Prilly Latuconsina Jadi Duta Kanker Serviks, Sudah Vaksin Belum?

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 15 Agustus 2017 06:11 WIB

Aktris Prilly Latuconsina saat ditemui di Ballroom Raffles Hotel, Kuningan, Jakarta Pusat, 8 Juni 2017. TEMPO/Dini Teja

TEMPO.CO, Jakarta - Prilly Latuconsina dilantik menjadi Duta Kanker Serviks oleh Koalisi Indonesia Cegah Kanker Serviks (KICKS) pada Senin, 14 Agustus 2017. Sebagai Duta Kanker Serviks, Prilly Latuconsina bertugas mengkampanyekan pencegahan kanker serviks atau kanker leher rahim. Baca: Ini Rahasia yang Bikin Prilly Latuconsina Percaya Diri

Prilly Latuconsina mengatakan telah melakukan vaksinasi untuk mencegah penyakit kanker serviks. Vaksinasi, menurut Prilly Latuconsina, wajib dilakukan demi menjaga diri dari serangan virus Human Papilloma Virus atau HPV.


Prilly Latuconsina

"Aku sempat heran, kok ada vaksin kanker? Setelah aku pelajari, ternyata kanker serviks disebabkan virus HPV. Virus itu bisa dicegah melewati vaksin," kata Prilly Latuconsina. Baca juga: Soal Pacaran, Ayah dan Ibu Prilly Latuconsina Beda Pendapat

Prilly Latuconsina mengaku tak takut disuntik ketika vaksinasi karena tidak sakit. "Aku malah semangat. Ayo vaksin," ujar Prilly Latuconsina.

Menurut Prilly Latuconsina, virus HPV mudah menyebar, dan umumnya ditularkan melalui hubungan seksual. Selain itu, faktor genetik dan gaya hidup tak sehat juga bisa menjadi pemicunya.

Mereka yang berisiko terkena kanker serviks adalah perempuan yang melakukan aktivitas seksual terlalu dini, misalnya di bawah 20 tahun, berganti-ganti pasangan dalam berhubungan intim, merokok, lemahnya sistem kekebalan tubuh, dan frekuensi melahirkan. Artikel lainnya: Masker Rambut Prilly Latuconsina Bau Amis, tapi Berkhasiat

TABLOIDBINTANG

Berita terkait

Film Temurun Angkat Kisah tentang Misteri Tradisi Penerus Perusahaan Keluarga

12 hari lalu

Film Temurun Angkat Kisah tentang Misteri Tradisi Penerus Perusahaan Keluarga

Film Temurun menampilkan Yasamin Jasem dan Bryan Domani sebagai pemeran utama, sementara Umay Shahab dan Prilly Latuconsina menjadi produsernya.

Baca Selengkapnya

Prilly Latuconsina Soal Gunakan Gas 3 Kg, Pembelian Gas Melon Harus dengan KTP

16 hari lalu

Prilly Latuconsina Soal Gunakan Gas 3 Kg, Pembelian Gas Melon Harus dengan KTP

Prilly Latuconsina menggunakan gas 3 kg disorot warganet. Untuk dapatkan gas melon itu harus disertai KTP.

Baca Selengkapnya

Viral Prilly Latuconsina Masak Gunakan Gas 3 Kg, Siapa yang Berhak Pakai Tabung Gas Melon?

17 hari lalu

Viral Prilly Latuconsina Masak Gunakan Gas 3 Kg, Siapa yang Berhak Pakai Tabung Gas Melon?

Prilly Latuconsina menggunakan gas 3 kg. Lantas, siapa yang berhak menggunakan dan mendaftarkan menjadi pemilik gas melon?

Baca Selengkapnya

Klarifikasi Prilly Latuconsina Masak Pakai Gas 3 Kg: Dipinjamkan Tukang Gas

18 hari lalu

Klarifikasi Prilly Latuconsina Masak Pakai Gas 3 Kg: Dipinjamkan Tukang Gas

Prilly Latuconsina menjelaskan bahwa gas 3 kg yang digunakannya adalah pinjaman dari tukang gas langganannya dan tidak berniat menutupinya.

Baca Selengkapnya

Prilly Latuconsina Dihujat Usai Ketahuan Pakai Gas 3 Kg Saat Masak untuk Lebaran

18 hari lalu

Prilly Latuconsina Dihujat Usai Ketahuan Pakai Gas 3 Kg Saat Masak untuk Lebaran

Dalam foto yang telah dihapus, Prilly Latuconsina terlihat menggunakan tabung gas 3 kg walaupun ditutupi kardus.

Baca Selengkapnya

Reaksi Artis Setelah Nonton Film Siksa Kubur, Prilly Latuconsina Ingin Cari Masjid Terdekat

23 hari lalu

Reaksi Artis Setelah Nonton Film Siksa Kubur, Prilly Latuconsina Ingin Cari Masjid Terdekat

Joko Anwar membagikan penuturan para artis yang diundangnya untuk menonton gala premier film Siksa Kubur.

Baca Selengkapnya

Perdana Produseri Film Horor, Prilly Latuconsina: Punya Idealisme tapi Harus Ikuti Penonton

27 hari lalu

Perdana Produseri Film Horor, Prilly Latuconsina: Punya Idealisme tapi Harus Ikuti Penonton

Tren film horor Indonesia, Prilly Latuconsina sebagai produser merasa perlu mendengarkan keinginan penonton meskipun memiliki idealisme sendiri.

Baca Selengkapnya

Hari Film Nasional, Prilly Latuconsina Punya Harapan Besar untuk Sineas Muda

29 hari lalu

Hari Film Nasional, Prilly Latuconsina Punya Harapan Besar untuk Sineas Muda

Memperingati Hari Film Nasional, Prilly Latuconsina mengungkapkan harapannya untuk sineas muda dan masa depan industri perfilman Indonesia.

Baca Selengkapnya

Ginekolog Sebut Perkembangan Kanker Serviks Bisa Dicegah, Cek Caranya

49 hari lalu

Ginekolog Sebut Perkembangan Kanker Serviks Bisa Dicegah, Cek Caranya

Spesialis kandungan mengatakan perkembangan kanker serviks bisa dicegah dengan menghentikan perilaku berisiko dan menjalani tindakan penanganan tepat.

Baca Selengkapnya

Kanker Serviks Dominasi Proporsi Kasus Kanker, Mayoritas Terdeteksi pada Stadium Lanjut

49 hari lalu

Kanker Serviks Dominasi Proporsi Kasus Kanker, Mayoritas Terdeteksi pada Stadium Lanjut

Kanker serviks mendominasi proporsi kasus kanker yang sering dijumpai sekitar 62 persen.

Baca Selengkapnya