Cara Membujuk Anak untuk Bersedia Tidur Sendiri

Reporter

Sabtu, 7 Januari 2017 14:57 WIB

Ilustrasi anak tidur. Shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Ayah-Bunda, apakah si kecil masih tidur bersama Anda? Padahal usianya sudah cukup besar.


Beberapa orang tua terkadang kesulitan membujuk anak untuk bersedia tidur sendiri. Maklum saja, mungkin si kecil merasa nyaman tidur bersama ayah-bundanya, dan itu sudah terbiasa baginya.

Umumnya, anak yang berusia sekitar 3-4 tahun sudah memiliki kemandirian sehingga orang tua bisa mulai mengajak mereka untuk tidur sendiri.


Langkah pertama yang harus dilakukan, menurut psikolog anak Saskhya Aulia Prima, adalah melihat kondisi kesiapan anak.


"Misalnya dengan membiasakan anak tidur sendiri, sekali dalam seminggu. Jika anak berhasil tidur sendiri empat kali dalam sebulan, orang tua bisa memberikan reward seperti pergi bermain ke tempat favorit anak," jelas psikolog dari Pusat Informasi dan Konsultansi Tiga Generasi ini.


Ketika mengajak anak tidur sendiri, orang tua bisa membacakan buku untuk anak, atau mengenalkannya pada "barang transisi". Tujuannya untuk mengalihkan ketergantungan anak terhadap orang tua ke barang-barang di sekitar tempat tidurnya.


Advertising
Advertising

"Jadi kalau anak tiba-tiba takut, dia bisa memegang guling, selimut, ataupun barang di sekitarnya."

Intinya menurut Saskhya, anak harus merasa aman walau sedang sendirian.


"Ajarkan anak secara perlahan-lahan sampai ia terbiasa dan jangan memaksanya."


TABLOIDBINTANG


Berita lainnya:
Cara Menangani Si Kecil yang Meniru Perilaku Negatif
Coba Cuekin Cowokmu, Lalu Baca Pikirannya
5 Fakta Uber di Malam Pergantian Tahun

Berita terkait

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

7 Februari 2024

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

Nikita Willy memahami kunci pola asuh yang baik adalah dengan menerapkan rutinitas sehari-hari yang konsisten meskipun sebagai ibu yang juga bekerja.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

7 Februari 2024

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

Ibu perlu menerapkan pola asuh yang fokus pada aspek perkembangan anak sesuai usianya yang disebut smart parenting. Cek manfaatnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

23 Januari 2024

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

Helicopter parenting adalah pola asuh ketat orang tua terhadap seorang anak. Kenali ciri, dampak, dan antisipasinya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

9 Januari 2024

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

Strawberry parent adalah model pola asuh di mana orangtua terlalu banyak membantu atau memanjakan anak. Ini penjelasan dan karakter gaya didiknya.

Baca Selengkapnya

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

10 Desember 2023

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

Pakar parenting menyebut ada beberapa kesalahan yang biasa dilakukan orang tua terhadap anak-anak mereka di momen Hari Natal. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

28 November 2023

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

Ada anak yang merasa bisa berpikir dan berlaku sesukanya, bisa juga mengacu pada anak manja. Penyebabnya mereka selalu mendapatkan segala keinginan.

Baca Selengkapnya

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

23 November 2023

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

Reality show parenting dari Korea yang sedang trending saat ini

Baca Selengkapnya

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

20 November 2023

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

Pola asuh authoritative parenting bisa memberikan pemahaman kepada anak, terutama remaja, mengenai konsekuensi tindakan yang mereka ambil.

Baca Selengkapnya

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

27 September 2023

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

Peran orang tua sangat penting bagi tumbuh kembang anak, terutama untuk mendidik dan menjadi teladan yang baik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

30 Agustus 2023

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

Kenali pola parenting asah, asih, asuh yang wajib dipenuhi orang tua pada anak dan manfaatnya kini dan kelak.

Baca Selengkapnya