Mengenal Angka Kolesterol, Simak Gejala yang Harus Diwaspadai

Reporter

Editor

Susandijani

Rabu, 21 Juni 2017 23:04 WIB

sagennext.com

TEMPO.CO, Jakarta - Kolesterol adalah komponen lemak yang dibentuk pada liver atau hati dan tersebar ke seluruh tubuh melalui pembuluh darah.

Dokter Spesialis Penyakit Dalam Rumah Sakit Pondok Indah, Franciscus Ari, mengatakan, penyebab naiknya kolesterol adalah: obesitas atau kegemukan, kurang aktivitas fisik, merokok, mengkonsumsi alkohol, faktor genetik, dan obat-obatan (steroids, estrogen).

"Diet tinggi kolesterol dan karbohidrat, serta penyakit tertentu seperti diabetes, gangguan ginjal, dan sindroma nefrotik, juga menjadi penyebab naiknya kolesterol," kata Ari di Jakarta, Kamis, 15 Juni 2017.

Menurut Ari, umumnya kolesterol yang naik atau meningkat tidak bergejala. Namun biasanya merasakan nyeri perut atau rasa begah, pusing, sakit kepala terutama saat berjalan dan gangguan keseimbangan. "Gejala penyakit jantung dan stroke juga menandakan kolesterolnya naik," ujarnya.

Berikut target nilai kolesterol

-Kolesterol LDL (kolesterol jahat)
Optimal: kurang 100 mg/dl
Di atas optimal: 100-129 mg/dl
Mengkhawatirkan: 139-159 mg/dl
Tinggi: 160-189 mg/dl
Sangat tinggi: di atas 190 mg/dl

-Kolesterol HDL (kolesterol baik)
Rendah: kurang dari 40 mg/dl
Tinggi: lebih dari 60 mg/dl

-Kadar trigliserida
Normal: kurang dari 150 mg/dl
Ambang tinggi: 150-199 mg/dl
Tinggi: 200-499 mg/dl
Sangat tinggi: lebih 500 mg/dl

-Kolesterol total
Normal: kurang dari 200 mg/dl
Menghawatirkan: 200-239 mg/dl
Tinggi: lebih dari 240 mg/dl

AFRILIA SURYANIS

baca juga :
Mille Crepe Kurma, Renyahnya Sang Juara
Lebaran Mesti Ada Kue Nastar, Ketahui Asal-Usulnya
7 Keuntungan Menikah dengan Pria yang Lebih Muda

Berita terkait

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

6 hari lalu

Konimex dan Indordesa Luncurkan Produk Baru Makanan Nutrisi FontLife One, Bidik Pasar Dewasa Muda

PT Indordesa-- anak perusahaan PT Konimex, meluncurkan produk makanan nutrisi dan perawatan kesehatan, FontLife One, di Kota Solo, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

7 hari lalu

Aliansi Kecam Kehadiran Industri Plastik dan Kimia dalam Delegasi Indonesia untuk Negosiasi Perjanjian Plastik

Kehadiran itu membahayakan tujuan perjanjian, yaitu mengatur keseluruhan daur hidup plastik untuk melindungi kesehatan manusia dan lingkungan.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

7 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

8 hari lalu

5 Penyebab Sulit Tidur pada Penderita Diabetes

Ternyata lima masalah ini menjadi penyebab penderita diabetes sulit tidur.

Baca Selengkapnya

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

8 hari lalu

Penelitian Ungkap Pelet Plastik Daur Ulang dari Indonesia Mengandung 30 Bahan Kimia Beracun dengan Konsentrasi Tinggi

Proyek penelitian di 13 negara ini bertujuan meningkatkan kesadaran global tentang bahan kimia berbahaya dalam plastik daur ulang

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

8 hari lalu

Jokowi Ungkap PR Besar di Bidang Kesehatan: Pintar kalau Sakit Mau Apa?

Presiden Jokowi mengungkapkan PR besar Indonesia di bidang kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

12 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

15 hari lalu

Definisi Kesehatan Mental Menurut Psikolog, Perlu Dimiliki Setiap Orang

Kesehatan mental lebih dari sekadar gangguan atau kecacatan mental yang diderita seseorang. Psikolog beri penjelasan.

Baca Selengkapnya

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

16 hari lalu

7 Tanda-tanda Kucing Mengalami Dehidrasi

Dehidrasi terjadi ketika kucing kehilangan lebih banyak cairan dari yang mereka konsumsi.

Baca Selengkapnya

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

23 hari lalu

Jadi Makanan Khas Lebaran, Ketahui Kandungan Nutrisi dan Manfaat Hati Ayam dalam Sambal Goreng Kentang Ati

Hati ayam dalam sambal goreng kentang ati, makan khas ketika lebaran, ternyata memiliki manfaat kesehatan. Apa saja?

Baca Selengkapnya