Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Inspirasi OOTD Liburan ala Rossa di New York

Reporter

Editor

Yunia Pratiwi

image-gnews
Rossa mengenakan koleksi Kate Spade New York. Instagram.com/@itsrossa910
Rossa mengenakan koleksi Kate Spade New York. Instagram.com/@itsrossa910
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Jelang akhir tahun, semangat liburan semakin terasa. Terlebih setelah beberapa negara telah membuka border pariwisata untuk negara lain, termasuk Indonesia. Penyanyi Rossa belum lama ini mengunjungi kota New York atau yang biasa disebut The Big Apple.

Selama di sana, Rossa menghabiskan waktu liburannya mengunjungi tempat-tempat ikonik di kota New York sambil membagikan gaya Outfit of The Day atau OOTD  dalam balutan busana koleksi Kate Spade New York. Berikut ini padu padan busana Rossa, dari berjalan-jalan di tengah kota, hingga mengunjungi museum, seperti dilansir dari keterangan pers Kate Spade Nwe York.

1. Kasual saat jalan-jalan keliling kota

Salah satu kegiatan wisata paling menyenangkan di kota New York adalah menghabiskan waktu untuk berjalan-jalan mengitari kota yang tak pernah tidur ini. Gedung-gedung tua bersejarah, hiruk pikuk warga New York, hingga city lights yang menghiasi kota di malam hari menjadi sensasi tersendiri yang tak akan dapat dilupakan ketika berlibur di kota New York. Sebab itu, Rossa memilih busana yang kasual dan nyaman untuk dikenakan sepanjang hari. Perpaduan all black outfit dengan blazer aksen kotak-kotak berwarna merah dari Kate Spade New York menjadikan penampilan Rossa berbeda dan terlihat lebih fun.  

2. Feminin untuk date night on rooftop 

Memasuki malam hari, Rossa memutuskan untuk kembali menikmati keindahan kota New York dari ketinggian. Kali ini, Rossa tampil feminin dengan dress dari Kate Spade New York dengan motif buah apel yang cocok digunakan di the big apple. Karena cuaca malam hari kota New York cukup dingin, Rossa memadukan dress dengan turtle neck dan legging berwarna hitam dan sepatu boots senada. Padu padan ini bisa juga dijadikan opsi bagi para hijabers yang ingin tampil chic dengan mini dress namun tetap tampil tertutup.  

3. Chic saat mengunjungi museum

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain berjalan-jalan mengelilingi kota, museum hoping juga menjadi salah satu tourist attraction di kota New York. Kali ini, tentu saja Rossa mengunjungi Museum of Modern Art. Sambil mengagumi berbagai karya seni yang ada di sana, Rossa mengenakan busana chic dan kasual dengan perpaduan blouse lengan panjang dengan rok midi motif plaid berwarna merah dari Kate Spade New York yang dipadukan dengan boots berwarna hitam yang membuat Rossa terlihat seperti a true New Yorker!  

4. Pose wajib di Times Square New York

Kurang lengkap rasanya jika liburan ke kota New York tanpa mengunjungi Times Square. Salah satu spot turis paling ramai ini juga menjadi tujuan Rossa saat mengunjungi kota New York. Kali ini, Rossa tampil santai dengan perpaduan turtle neck dan celana jeans yang dipadukan dengan knit cardigan dari Kate Spade New York.  

Baca juga: Cerita Rossa Terjebak Toxic Relationship sampai Dapat Missed Call 170 Kali

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

3 jam lalu

Ilustrasi liburan keluarga (pixabay.com)
5 Tips Merencakan Liburan Keluarga

Pakar perjalanan membagikan beberapa tips liburan keluarga


Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

17 jam lalu

The Metropolitan Museum of Art (Museum Seni Metropolitan) di New York City, AS. REUTERS
Mengintip Isi Metropolitan Museum of Art di New York, Tempat Penyelenggaraan Met Gala setiap Tahun

Metropolitan Museum of Art tidak hanya dikenal karena koleksi seni yang luar biasa, tapi juga perannya dalam dunia mode seperti untuk Met Gala.


Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

2 hari lalu

Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

Kepolisian Philadelphia menolak permintaan Universitas Pennsylvania untuk membubarkan paksa perkemahan mahasiswa pendukung demo Palestina


300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

3 hari lalu

Petugas kepolisian menahan pengunjuk rasa pro-Palestina di Universitas Texas, selama konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Austin, Texas, AS 24 April 2024. REUTERS/Nuri Vallbona
300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

Sekitar 300 demonstran pro-Palestina di Universitas Colombia ditahan polisi setelah unjuk rasa mulai mengganggu proses belajar-mengajar.


Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

3 hari lalu

Mantan Presiden AS Donald Trump meninggalkan Gedung Pengadilan Kriminal Manhattan pada hari sidangnya setelah dakwaannya oleh dewan juri Manhattan menyusul penyelidikan atas uang suap yang dibayarkan kepada bintang porno Stormy Daniels, di New York City, AS, 4 April 2023. REUTERS /Amanda Perobelli
Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

Donald Trump memuji polisi New York yang menggerebek unjuk rasa pro-Palestina di Universitas Columbia.


6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

4 hari lalu

Ilustrasi anak liburan (pixabay.com)
6 Tips Liburan untuk Anak Penyandang Autisme

Berikut ini enam tips yang dapat dilakukan sebelum dan saat liburan bersama anak penyandang autisme


9 Tips Mengatasi Masalah Kesehatan saat Liburan dari Keracunan Makanan hingga Dehidrasi

5 hari lalu

Ilustrasi keracunan makanan. Freepik
9 Tips Mengatasi Masalah Kesehatan saat Liburan dari Keracunan Makanan hingga Dehidrasi

Ada kalanya saat liburan tidak berjalan sesuai rencana. Tidak hanya masalah akomodasi tapi juga masalah kesehatan. Simak tips berikut ini


AS Kembalikan Barang Antik dan Artefak ke Indonesia, Berikut Pengertian Artefak

5 hari lalu

Departemen Keamanan Dalam Negeri AS mengumumkan pemulangan barang antik yang dicuri ke Kamboja pada tahun 2022. New York adalah pusat perdagangan manusia yang utama, dan beberapa karya telah disita dalam beberapa tahun terakhir dari museum, termasuk Museum Seni Metropolitan yang bergengsi, dan kolektor [File: Andrew Kelly/Reuters]
AS Kembalikan Barang Antik dan Artefak ke Indonesia, Berikut Pengertian Artefak

Artefak dan barang antik yang dicuri oleh beberapa orang dan dibawa ke Amerika Serikat telah dikembalikan ke Indonesia. Apa itu artefak?


6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

6 hari lalu

Orang-orang berdemonstrasi di luar The New School University Center, ketika perkemahan Protes terus berlanjut untuk mendukung warga Palestina, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di New York City, AS, 23 April 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

Demo bela Palestina terjadi di sejumlah kampus Amerika. Polisi negara sekutu Israel itu bertindak represif.


Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

7 hari lalu

Para pengunjuk rasa yang mendukung warga Palestina di Gaza dan para pengunjuk rasa pro-Israel bentrok selama demonstrasi di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Universitas California Los Angeles (UCLA) di Los Angeles, California, AS 28 April. 2024. REUTERS/David Swanson
Protes Pro-Palestina Meluas di Kampus Amerika Serikat, Hampir 900 Orang Ditangkap Sejak 18 April

Hampir 900 orang telah ditangkap di kampus-kampus Amerika Serikat karena demo pro-Palestina