Apa Arti Keluarga untuk Bintang Star Wars Carrie Fisher?

Reporter

Editor

Susandijani

Selasa, 18 Juli 2017 21:31 WIB

Carrie Fisher. Mouseinfo.com

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah video behind the scene "Star Wars: The Last Jedi" yang dirilis Sabtu memperlihatkan penampilan terakhir mendiang Carrie Fisher sebagai Puteri Leia yang ikonik.

Fisher yang meninggal pada Desember lalu akibat serangan jantung muncul di video berdurasi hampir tiga menit yang ditayangkan perdana di D23 Expo, Anaheim, California. (baca :Pilih Melajang, Nikmati 5 Keuntungannya)

Video itu juga menampilkan Diasy Ridley sebagai Rey, John Boyega sebagai Finn dan Adam Driver sebagai Kylo Ren, serta para pemeran dari serial original seperti Mark Hamill (Luke Skywalker) dan Anthony Daniels (C3PO).

Video itu dibuka dengan sutradara Rian Johnson berkata "Action!", kemudian terdengar bunyi familier, kemudian Millennium Falcon muncul.

"Meski saya berpikir saya tahu semuanya, mereka membuat cerita yang tak pernah saya bayangkan," kata Hamill seperti dilansir US Magazine.

"Saya berharap (ceritanya) akan sedikit mengejutkan, tapi saya berharap itu akan tetap terasa nyata dan jujur," imbuh Johnson.

Fisher muncul di video dalam balutan kostum Puteri Leia, pipinya dikecup oleh Oscar Isaac, dia juga terlihat bercanda dengan adiknya di Star Wars, Hamill. Sekelebat terlihat Billie Lourd, putri kandung Fisher yang punya peran kecil di film itu. (baca : Sang Kakak Masuk Rumah Sakit, Begini Aksi Puteri Jeremy Thomas)

Video itu ditutup oleh pernyataan Fisher mengenai serial Star Wars yang dicintai banyak orang tersebut, "Ini tentang keluarga, itulah yang membuatnya sangat kuat."

ANTARA

Berita terkait

Begini Dua Mahasiswi Ini Bandingkan Kelas dan Skema IUP di QUT dan Unair

50 hari lalu

Begini Dua Mahasiswi Ini Bandingkan Kelas dan Skema IUP di QUT dan Unair

Keduanya adalah mahasiswa International Undergraduate Program (IUP) Psikologi Universitas Airlangga (Unair).

Baca Selengkapnya

Ibu Bunuh Anak di Bekasi, Polisi Kesulitan Gali Motif Lantaran Keterangan Pelaku Berubah-ubah

53 hari lalu

Ibu Bunuh Anak di Bekasi, Polisi Kesulitan Gali Motif Lantaran Keterangan Pelaku Berubah-ubah

Polisi menyebut ibu bunuh anak di perumahan Bekasi mengalami halusinasi.

Baca Selengkapnya

Polres Tangerang Selatan Bakal Periksa Psikologi Korban Perundungan Geng Binus School

20 Februari 2024

Polres Tangerang Selatan Bakal Periksa Psikologi Korban Perundungan Geng Binus School

Polres Tangerang Selatan berencana melakukan pemeriksaan psikologi terhadap korban perundungan siswa Binus School Serpong.

Baca Selengkapnya

Tamara Tyasmara Pastikan Hadiri Pemeriksaan Lanjutan di Polda Metro Jaya Hari Ini

19 Februari 2024

Tamara Tyasmara Pastikan Hadiri Pemeriksaan Lanjutan di Polda Metro Jaya Hari Ini

Tamara Tyasmara akan didampingi oleh kuasa hukumnya, Sandy Arifin, pada pemeriksaan lanjutan di Polda Metro Jaya hari ini.

Baca Selengkapnya

Kasus Dante Tewas Ditenggelamkan di Kolam Renang, Apsifor Sebut Bakal Periksa Lagi Tamara Tyasmara

16 Februari 2024

Kasus Dante Tewas Ditenggelamkan di Kolam Renang, Apsifor Sebut Bakal Periksa Lagi Tamara Tyasmara

Tamara Tyasmara mengatakan bakal kooperatif jika ada panggilan lagi oleh kepolisian secara resmi.

Baca Selengkapnya

Tamara Tyasmara Sudah 2 Tahun Pacaran dengan Yudha Arfandi Tersangka Pembunuh Dante

16 Februari 2024

Tamara Tyasmara Sudah 2 Tahun Pacaran dengan Yudha Arfandi Tersangka Pembunuh Dante

Tamara Tyasmara mengaku berpacaran dengan Yudha Arfandi sejak 2022.

Baca Selengkapnya

Catat Daftar Rumah Sakit untuk Caleg Stres Gagal di Pileg 2024, RSKD Duren Sawit Sediakan Layanan Psikologi

14 Februari 2024

Catat Daftar Rumah Sakit untuk Caleg Stres Gagal di Pileg 2024, RSKD Duren Sawit Sediakan Layanan Psikologi

Rumah sakit mana saja yang menyediakan jasa layanan khusus untuk para caleg stres akibat gagal dalam Pileg 2024?

Baca Selengkapnya

Polisi Bakal Periksa Psikologi Angger Dimas di Kasus Kematian Dante Hari Ini

13 Februari 2024

Polisi Bakal Periksa Psikologi Angger Dimas di Kasus Kematian Dante Hari Ini

Penyidik Polda Metro Jaya bersama ahli psikologi forensik akan memeriksa psikologi ayah Dante, Angger Dimas hari ini.

Baca Selengkapnya

PBB Prihatin pada Mental Anak-anak di Gaza yang Trauma

9 Februari 2024

PBB Prihatin pada Mental Anak-anak di Gaza yang Trauma

PBB berharap ada dukungan psikologi besar-besaran untuk anak-anak yang mengalami trauma di Gaza, Tepi Barat dan Israel

Baca Selengkapnya

Percaya Diri Berlebih Bisa karena Efek Dunning-Kruger, Apakah itu?

19 Januari 2024

Percaya Diri Berlebih Bisa karena Efek Dunning-Kruger, Apakah itu?

Apa itu Dunning-Kruger effect kaitannya dengan percaya diri berlebih?

Baca Selengkapnya