Pentingnya Perawatan Gigi Susu  

Reporter

Minggu, 5 Maret 2017 07:31 WIB

breastfeedingmomsunite.com

TEMPO.CO, Jakarta - Banyak orang tua yang kurang menaruh perhatian pada kesehatan gigi susu anak. Mereka beranggapan gigi susu anak bakal digantikan dengan gigi permanen. Sehingga kalaupun rusak, bakal tergantikan oleh gigi permanen.

Padahal, menurut dokter gigi Felicia Melati, gigi susu menjadi dasar (guideline) gigi tetap. Akibatnya, gigi susu yang tidak dirawat tersebut berisiko mengalami karies gigi. Apalagi jika tidak didukung dengan kebiasaan menyikat gigi yang benar dan frekuensi konsumsi makanan manis yang tinggi.

karies gigi secara tidak langsung bisa menurunkan kualitas hidup anak. "Anak bisa mengalami gangguan tidur, makan hingga gangguan bicara jika mengalami karies gigi," ujarnya dalam seminar media bersama Bamed Dental Care di Jakarta, Selasa, 28 Februari 2017.

Supaya terhindar dari karies gigi ini, Felicia mengingatkan para orang tua untuk membersihkan gigi anak secara rutin, dengan menyikat gigi anak sejak bayi. "Gunakan finger brush atau dental wipes karena mulut bayi masih kecil, dan ketika gigi bayi mulai banyak, orang tua bisa beralih menggunakan baby tool brush," KATANYA.

Selain itu, usahakan anak tidak terlalu sering mengonsumsi makanan manis dan mengemut makanan atau minuman terlalu lama di mulut. "Karena gula itu makanan bagi bakteri sehingga bakteri akan berkembang lebih banyak," ujarnya.

TABLOIDBINTANG

Berita lainnya:
8 Desainer AFDS Unjuk Karya di Trunk Show
Sisi Keibuan Madonna dan Caranya Tanamkan Nilai pada Anak

Psikolog: Boneka Barbie Pengaruhi Makna Tubuh Anak Perempuan


Berita terkait

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

7 Februari 2024

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

Nikita Willy memahami kunci pola asuh yang baik adalah dengan menerapkan rutinitas sehari-hari yang konsisten meskipun sebagai ibu yang juga bekerja.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

7 Februari 2024

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

Ibu perlu menerapkan pola asuh yang fokus pada aspek perkembangan anak sesuai usianya yang disebut smart parenting. Cek manfaatnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

23 Januari 2024

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

Helicopter parenting adalah pola asuh ketat orang tua terhadap seorang anak. Kenali ciri, dampak, dan antisipasinya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

9 Januari 2024

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

Strawberry parent adalah model pola asuh di mana orangtua terlalu banyak membantu atau memanjakan anak. Ini penjelasan dan karakter gaya didiknya.

Baca Selengkapnya

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

10 Desember 2023

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

Pakar parenting menyebut ada beberapa kesalahan yang biasa dilakukan orang tua terhadap anak-anak mereka di momen Hari Natal. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

28 November 2023

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

Ada anak yang merasa bisa berpikir dan berlaku sesukanya, bisa juga mengacu pada anak manja. Penyebabnya mereka selalu mendapatkan segala keinginan.

Baca Selengkapnya

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

23 November 2023

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

Reality show parenting dari Korea yang sedang trending saat ini

Baca Selengkapnya

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

20 November 2023

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

Pola asuh authoritative parenting bisa memberikan pemahaman kepada anak, terutama remaja, mengenai konsekuensi tindakan yang mereka ambil.

Baca Selengkapnya

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

27 September 2023

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

Peran orang tua sangat penting bagi tumbuh kembang anak, terutama untuk mendidik dan menjadi teladan yang baik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

30 Agustus 2023

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

Kenali pola parenting asah, asih, asuh yang wajib dipenuhi orang tua pada anak dan manfaatnya kini dan kelak.

Baca Selengkapnya