Membaca Kepribadian dari Bentuk Bibir

Reporter

Rabu, 26 April 2017 21:03 WIB

Foto: guardian.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Bibir tak hanya bisa mempercantik wajah, tapi juga mencerminkan kepribadian seseorang.

Bahkan, menurut ilmuwan dan ahli fisiologi, bentuk bibir menentukan karakter seseorang. Berikut ini jenis karakter yang bisa terlihat dari bentuk bibir menurut Brightside:

1. Bibir atas bawah tebal
Karakter dari seseorang yang memiliki bibir atas bawah tebal ialah sangat suka merawat orang yang ada di sekitarnya. Ia memiliki naluri yang kuat untuk melindungi orang lain. Saat dalam situasi yang tertekan, maka akan berpikir tentang orang lain lebih dulu daripada diri sendiri.

2. Bibir bagian atas lebih besar dari pada bibir bawah
Seseorang dengan bentuk bibir dengan bentuk seperti ini memiliki karakter yang cukup sederhana, emosional, kharismatik, mencintai hidup dan suka menjadi pusat perhatian. Biasanya mereka juga sering membuat lelucon yang sangat lucu untuk menarik perhatian.

3. Bibir bagian bawah lebih besar dari pada bibir bagian atas
Bentuk bibir seperti ini bisa mencerminkan pribadi yang energik, ramah, mengetahui cara bersenang-senang, menyukai aktivitas outdoor seperti bepergian ke tempat baru dan bertemu dengan orang-orang baru daripada harus kerja di kantor, penasaran terhadap sesuatu dan sangat suka bersosialisasi.

4. Bibir tipis
Umumnya yang mempunyai bibir yang tipis adalah orang yang mandiri, penyendiri sangat menghargai tindakan yang sudah dilakukan oleh orang lain.

5. Bibir bagian atas dengan lekukan atau philtrum tajam
Pemilik dari bentuk bibir ini umumnya kreatif dan sangat berbakat, mudah bergaul, bisa mengekspresikan diri dan selalu menjaga kontak dengan setiap orang yang dikenal. Bahkan, biasanya mereka selalu mendapatkan hasil yang baik dalam setiap pekerjaan yang mereka lakukan.

6. Bibir bagian atas dengan lekukan bulat
Pemilik bentuk bibir seperti ini adalah orang yang penyayang, sensitif dan baik hati. Meskipun saat kalian mendapatkan ketidakberuntungan akan merasa sedih, tapi kalian tetap akan sebisa mungkin membantu orang lain. Sebab, membantu dan peduli kepada orang lain adalah tujuan utama kalian.

7. Bibir bagian atas tanpa lekukan
Karakter dari pemilik bibir ini adalah sangat bertanggungjawab dan paling bisa diandalkan, dapat menyelesaikan tugas tepat waktu. Mereka sangat disayangi teman dan keluarga karena bisa diandalkan untuk memecahkan setiap masalah.

8. Bibir kecil yang tebal
Pemilik bibir seperti ini cenderung centil, memiliki prioritas untuk selalu menjaga diri, hidup dalam perasaan yang nyaman dan sangat suka membantu orang lain.

9. Bibir bagian atas yang sangat tipis
Karakter bentuk bibir ini umumnya pandai untuk meyakinkan orang lain, namun sering bermasalah dalam kehidupan romantis, cenderung memiliki keinginan untuk menjadi seseorang dan bukan ingin hidup dengan seseorang.

TABLOIDBINTANG

Berita lainnya:
Pahami Risiko Jika Menunda Kehamilan
3 Acuan dari Ahli saat Memilih Tirai Jendela
Kulit Tangan Bisa Terlihat Lebih Tua Ketimbang Wajah

Berita terkait

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

7 hari lalu

Pentingnya Peran Perempuan Dalam Keluarga dan Dunia Profesional

Refleksi terhadap dinamika peran perempuan dalam berbagai aspek kehidupan dalam memperingati Hari Kartini.

Baca Selengkapnya

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

11 hari lalu

Gen Z Dikenal Selalu Ingin Memaknai Hidup

Karakter Gen Z berevolusi menjadi pribadi yang lebih sadar untuk memaknai kehidupan tidak mementingkan kebahagiaan sendiri.

Baca Selengkapnya

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

14 hari lalu

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.

Baca Selengkapnya

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

18 hari lalu

5 Tips Cari Kerja di Perusahaan Keren Lewat LinkedIn

Kebanyakan perusahaan memerlukan kombinasi hardskill dan softskill yang baik untuk berkarier di dunia kerja. Ini tips cari kerja lewat LinkedIn.

Baca Selengkapnya

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

18 hari lalu

15 Perusahaan Terbaik untuk Kembangkan Karier Versi LinkedIn, Banyak di Sektor Keuangan

Jaringan profesional LinkedIn merilis daftar Top Companies 2024 edisi ketiga untuk Indonesia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.

Baca Selengkapnya

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?

Baca Selengkapnya

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan

Baca Selengkapnya

Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.

Baca Selengkapnya

Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

11 November 2023

Career Hallway 2.0 Membuka Pintu Rahasia Bagi Masa Depan Karier

Acara difokuskan pada berbagai tips dan trik merencanakan karier

Baca Selengkapnya