Sakdiyah Ma`ruf, Terpincang-pincang karena Made in Cina

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 18 April 2017 11:22 WIB

Komika Sakdiyah ma'ruf. alaraby.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Sakdiyah Ma'ruf tak perlu berpikir panjang jika mesti memiilh antara sneaker dan sepatu hak tinggi. Komika berusia 35 tahun ini pasti langsung menunjuk sepatu bersol karet yang rata ketimbang sepatu berhak tinggi. "Enggak biasa pakai high heels, kaki langsung sakit semua," kata Sakdiyah.

Saking tak biasa menggunakan sepatu berhak tinggi, Sakdiyah punya pengalaman tak terlupakan dengan alas kaki ini. Sewaktu melawak di panggung "Stand-up Comedy Koper" di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, pada 2012 bersama Ernest Prakasa, Sammy, dan Soleh Solihun, ia terpaksa berjalan terpincang-pincang di atas panggung karena kakinya nyeri. "Padahal tinggi haknya hanya sekitar lima sentimeter," ujarnya.

Karena tak tahan, dalam pertunjukan hari kedua, Sakdiyah mencopot sepatu tersebut. Atas saran seniman Butet Kertaradjasa, ia menjadikan sepatunya sebagai gimmick. Sakdiyah menenteng sepatu hak tingginya dan ditunjukkan ke penonton. "Aku bikin joke, sepatunya rusak karena made in China," katanya.

Kapok cara jalannya jadi terpincang-pincang lagi, dalam penampilan berikutnya di acara berbeda, Sakdiyah memilih memakai sneaker. Ia cuek saja memadupadankan sepatu kasual itu dengan gaun cantik yang ia kenakan. "Habis gimana, daripada joke enggak keluar semua gara-gara kaki sakit?"

MAJALAH TEMPO

Berita lainnya:
Happy Salma, Pilih Baca Buku Digital atau Konvensional
Bantu Bayi Keluarkan Gas yang Terperangkap di Perutnya
Kanker Serviks Bisa Dicegah dengan Cara Sederhana dan Murah

Berita terkait

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

7 Oktober 2022

Baim Wong Klaim Konten Prank KDRT-nya tidak untuk Rendahkan Polisi

Baim Wong mengklaim video prank laporan KDRT-nya ke polisi untuk edukasi ke masyarakat

Baca Selengkapnya

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

7 Oktober 2022

Baim Wong dan Paula Verhoeven Penuhi Panggilan Polisi soal Video Prank KDRT

Pasangan Baim Wong dan Paula Verhoeven dilaporkan polisi atas tuduhan laporan palsu karena membuat konten prank KDRT

Baca Selengkapnya

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

15 Januari 2022

Video Porno Mirip Nagita Slavina, Polisi: Palsu, Hasil Editan

Kasat Reskrim Polres Jakarta Pusat AKB Wisnu Wardhana mengatakan pemeran dalam video porno yang viral di media sosial bukanlah Nagita Slavina

Baca Selengkapnya

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

15 Januari 2022

Polisi Bantah Punya Daftar Artis Pengguna Narkoba

Dugaan ini mencuat setelah polisi menangkap empat artis di awal 2022 karena narkoba,

Baca Selengkapnya

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

12 Januari 2022

Pengacara Minta Nia Ramadhani Direhabilitasi, Alasannya Pecandu Berat

Kuasa hukum Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Wa Ode Nur Zainab, membantah pernyataan hakim yang menyebut kliennya memakai sabu hanya untuk senang-senang

Baca Selengkapnya

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

9 Januari 2022

Bantah Asal Tangkap Naufal Samudra, Polisi: Ada Dua Alat Bukti

Penangkapan Naufal Samudra jadi pertanyaan karena polisi tidak menemukan barang bukti narkotika dan tes urine negatif.

Baca Selengkapnya

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

9 Januari 2022

Dinkes DKI Pastikan Ashanty tak Dapat Perlakuan Khusus

Dinas Kesehatan DKI Jakarta memastikan tidak ada perlakuan khusus terhadap penyanyi Ashanty yang baru kembali dari Turki dan terpapar virus corona.

Baca Selengkapnya

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

4 Januari 2022

Tarif Cassandra Angelie Rp 30 Juta, Polisi Bantah Pelanggannya Pejabat

Cassandra Angelie mengaku sudah lima kali beroperasi dengan tarif sekali kencan sebesar Rp30 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

31 Desember 2021

Polisi Tangkap Artis Sinetron CA Atas Dugaan Kasus Prostitusi

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya menangkap seorang artis sinetron berinisial CA dalam kasus dugaan prostitusi.

Baca Selengkapnya

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

12 Desember 2021

Artis Inisial BJ yang Ditangkap karena Narkoba adalah Bobby Joseph

Sosok artis peran berinisial BJ yang ditangkap polisi karena dugaan penyalahgunaan sabu diketahui adalah Bobby Joseph.

Baca Selengkapnya