Lakukan 10 Aktivitas Ini Agar Rumah Selalu Bersih

Reporter

Jumat, 9 September 2016 23:13 WIB

Ilustrasi membersihkan kompor. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Agar rumah tetap bersih, Anda tidak hanya harus rutin membersihkannya tetapi wajib juga menjaga kebersihan ruangan di dalam rumah. Misalnya, meletakkan kembali barang pada tempatnya.


Selain itu, kebisaan-kebiasaan kecil lain berikut juga bisa membantu menjaga kebersihan rumah Anda:


1. Letakkan sepatu di luar rumah


Buatlah tanda pengingat di depan pintu supaya anggota keluarga dan tamu Anda meletakkan sepatu mereka di luar rumah.


2. Membereskan tempat tidur


Advertising
Advertising

Tempat tidur yang rapi akan membuat kamar Anda terlihat lebih tertata.


3. Lap pintu kaca shower


Setiap harinya selepas mandi, bersihkan kaca shower dengan alat pembersih kaca (squeegee). Hanya 20 detik, kaca Anda pun akan bebas noda dan bercak air.


4. Membersihkan bak cuci piring


Letakkan tisu basah di bawah bak cuci piring dan bersihkan bak sesekali.


5. Keranjang untuk pakaian kotor


Masukkan semua pakaian kotor ke dalam keranjang dan segera lipat atau gantung pakaian yang telah dicuci.


6. Lap rak dapur


Gunakan campuran beberapa tetes sabun pembersih, air dan cuka (perbandingan 3:1) untuk mengelap rak dapur setiap hari, seperti dilansir laman Good Housekeeping.


7. Merapikan rumah sebelum tidur


Ajak anggota keluarga untuk merapikan rumah sebelum tidur, misalnya membereskan mainan yang berserakan, menggantung pakaian yang tercecer dan mengembalikan barang pada tempatnya.


8. Membersihkan dapur sambil memasak

Sembari menunggu kue di oven matang, Anda bisa mencuci piring atau mengelap meja yang kotor.


9. Membuka pintu rumah


Selain jendela, bukalah pintu Anda untuk memperlancar sirkulasi udara.


10. Tutup pintu ruangan rumah


Sebaliknya, tutup pintu kamar atau ruangan lainnya agar ruangan tetap bersih sehingga Anda tidak perlu membersihkannya dalam satu waktu.


TABLOID BINTANG


Artikel lain: Hati-hati Racun Berbahaya pada Produk Tata Rias Mata


Hal-hal yang Tak Banyak Diketahui Wanita tentang Dirinya


Pepaya, Merah Menggoda dan Banyak Gunanya

Berita terkait

4 Sumber Bau Tak Sedap di Rumah dan Cara Mengusirnya

8 hari lalu

4 Sumber Bau Tak Sedap di Rumah dan Cara Mengusirnya

Berikut barang yang biasa jadi sumber bau tak sedap di rumah dan cara mengatasinya agar Anda tak malu bila ada kerabat berkunjung.

Baca Selengkapnya

Tips Terhindar dari Tipes

6 Desember 2023

Tips Terhindar dari Tipes

Tipes dapat disebabkan oleh makanan dan air terkontaminasi, serta kontak dekat dengan individu yang membawa bakteri Salmonella.

Baca Selengkapnya

Bersihkan 6 Hal Ini agar Terhindari dari Pilek

30 November 2023

Bersihkan 6 Hal Ini agar Terhindari dari Pilek

Pilek membuat kita merasa sangat menderita. Untuk itu, penting menjaga kebersihan dan ruangan sebelum musim pilek menyerang.

Baca Selengkapnya

Taman Nasional Gunung Rinjani Bersihkan Sampah Jalur Pendakian, Ada Plastik, Kaleng dan Tisu

28 Oktober 2023

Taman Nasional Gunung Rinjani Bersihkan Sampah Jalur Pendakian, Ada Plastik, Kaleng dan Tisu

Taman Nasional Gunung Rinjani atau TNGR Nusa Tenggara Barat bersama Forum Wisata Lingkar Rinjani melaksanakan kegiatan bersih-bersih sampah.

Baca Selengkapnya

Serba-serbi Hari Cuci Tangan Sedunia 15 Oktober, Tema hingga Tujuannya

15 Oktober 2023

Serba-serbi Hari Cuci Tangan Sedunia 15 Oktober, Tema hingga Tujuannya

Hari Cuci Tangan Sedunia pertama kali diperingati pada 2008

Baca Selengkapnya

Kebersihan Rumah Cerminkan Kepribadian Penghuninya, Cek Penjelasannya

30 September 2023

Kebersihan Rumah Cerminkan Kepribadian Penghuninya, Cek Penjelasannya

Hati-hati, petugas kebersihan rumah bisa mengetahui tabiat dan kebiasaan buruk Anda saat sedang melakukan tugasnya.

Baca Selengkapnya

Alasan di Balik Kebiasaan Lepas Sepatu sebelum Masuk Rumah Menurut Pakar

2 September 2023

Alasan di Balik Kebiasaan Lepas Sepatu sebelum Masuk Rumah Menurut Pakar

Sepatu bisa saja membawa bakteri dari luar, begitu juga seluruh tubuh. Jadi, haruskan melepas sepatu sebelum masuk rumah demi alasan kebersihan?

Baca Selengkapnya

Mengenal Lebih Dekat dengan Penyakit ISPA

18 Agustus 2023

Mengenal Lebih Dekat dengan Penyakit ISPA

ISPA dapat disebabkan oleh berbagai agen infeksi, termasuk virus, bakteri, dan jamur.

Baca Selengkapnya

Mengapa Orang Bule Cebok Menggunakan Tisu Toilet?

29 Juli 2023

Mengapa Orang Bule Cebok Menggunakan Tisu Toilet?

Orang bulu, termasuk orang Amerika, menggunakan tisu toilet sebagai pengganti air karena budaya.

Baca Selengkapnya

Mencukur atau Mencabut Bulu Ketiak? Ini Sederet Pertimbangan sebelum Anda Melakukannya

14 Juli 2023

Mencukur atau Mencabut Bulu Ketiak? Ini Sederet Pertimbangan sebelum Anda Melakukannya

Berikut beberapa pertimbangan yang Perlu Anda tahu sebelum mencukur atau mencabut bulu ketiak.

Baca Selengkapnya