puspa. TEMPO/ Agung Pambudhy

Titiek Puspa kemudian menularkan jurus meditasi ini kepada musikus muda lainnya. Selain meditasi, Titiek Puspa melakukan aktivitas fisik seperti senam serta bersepeda, dan tentunya menjaga pola makan. “Saya enggak pernah ke salon untuk mempercantik wajah sejak menyanyi tahun 1954 dulu,” ucapnya.

Baca juga: Keluar Darah saat Berhubungan Intim, Hati-hati Kanker Serviks

AURA

Advertising
Advertising

Berita terkait

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

1 hari lalu

Jokowi: Daerah Kepulauan Indonesia Kekurangan Dokter Spesialis

Jokowi mengatakan kemampuan produksi dokter spesialis Indonesia hanya 2.700 per tahun.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

3 hari lalu

Mengapa Bayi Harus Diimunisasi?

Bayi harus menjalani imunisasi karena beberapa alasan tertentu yang akan dibahas dalam artikel ini.

Baca Selengkapnya

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

3 hari lalu

6 Bahaya Bayi yang Tidak Diimunisasi

Bayi penting untuk melakukan imunisasi secara rutin agar terhindar dari bahaya kesehatan mendatang. Lantas, apa saja bahaya bagi bayi yang tidak melakukan imunisasi?

Baca Selengkapnya

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

11 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

12 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

12 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

13 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

13 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

13 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

17 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya