Pengobatan Cepat Untuk Mengatasi Gejala Asma pada Anak

Reporter

Kamis, 3 November 2016 13:00 WIB

Ilustrasi anak mengidap asma. Goeshealth.com

TEMPO.CO, Jakarta - Anak yang sehat serta ceria merupakan sumber kebahagiaan orang tua. Orang tua yang cerdas akan memilih cara terbaik untuk mempertahankan keceriaan buah hatinya bahkan ketika mereka sakit asma.


Asma merupakan salah satu penyakit tidak menular yang telah menjadi perhatian dunia dan membutuhkan perhatian para orangtua. World Health Organization (WHO) memperkirakan 235 juta penduduk dunia menderita asma, sedangkan penyakit tersebut jarang terdiagnosis dan belum memperoleh perawatan terbaik.

Ada berbagai cara untuk mengendalikan asma. Berbagai hasil studi yang dilakukan para ahli untuk menciptakan beragam inovasi untuk menjawab kebutuhan akan penanganan yang aman dan efektif terhadap penyakit tersebut.

Saat ini terdapat dua jenis pengobatan penyakit asma yang umum dilakukan, yaitu pengobatan cepat (quick-relief/reliever) untuk mengatasi gejala asma dan pengobatan jangka panjang (preventer) untuk mengurangi risiko serangan asma akut.

Dua jenis pengobatan tersebut akan efektif jika obat dapat langsung masuk menuju ke paru-paru melalui beragam alat yang tersedia. Presiden Direktur PT Omron Healthcare Indonesia Kazuhide Kondo mengatakan telah berinovasi produk nebulizer terbaru (NE-C803) yang memahami kebutuhan akan pengobatan efisien untuk asma maupun penyakit saluran pernapasan lainnya. “Kami membuat nebulizer yang lebih ringan, kecil dan hening agar dapat digunakan kapanpun dan di mana pun,” bebernya.

Dia menerangkan Omron Compressor Nebulizer NE-C803 dirancang dengan teknologi yang unik dan mudah digunakan. Nozzle yang dikembangkan sangat efisien dengan mengoptimalkan diameter dari nebulizer kit. Hal ini menghasilkan ukuran pompa yang kecil, dan ukuran Compressor Nebulizer NE-C803 pun menjadi lebih kecil.

“Alat ini juga menghasilkan tingkat suara rendah ketika digunakan (frekuensi suara kurang dari 45dB) sehingga nyaman dignakan bagi bayi dan anak kecil. Sebagai tambahan, bobot dari NE-C803 juga sangat ringan (180 gram), nyaman untuk dibawa bepergian,” jelasnya.

Alat tersebut, lanjutnya, akan tersedia di gerai ritel Omron mulai pertengahan November 2016 dan Anda bisa mengunjungi https://www.youtube.com/watch?v=62T8ZuOnpXo untuk panduan penggunaan Omron Compressor Nebulizer NE-C803.

BISNIS

Berita lainnya:
Pilihan Makanan yang Cocok buat Penderita Asam Urat
Karakter Anak Dipengaruhi Suasana Hati Ibu Saat Mengandung
Pentingnya Konsumsi Zat Besi untuk Mencegah Anemia


Berita terkait

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

7 Februari 2024

Pola Asuh Anak yang Diterapkan Nikita Willy di Tengah Kesibukan

Nikita Willy memahami kunci pola asuh yang baik adalah dengan menerapkan rutinitas sehari-hari yang konsisten meskipun sebagai ibu yang juga bekerja.

Baca Selengkapnya

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

7 Februari 2024

Pola Asuh Pintar dan Manfaatnya pada Perkembangan Anak

Ibu perlu menerapkan pola asuh yang fokus pada aspek perkembangan anak sesuai usianya yang disebut smart parenting. Cek manfaatnya.

Baca Selengkapnya

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

23 Januari 2024

Mengenal Helicopter Parenting, Dampak, dan Antisipasinya

Helicopter parenting adalah pola asuh ketat orang tua terhadap seorang anak. Kenali ciri, dampak, dan antisipasinya berikut ini.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

9 Januari 2024

Mengenal Pola Asuh Strawberry Parent dan Ciri-cirinya

Strawberry parent adalah model pola asuh di mana orangtua terlalu banyak membantu atau memanjakan anak. Ini penjelasan dan karakter gaya didiknya.

Baca Selengkapnya

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

10 Desember 2023

Kesalahan yang Biasa Dilakukan Orang Tua pada Anak di Hari Natal

Pakar parenting menyebut ada beberapa kesalahan yang biasa dilakukan orang tua terhadap anak-anak mereka di momen Hari Natal. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

28 November 2023

Menjadikan Anak seperti Raja, Efeknya Justru Merusak

Ada anak yang merasa bisa berpikir dan berlaku sesukanya, bisa juga mengacu pada anak manja. Penyebabnya mereka selalu mendapatkan segala keinginan.

Baca Selengkapnya

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

23 November 2023

4 Reality Show Parenting dari Korea, Ada yang Membuat Orang Tua Menangis

Reality show parenting dari Korea yang sedang trending saat ini

Baca Selengkapnya

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

20 November 2023

Psikolog Sarankan Authoritative Parenting untuk Anak Remaja, Ini Alasannya

Pola asuh authoritative parenting bisa memberikan pemahaman kepada anak, terutama remaja, mengenai konsekuensi tindakan yang mereka ambil.

Baca Selengkapnya

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

27 September 2023

5 Bukti Seseorang Jadi Orang Tua yang Baik

Peran orang tua sangat penting bagi tumbuh kembang anak, terutama untuk mendidik dan menjadi teladan yang baik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

30 Agustus 2023

Mengenal Pola Parenting Asah Asih Asuh pada Anak dan Manfaatnya

Kenali pola parenting asah, asih, asuh yang wajib dipenuhi orang tua pada anak dan manfaatnya kini dan kelak.

Baca Selengkapnya