Kiat Cantik di Musim Dingin

Reporter

Editor

Sandra

Rabu, 14 Desember 2016 08:00 WIB

Ilustrasi wanita mengenakan baju hangat. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Cuaca dingin dapat membuat kulit yang sudah kering semakin memburuk. Sedangkan untuk kulit normal dan berminyak dapat mulai mengelupas. Cara mudah untuk mengobatinya adalah dengan mengoleskan pelembap, tapi ternyata tidak selalu bekerja sesuai harapan.

Bahkan kulit menjadi terasa lebih kering dari biasanya. Tidak perlu khawatir, ahli kecantikan selebritis Renée Rouleau membagikan trik agar kulit terhindar dari akibat buruk musim dingin.

#Gunakan humidifier
“Gunakan humidifier di kamar tidur Anda, terutama jika kulit rawat berjerawat,” katanya. Jika beralih menggunakan produk yang lebih berat, justru dapat menyebabkan pori-pori tersumbat pada kulit yang rawan berjerawat. Dengan menggunakan humidifier dapat menjaga suhu di kamar tidur dan kulit dari dehidrasi.

#Gunakan serum
Serum yang mengandung pelembap teman yang tepat untuk kulit Anda. Selalu gunakan serum sebelum menggunakan pelembap. Rouleau mengatakan kulit yang sudah lembap terlebih dulu, dapat benar-benar menyerap pelembab biasa lebih efektif. Oleskan beberapa tetes serum pada kulit Anda sebelum menerapkan sheet mask favorit Anda. "Masker terjaga dalam serum sehingga bahan aktif menyerap lebih dalam ke dalam kulit. Serum memiliki molekul yang lebih kecil dan kemampuan yang lebih baik untuk diserap,” ujar Rouleau.

#Lakukan perawatan dengan cepat
Segera setelah membersihkan wajah, menyemprotkan toner, lalu oleskan serum pada saat kulit masih dalam keadaan basah. Mempercepat rutinitas ini akan memastikan kulit tetap terhidrasi sepanjang proses, dan lebih menyerap produk dengan baik.

#Eksfoilasi lebih sering
Rouleau mengatakan agar mengeksfoilasi kulit lebih sering untuk menghindari efek buruk musim dingin. Gunakan exfoliator lembut dua sampai tiga kali seminggu, diikuti dengan serum AHA dan pelembab di malam hari.

BYRDIE | NIA PRATIWI

Baca juga:
Merias Wajah ala Artis Korea
Merias Mata dengan Eyeshadow yang Terinspirasi Harry Potter
Makeup untuk Hangout Setelah Pulang Kantor

Berita terkait

Hakim Arief Hidayat Minta Pemohon Sengketa Pileg Jangan Sering Keluar Masuk Toilet saat Sidang

42 detik lalu

Hakim Arief Hidayat Minta Pemohon Sengketa Pileg Jangan Sering Keluar Masuk Toilet saat Sidang

Hakim MK Arief Hidayat memberi sejumlah peringatan kepada para pihak dalam sidang sengketa pileg. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selama Dua Hari UTBK di Kampus UPI Bandung dan Daerah, 238 Peserta Mangkir Ujian

9 menit lalu

Selama Dua Hari UTBK di Kampus UPI Bandung dan Daerah, 238 Peserta Mangkir Ujian

Peserta UTBK yang paling banyak mangkir, yaitu di lokasi ujian Kampus Bumi Siliwangi UPI Bandung.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

10 menit lalu

Jadwal Final Piala Asia U-23 2024: Jepang vs Uzbekistan Malam Ini, Timur Kapadze Optimistis Bawa Timnya Juara

Duel timnas Jepang U-23 vs Uzbekistan U-23 pada final Piala Asia U-23 2024 akan berlangsung Jumat malam ini, mulai 22.30 WIB.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Peran 5 Tersangka Laboratorium Narkotika Ganja Sintetis di Sentul

11 menit lalu

Polisi Ungkap Peran 5 Tersangka Laboratorium Narkotika Ganja Sintetis di Sentul

Penangkapan lima tersangka clandestine laboratory ganja sintetis ini bermula dari laporan pengiriman bahan baku narkoba jenis pinaca dari Cina.

Baca Selengkapnya

Pembangunan Bendungan Meninting Ditargetkan Selesai Tahun Ini

17 menit lalu

Pembangunan Bendungan Meninting Ditargetkan Selesai Tahun Ini

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menargetkan pembangunan Bendungan Meninting rampung tahun ini.

Baca Selengkapnya

BNPB Salurkan Dana Bantuan Rp 2,25 Miliar untuk Penanganan Erupsi Gunung Ruang

19 menit lalu

BNPB Salurkan Dana Bantuan Rp 2,25 Miliar untuk Penanganan Erupsi Gunung Ruang

BNPB meminta semua kebutuhan dasar masyarakat terdampak erupsi Gunung Ruang dapat segera dipenuhi.

Baca Selengkapnya

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

21 menit lalu

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) mendorong adanya penyesuaian tarif KRL.

Baca Selengkapnya

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

23 menit lalu

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

Protes mahasiswa pro-Palestina di Universitas California, Berkeley (UC Berkeley) berlangsung tanpa penangkapan oleh polisi.

Baca Selengkapnya

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

26 menit lalu

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

Optus Stadium Perth bukan hanya tempat untuk acara olahraga, tetapi juga tuan rumah berbagai konser musik, pertunjukan, dan acara khusus lainnya

Baca Selengkapnya

Citi Indonesia Raih Penghargaan FinanceAsia Awards 2024

26 menit lalu

Citi Indonesia Raih Penghargaan FinanceAsia Awards 2024

Citi Indonesia menerima lima penghargaan sekaligus dalam ajang FinanceAsia Awards 2024.

Baca Selengkapnya